sebuah taman berbentuk segitiga sama kaki dengan panjang sisi yang sama 15 m panjang sisi lainnya 12 m dan tinggi 7 m jika taman tersebut akan ditanami rumput dengan biaya Rp60.000/m² hitunglah keseluruhan biaya yang diperlukan!
Jawaban yang benar adalah Rp2.520.000,00
Konsep : Segitiga
* Rumus untuk menentukan luas (L) segitiga siku-siku adalah:
L = 1/2 x a x t
dengan a = alas, t = tinggi
Pembahasan :
Diasumsikan a = 12 cm, t = 7 m, maka diperoleh perhitungan sebagai berikut:
L = 1/2 x a x t
= 1/2 x 12 x 7
= 84/2
= 42 m²
sehingga biaya yang diperlukan apabila biaya penanaman rumput Rp60.000/m² adalah:
Biaya yang diperlukan = 42 x 60.000
= 2.520.000
Jadi, keseluruhan biaya yang diperlukan adalah Rp2.520.000,00
Semoga membantu ya.