Sebuah partikel bergetar harmonik dengan frekuensi 10 Hz dan amplitudo 100 cm, kecepatan partikel pada saat simpangan 80 cm
Jawaban : 12π m/s
Diketahui:
f = 10 Hz
A = 100 cm = 1 m
y = 80 cm = 0,8 m
Ditanya: v = …?
Pembhasan:
Gerak harmonik adalah suatu gerak bolak-balik melalui titik keseimbangan. Rumus-rumus pada gerak harmonik:
ω = 2πf
v = ω √(A² – y²)
Keterangan:
ω : frekuensi sudut (rad/s)
f : frekuensi (Hz)
π : 3,14 atau 22/7
v : kecepatan partikel (m/s)
A : amplitudo (m)
y : simpangan (m)
Menentukan frekuensi sudut:
ω = 2πf
ω = 2π • 10
ω = 20π rad/s
Menentukan kecepatan:
v = ω √(A² – y²)
v = 20π • √(1² – 0,8²)
v = 20π • 0,6
v = 12π m/s
Jadi, kecepatan partikel pada saat simpangannya 80 cm adalah 12π m/s.
Rekomendasi lainnya :
- Sebuah bandul yang massanya 0,5kg digantung pada… Sebuah bandul yang massanya 0,5kg digantung pada sebuah pegas dengan nilai tetapan 5.000N/m. Berapa frekuensi pada sistem pegas tersebut? Jawabannya adalah 50/π Hz. Frekuensi getaran…
- Seutas senar yang panjangnya 2,0 m, dan massa senar… Seutas senar yang panjangnya 2,0 m, dan massa senar persatuan panjang adalah 2,5 x 10-² kg/m kemudian senar ditegangkan oleh gaya 100 N. Maka, empat…
- Sebuah gelombang merambat dengan kecepatan 20 m/s.… sebuah gelombang merambat dengan kecepatan 20 m/s. apabila frekuensi gelombang tersebut 5 Hz, maka hitunglah berapa periode gelombangnya Jawaban yang benar adalah 0,2 s. Diketahui:…
- Persamaan simpangan gerak harmonik sederhana… Persamaan simpangan gerak harmonik sederhana dinyatakan dengan y = 5 sin (2πt + ¼ π). Persamaan percepatan gerak harmonik tersebut adalah... Jawaban yang benar adalah…
- Diketahui persamaan gelombang berjalan y=0,2sin… diketahui persamaan gelombang berjalan y=0,2sin (10π-πx per 4) y dna x dalam m, t dalam sekon. tentukan amplitudo, frekuensi, panjang gelombang, bilangan gelombang, dna ceoat…
- Hitunglah kecepatan maksimum getaran pegas massa,… hitunglah kecepatan maksimum getaran pegas massa, jika massa beban adalah 1 kg sedangkan konstanta pegas dan amplitudo getaran adalah masing-masing 0,5 n/m dan 0,5 m…
- Gelombang stasioner yang salah satu ujungnya bebas… Gelombang stasioner yang salah satu ujungnya bebas digetarkan dengan kecepatan 10 m/s sehingga memiliki frekuensi 50 Hz. Jika amplitudo gelombang tersebut 3 cm, maka besar…
- Sebuah benda mengalami gerak harmonik sederhana… Sebuah benda mengalami gerak harmonik sederhana dengan persamaan simpangan y = 20 sin 1,2t dengan y dalam meter. kecepatan sudut benda tersebut adalah Jawaban yang…
- Pegas yang bergetar dengan periode 0,2 s memiliki… Pegas yang bergetar dengan periode 0,2 s memiliki amplitudo sebesar 20 cm, maka persamaan simpangan gerak harmonik sederhana yang dimiliki pegas tersebut adalah .... a.…
- Tentukan persamaan percepatan gelombang pada… Tentukan persamaan percepatan gelombang pada gelombang berjalan Jawaban yang benar adalah a = -Aω² sin (ωt - kx) dengan a dalam m/s². Gelombang merambat yang…
- Sebuah benda mengalami gerak harmonik sederhana… Sebuah benda mengalami gerak harmonik sederhana dengan persamaan simpangan y = 20 sin 1,2t dengan y dalam meter.Amplitudo benda tersebut adalah Jawaban yang benar adalah…
- Pada simpangan terjauh, maka kecepatan benda bernilai... Pada simpangan terjauh, maka kecepatan benda bernilai... Jawaban yang tepat ialah pada simpangan terjauh kecepatan benda akan bernilai nol/minimum. Gerak harmonik sederhana merupakan gerakan bolak…
- Suatu benda bergetar dengan frekuensi 0,5 hz dan… Suatu benda bergetar dengan frekuensi 0,5 hz dan amplitudo 8 cm. Apabila percepatan di suatu titik berjarak y dari titik setimbang adalah 0,4 m/s^2, maka…
- Persamaan simpangan suatu partikel yang bergetar… Persamaan simpangan suatu partikel yang bergetar harmonik adalah y = 18 sin 40 π t, y dalam centimeter dan t dalam sekon. Frekuensi simpangan partikel…
- Sebuah benda bergerak harmonik dengan persamaan y =… Sebuah benda bergerak harmonik dengan persamaan y = 5 sin (πt + π/2) m. Kecepatan sudutnya adalah .... a. 5 rad/s b. π/2 rad/s c.…