Amatilah gambar di bawah ini. O Jika jari-jari lingkaran kecil 18 cm dan jari-jari lingkaran besar 25 cm, hitunglah luas daerah yang diarsir. Jawab: Matematika 6-1/PN
Jawaban:
945,14 cm
Penjelasan dengan langkah-langkah:
r Lkecil = 18 cm
r Lbesar = 25 cm
Pertama hitung Luas Lingkaran
L kecil = π r² = 3,14 x 18² = 1017,36 cm
L besar = π r² = 3,14 x 25² = 1962,5 cm
Jadi, untuk menghitung daerah yang diarsir
Lbesar – Lkecil = 1962,5-1017,36 = 945,14 cm
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut di Google News
ilmuantekno.com
Rekomendasi lainnya :
- Tentukan keliling lingkaran yang berjari-jari 50 cm. Tentukan keliling lingkaran yang berjari-jari 50 cm. Jawaban: 314 cm Pembahasan: Ingat! Rumus keliling lingkaran berikut. Keliling lingkaran = 2 x π x r Keterangan:…
- Permukaan sebuah meja berbentuk lingkaran dengan… Permukaan sebuah meja berbentuk lingkaran dengan diameter 11dm . Agar tampak menarik permukaan meja tersebut akan dicat warna merah.berapa dm² luas permukaan meja yang akan…
- Sebuah lingkaran memiliki panjang jari2 5 cm… Sebuah lingkaran memiliki panjang jari2 5 cm keliling lingkaran adalah Jawaban: 31,4 cm Penjelasan dengan langkah-langkah: rumus : keliling lingkaran= 2 Π r = 2 ×3,14…
- Hitunglah luas daerah yang diawarnai pada gambar berikut! Hitunglah luas daerah yang diawarnai pada gambar berikut! Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah 154 cm². Ingat ! Luas 1/4 Lingkaran = 1/4 × π…
- Tentukan jari-jari lingkaran Tentukan jari-jari lingkaran Jawaban : 3 cm Ingat : pada ∆PQR dengan sudut Q adalah 90°, berlaku teorema Pythagoras : PR² = QR²+PQ² Luas ∆…
- Tentukan sistem pertidaksamaan dari himpunan… Tentukan sistem pertidaksamaan dari himpunan penyelesaian yang disajikan dalam gambar gambar (daerah diarsir berikut) Pertidak samaan DHP (daerak yg diarsir) Penjelasan dengan langkah-langkah: …
- Tentukan luas daerah yang diarsir pada bangun ruang berikut. Tentukan luas daerah yang diarsir pada bangun ruang berikut. Jawaban yang benar adalah 64√5 satuan luas. Perhatikan konsep berikut. Misalkan, kita punya segitiga siku-siku dengan…
- Tolong yang bisa jawab salah satu aja pakai cara tolong Tolong yang bisa jawab salah satu aja pakai cara tolong Pola Bilangan no. 1 pola banyak lingkaran : 2, 6, 12, ... banyak lingkaran…
- Jika persegi panjang bagian luar sebangun dengan… Perhatikan Gambar! Jika persegi panjang bagian luar sebangun dengan bagian dalam tentukan luas yang diarsir! jawaban untuk soal ini adalah 1.050 cm² Soal tersebut merupakan…
- pipa saluran air bawah tanah memiliki desain seperti… pipa saluran air bawah tanah memiliki desain seperti gambar berikut. luas penampang A1 adalah 2,4 m2, sedangkan luas penampang A2 sebesar 0,8 m2. Jika kelajuan…
- Berapakah Keliling bangun disamping ? Berapakah Keliling bangun disamping ? Jawaban : 50 cm Keliling bangun = jumlah semua sisi Keliling 1/4 lingkaran = 1/2πr π = 22/7 atau 3,14…
- Luas daerah yang diarsir adalah... Luas daerah yang diarsir adalah... Jawaban yang benar adalah 129,5 cm². Konsep : Lingkaran dan Segitiga Siku-Siku * Rumus untuk menentukan luas (L) lingkaran adalah:…
- Nilai pecahan yang ditunjukkan oleh daerah yang… Nilai pecahan yang ditunjukkan oleh daerah yang diarsir adalah .... A. B. 1 - 4 1 - 8 C. D. 1 16 1 32 Jawab:…
- Tentukan luas daerah yang diarsir pada gambar di atas. Perhatikan gambar di bawah ini! Tentukan luas daerah yang diarsir pada gambar di atas. Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 621 cm². Mari kita bahas!…
- Keliling juring lingkaran dengan sudut pusat 60° dan… keliling juring lingkaran dengan sudut pusat 60° dan panjang jari jari 20 cm adalah ... . a. 40,9 cm b. 60,90 cm c. 62,00 cm…