Tentukan turunan pertama dari
f(x) = (3 – 4x) pangkat -3
Jawaban yang benar adalah f'(x) = 12(3 – 4x)^(-4)
Untuk menjawab pertanyaan diatas, dapat diselesaikan dengan aturan rantai. Aturan rantai merupakan aturan yang digunakan untuk menentukan turunan dari fungsi komposisi.
Jika f(x) = [g(x)]^n , maka turunan dari f(x) dapat ditentukan dengan rumus:
f'(x) = n.[(g(x)]^(n-1) . g'(x)
Ingat!
• Jika f(x) = k, maka f'(x) = 0 ; k = konstanta
• Jika f(x) = -kx, maka f'(x) = -1
Pembahasan,
f(x) = (3 – 4x)^(-3)
Misal,
g(x) = 3 – 4x —> g'(x) = -4
Jadi,
f'(x) = n.[(g(x)]^(n-1) . g'(x)
f'(x) = -3.(3 – 4x)^(-3-1) . -4
f'(x) = 12(3 – 4x)^(-4)
Jadi, turunan pertama dari f(x) adalah f'(x) = 12(3 – 4x)^(-4)
Rekomendasi lainnya :
- Diketahui f(x) = 1/x² - 1/x + 1 Tentukan nilai f‘(½) Diketahui f(x) = 1/x² - 1/x + 1 Tentukan nilai f‘(½) Jawaban yang benar adalah f'(½) = -12 Perhatikan beberapa aturan turunan fungsi aljabar berikut:…
- Jika disediakan enam bilangan yaitu: 2,3,5,6,7,9 ada… Jika disediakan enam bilangan yaitu: 2,3,5,6,7,9 ada berapa cara membuat bilangan ratusan yang ganjil? Jawaban yang benar adalah 80 bilangan Pertanyaan di atas dapat diselesaikan…
- Tentukan turunan pertama dari fungsi sqrt(x ^ 2 + x + 10) Tentukan turunan pertama dari fungsi sqrt(x ^ 2 + x + 10) Jawabannya adalah f'(x) = (2x+1)/(2√(x² + x + 10)) Konsep Turunan Umum :…
- Turunan dari 2x³+3x²+1 dibagi x² turunan dari 2x³+3x²+1 dibagi x² Turunan y = ax^n → y' = n ax^(n - 1) y = u/v → y' = (u'v - uv')/v²…
- Titik belok dari grafik fungsi y=9-x³ adalah titik belok dari grafik fungsi y=9-x³ adalah Jawaban yang benar adalah (0, 9) Titik belok pada suatu fungsi terjadi apabila sebelah kiri titik tersebut cekung…
- Tentukan nilai ekstrim dan jenisnya dari fungsi f(x)… tentukan nilai ekstrim dan jenisnya dari fungsi f(x) = x⁴ + 2x³ + x³ – 5 Jawaban yang benar adalah nilai minimum adalah -5 dan…
- Diketahui fungsi f(x)=x^(3)-2x+3. Turunan fungsi… Diketahui fungsi f(x)=x^(3)-2x+3. Turunan fungsi pada f(x) pada x=4 adalah... A. 59 B. 48 C. 46 D. 10 E. 4 Jawaban : C. 46 Ingat!…
- Jika f (x) = (3x² + 6) (2x-1) maka f' (x) adalah Jika f (x) = (3x² + 6) (2x-1) maka f' (x) adalah Jawaban : f'(x) = 18x² - 6x + 12 Pembahasan : Turunan merupakan suatu…
- Turunan dari fungsi f(x)=3x^3+5x^2-10x+5 adalah... turunan dari fungsi f(x)=3x^3+5x^2-10x+5 adalah... f'(x) = 3.3x^3-1 + 2.5x^2-1 - 1.10x^1-1 + 0.5 = 9x^2 + 10x - 10
- Tentukan turunan dari fungsi berikut F(x)= 5+2x-5x²+4x³ Tentukan turunan dari fungsi berikut F(x)= 5+2x-5x²+4x³ Jawaban : F'(x) = 2 - 10x + 12x² Ingat: •Jika f(x) = c ; dimana c =…
- Jika diketahui f(x): x⁴(3-2x³), tentukan: jika diketahui f(x): x⁴(3-2x³), tentukan: 1.f'(x) 2.f'(0) 3.x agar f'(x)= 0 Jawaban yang benar adalah 1. f'(x) = 12x³-14x⁶ 2. f'(0) = 0 3. x…
- Turunan dari f(x) = 10x pangkat ½ adalah... Turunan dari f(x) = 10x pangkat ½ adalah... Jawaban yang benar adalah f'(x) = 5/√x Ingat kembali: f(x) = ax^n maka f'(x) = n·a·x^(n–1) ax^–n…
- Turunan dari fungsi y=19x−5 adalah … Turunan dari fungsi y=19x−5 adalah … Jawabannya adalah y' = 19 Konsep Turunan Umum : y = axⁿ Turunannya : y' = a.n.xⁿ⁻¹ Catatan :…
- Jika f(x) = 4(x² + 3x)⁵ maka f'(x) = jika f(x) = 4(x² + 3x)⁵ maka f'(x) = Jawabannya adalah (40x + 60).(x² + 3x)⁴ Konsep turunan rantai : f(x) = g(x)ⁿ Turunannya adalah…
- Tentukan turunan fungsi berikut f(x) = 12/x² Tentukan turunan fungsi berikut f(x) = 12/x² Jawabannya adalah -24/x³ Konsep Turunan Umum : f(x) = axⁿ Turunannya : f'(x) = a.n.xⁿ⁻¹ Catatan : 1/aᵇ…