Elektrolisis larutan nacl jenuh dengan elektrode grafit menghasilkan….
Jawaban yang benar adalah gas H₂, gas Cl₂, dan ion OH⁻.
Pembahasan:
Elektrolisis merupakan elektrokimia yang mengubah energi dari energi listrik menjadi energi kimia. Reaksi elektrolisis di katode bergantung dengan kation. Pada kation dari larutan golongan IA, golongan IIA, ion Al³⁺ dan Mn²⁺ yang bereaksi adalah H₂O. Sementara kation larutan golongan lain dan lelehan golongan IA, golongan IIA, ion Al³⁺ dan Mn²⁺ yang bereaksi adalah kation itu sendiri.
Sementara reaksi di anode bergantung dengan anode dan anion. Apabila anode yang digunakan inert dan anionnya sisa asam oksi (NO₃⁻, SO₄²⁻, PO₄³⁻), maka yang bereaksi adalah H₂O. Apabila anode yang digunakan inert dan anion yang digunakan bukan asam oksi, maka yang bereaksi adalah anion itu sendiri. Apabila anode yang digunakan tak inert, maka yang bereaksi adalah anode itu sendiri.
Berdasarkan soal, larutan NaCl terdiri dari kation Na⁺ dan anion Cl⁻. Kation Na⁺ termasuk golongan IA, sehingga yang bereaksi adalah air. Reaksi menggunakan anode grafit yang termasuk anode inert dan anionnya adalah Cl⁻, sehingga yang bereaksi adalah anion itu sendiri. Reaksi elektrolisisnya adalah sebagai berikut:
Katode: 2H₂O + 2e → 2OH⁻ + H₂
Anode: 2Cl⁻ → Cl₂ + 2e⁻
Jadi, elektrolisisi larutan NaCl dengan elektrode grafit menghasilkan gas H₂, gas Cl₂, dan ion OH⁻.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut di Google News
ilmuantekno.com
Rekomendasi lainnya :
- Perhatikan data berikut ini : n CH3COOH = 0,1 mol n… perhatikan data berikut ini : n CH3COOH = 0,1 mol n CH3COONa = 0,1 mol Ka = 1,8 x 10-5 jika ditambahkan 0,02 mol HCl,…
- Hidrolisis dari KNO3 hidrolisis dari KNO3 Jawaban: Tidak mengalami hidrolisis. Hidrolisis adalah reaksi antara kation dan anion garam dengan air. Larutan KNO3 merupakan hidrolisis garam yang bersifat netral.…
- Garam CaCN2 merupakan garam yang mengalami… Garam CaCN2 merupakan garam yang mengalami hidrolisis partial. Jika konsentrasi larutannya 0,08 M, maka pH larutan tersebut adalah .... (Ka HCN = 4x 10-3 dan…
- Larutan garam NH4Cl 0,1 M mengalami reaksi… Larutan garam NH4Cl 0,1 M mengalami reaksi hidrolisis. Jika Kh 10^-9, maka pH ... Jawaban yang benar adalah 5. Hidrolisis garam merupakan reaksi suatu garam…
- Logam aluminium bereaksi dengan larutan H2SO4… logam aluminium bereaksi dengan larutan H2SO4 menghasilkan 6,72 liter gas hidrogen pada keadaan standar menurut persamaan reaksi : Al(s) + H2SO4 (aq) → Al2(SO4)3 (aq)…
- Tentukan ph jika 0,01 mol (NH4)2so4 dilarutkan… tentukan ph jika 0,01 mol (NH4)2so4 dilarutkan kedalam 100ml air (kb nh3 = 2 x 10^-5)! Jawaban : pH = 5 Hidrolisis garam adalah penguraian…
- Apakah air laut termasuk larutan elektrolit? apakah air laut termasuk larutan elektrolit? larutan elektrolit kuat dapat menghantarkan arus listrik dengan baik karena mengahasilkan banyak ion yg bergerak bebas. Air laut mengandung…
- Apakah air laut termasuk larutan elektrolit? apakah air laut termasuk larutan elektrolit? larutan elektrolit kuat dapat menghantarkan arus listrik dengan baik karena mengahasilkan banyak ion yg bergerak bebas. Air laut mengandung…
- Pada saat pengisian akumulator dicharge (diisi… Pada saat pengisian akumulator dicharge (diisi ulang) terjadi perubahan energi... Pada saat pengisian akumulator dicharge (diisi ulang) terjadi perubahan energi listrik menjadi energi kimia. Mari…
- Diketahui Ksp Ag2CrO4=2,4.10^(−2), jika 100ml… Diketahui Ksp Ag2CrO4=2,4.10^(−2), jika 100ml larutan AgNO3 10^(3)m dicampur dengan 100ml larutan Na2CrO4 10^(−3)M. pernyataan yang tepat berikut ini adalah.... a. terbentuk endapan Ag2CrO4 karena…
- Unsur dengan nomor atom 34 dalam sistem periodik… Unsur dengan nomor atom 34 dalam sistem periodik modern terletak pada ... a. golongan IV A, periode 3 b. golongan IV B, periode 4 c…
- 20 mL HCl 0,1 M di titrasi dengan larutan NaOH 0,1… 20 mL HCl 0,1 M di titrasi dengan larutan NaOH 0,1 M, berapa pH larutan saat volume NaOH : a. 0 mL Jawaban: pH nya…
- Konfigurasi elektron unsur Zr yang terletak pada… Konfigurasi elektron unsur Zr yang terletak pada golongan IV B periode 5 adalah ... a. [Kr] 4d^2 5s^2 b. [Ar] 4p^2 3d^2 c. [Ar] 4s^2…
- Nama golongan untuk unsur-unsur golongan II A adalah ... Nama golongan untuk unsur-unsur golongan II A adalah ... a. alkali b. alkali tanah c. halogen d. gas mulia e. golongan karbon Jawaban: b. alkali…
- Campuran yang menghasilkan ester adalah..... Campuran yang menghasilkan ester adalah..... a. Propanol dengan natrium b. Gliseril trioleat dengan natrium hidroksida c. Asam oleat dengan natrium hidroksida d. Propanol dengan fosforus…