benda bermassa 0,5g digantung pada sebuah pegas dan bergetar harmonis dengan frekuensi 5 hz dan amplitudo 0,1 m. Tentukan konstanta pegas (k)
Jawaban soal ini adalah 0,04π^2 N/m
Diketahui:
m= 0,5 g= 0,0005 kg
f= 5 Hz
A= 0,1 m
Ditanya:
k=…?
Jawab:
Frekuensi merupakan banyaknya getaran dalam satu sekon. Frekuensi pada gerak harmonis pegas dirumuskan dengan:
f= 1/2π √(k/m)
Dimana:
f= frekuensi (Hz)
k= konstanta pegas (N/m)
m= massa (kg)
Sehingga:
f= 1/2π √(k/m)
5= 1/2π √(k/0,0004)
25= 1/4π^2 . k/0,0004
k= 25. 4π^2.0,0004
k= 0,04π^2 N/m
Jadi, konstanta tersebut adalah 0,04π^2 N/m
Rekomendasi lainnya :
- Resonansi terjadi karena dua benda memiliki kesamaan... resonansi terjadi karena dua benda memiliki kesamaan... a. panjang gelombang b. periode c. frekuensi d. cepat rambat jawaban dari soal tersebut yaitu c. frekuensi. Resonansi…
- Perhatikan tabel berikut. Pegas yang periodenya sama… Perhatikan tabel berikut. Pegas yang periodenya sama adalah … Jawaban yang benar adalah pegas ke-2 dan pegas ke-4 Periode adalah waktu yang dibutuhkan untuk melakukan…
- Persamaan simpangan suatu partikel yang bergetar… Persamaan simpangan suatu partikel yang bergetar harmonik adalah y = 18 sin 40 π t, y dalam centimeter dan t dalam sekon. Frekuensi simpangan partikel…
- Pegas yang bergetar dengan periode 0,2 s memiliki… Pegas yang bergetar dengan periode 0,2 s memiliki amplitudo sebesar 20 cm, maka persamaan simpangan gerak harmonik sederhana yang dimiliki pegas tersebut adalah .... a.…
- Diketahui persamaan gelombang berjalan y=0,2sin… diketahui persamaan gelombang berjalan y=0,2sin (10π-πx per 4) y dna x dalam m, t dalam sekon. tentukan amplitudo, frekuensi, panjang gelombang, bilangan gelombang, dna ceoat…
- Diketahui sebuah benda melakukan gerak harmonic… Diketahui sebuah benda melakukan gerak harmonic sederhana dengan amplitude 0,02 meter dan frekuensi 2,5 Hz. Kecepatan maksimumnya adalah … m/s. ( π = 3,14 )…
- Terdapat sebuah gelombang seperti gambar berikut!… Terdapat sebuah gelombang seperti gambar berikut! Jika cepat rambat gelombang sebesar 30 m/s, tentukan frekuensi gelombang! Jawaban yang benar adalah 16,7 Hz Frekuensi adalah banyaknya…
- Sebuah benda mengalami gerak harmonic dengan… Sebuah benda mengalami gerak harmonic dengan persamaan y = 6 sin 0,2πt, dengan y dalam cm dan t dalam sekon. Kecepatan maksimum benda tersebut adalah…
- Dalam waktu 8 detik terjadi 16 kali getaran… Dalam waktu 8 detik terjadi 16 kali getaran frekuensi getaran tersebut sebesar a. 0,5 Hz b. 1,5 Hz c. 2,0 Hz d. 3,5 Hz Jawabannya…
- Perhatikan tabel berikut. Pegas yang periodenya sama… Perhatikan tabel berikut. Pegas yang periodenya sama adalah … Jawaban yang benar adalah pegas ke-2 dan pegas ke-4 Periode adalah waktu yang dibutuhkan untuk melakukan…
- Persamaan simpangan dari sebuah partikel yang… Persamaan simpangan dari sebuah partikel yang bergerak harmonik sederhana adalah y = 10 sin (π t) dimana y dalam cm dan t dalam sekon. (1)…
- Cahya menimbang batu dengan neraca pegas. Saat di… Cahya menimbang batu dengan neraca pegas. Saat di udara hasil pengukurannya 50 g setelah tercelup di air skala yang terbaca pada neraca pegas adalah 40…
- 35. Simpangan dari getaran sebuah benda diberikan… 35. Simpangan dari getaran sebuah benda diberikan oleh persamaan y=0,1 sin 4 πt (dalam SI). Tentukan: 1) amplitudo, frekuensi, dan periode getaran Jawaban : A…
- Suatu benda bergetar dengan frekuensi 0,5 hz dan… Suatu benda bergetar dengan frekuensi 0,5 hz dan amplitudo 8 cm. Apabila percepatan di suatu titik berjarak y dari titik setimbang adalah 0,4 m/s^2, maka…
- Dua sumber bunyi ketika dibunyikan bersamaan… Dua sumber bunyi ketika dibunyikan bersamaan menghasilkan 20 layangan dalam waktu 4 sekon. Jika frekuensi salah satu sumber bunyinya 560 Hz, berapa frekuensi sumber bunyi…