Konsep : Lingkaran dan Segitiga Siku-Siku
* Rumus untuk menentukan luas (L) lingkaran adalah:
L = π x r²
dengan π = 3,14 atau 22/7, r = jari-jari
* Rumus untuk menentukan luas (L) segitiga siku-siku adalah:
L = 1/2 x a x t
dengan a = alas, t = tinggi
Pembahasan :
Berdasarkan konsep di atas diperoleh perhitungan sebagai berikut:
* Menentukan luas seperempat lingkaran dengan r = 7 cm.
L = π x r²
= 22/7 x 7 x 7
= 1.078/7
= 154 cm²
* Menentukan luas segitiga siku-siku dengan a = 7 cm dan t = 7 cm.
L = 1/2 x a x t
= 1/2 x 7 x 7
= 49/2
= 24,5 cm²
* Menentukan luas yang diarsir.
Luas yang diarsir = Luas seperempat lingkaran – Luas segitiga siku-siku
= 154 – 24,5
= 129,5 cm²
Jadi, luas daerah yang diarsir adalah 129,5 cm².
Semoga membantu ya.
Di dalam lingkaran dengan diameter 70cm Luas… Di dalam lingkaran dengan diameter 70cm Luas lingkaran tersebut adalah .... (π=3,14) Jawaban: 3.846,5 cm^2 Pembahasan: Ingat! Rumus luas lingkaran berikut. Luas lingkaran = πr^2…
Amatilah gambar di bawah ini. O Jika jari-jari… Amatilah gambar di bawah ini. O Jika jari-jari lingkaran kecil 18 cm dan jari-jari lingkaran besar 25 cm, hitunglah luas daerah yang diarsir. Jawab: Matematika…
Alas sebuah prisma berbentuk segitiga siku siku… alas sebuah prisma berbentuk segitiga siku siku dengan panjang sisinya 8cm, 6cm, 15 cm. jika tinggi prisma 25cm. hitunglah luas permukaan prisna tersebut Jawabanya: 773…
Luas juring lingkaran dengan jari-jari 21 cm dan… Luas juring lingkaran dengan jari-jari 21 cm dan sudut pusat 30⁰ adalah ...cm².(π=22/7) a.1,155. c.115,5 b.11,55. d.1,155 Jawaban soal ini adalah c.115,5 Ingat! Rumus luas…
Panjang jari-jari lingkaran luar segitiga siku-siku… Panjang jari-jari lingkaran luar segitiga siku-siku yang panjang sisinya masing-masing 25 cm 20 cm dan 15 cm adalah A.11,25 B.12 C.12,25 D.13 Jawaban: 12,5 cm…
Tentukan volume prisma tegak segitiga yang memiliki… Tentukan volume prisma tegak segitiga yang memiliki luas alas 120 cm² dan tinggi 15 cm! Jawaban: 1.800 cm^3 Pembahasan: Ingat! Rumus volume prisma berikut. Volume…
Luas permukaan =…cm² Volume =…cm³ Luas permukaan =…cm² Volume =…cm³ Jawaban: luas permukaan = 150 cm² Volume = 84 cm³ Bangun di atas merupakan prisma segitiga. •Luas permukaan prisma =…
Luas permukaan bangun tabung tanpa tutup disamping… Luas permukaan bangun tabung tanpa tutup disamping dengan diameter 14 cm dan tingginya 15 cm adalah........ cm³ Jawaban: 814 cm² Konsep: · Luas permukaan tabung…
Lingkaran yang berpusat dititik O, membentuk… Lingkaran yang berpusat dititik O, membentuk beberapa juring. Jika luas juring OPQ pada lingaran ini 36 cm2 dan panjang busur PQ 16 cm, serta panjang…
Topi caping tingginya 7 cm dan diameter 48 cm luas… Topi caping tingginya 7 cm dan diameter 48 cm luas permukaannya adalah Jawaban: 3.692,64 cm². Soal ini berkaitan dengan bangun ruang, yakni kerucut. Yuk ingat…
Tentukan Luas △ABH ! Tentukan Luas △ABH ! Jawaban yang benar adalah 32√2 cm². Ingat! ➡️ Jika diketahui panjang rusuk kubus adalah r, maka panjang diagonal sisi kubus tersebut…