sebuah teropong bintang mempunyai jarak focus lemsa okuler 5cm.perbesaran teropong untuk mata normal adalah 30 kali.tentukan panjang teropong dan jarak focus lemsa objektif
Jawaban yang benar adalah 155 cm dan 150 cm.
Teropong adalah alat optik yang digunakan untuk melihat benda-benda yang sangat jauh agar tampak lebih dekat dan jelas.
Pada penggunaan normal tanpa akomodasi, berlaku rumus berikut :
Panjang teropong → d = fob + fok
Perbesaran teropong → M = fob/fok
dengan :
d = panjang teropong (cm)
M = perbesaran anguler
fob = jarak fokus lensa objektif (cm)
fok = jarak fokus lensa okuler (cm)
Diketahui :
fok = 5 cm
M = 30 kali
Ditanya :
➢ d = ….?
➢ fob = ….?
Pembahasan :
Jarak fokus lensa objektif dihitung dengan :
M = fob/fok
30 = fob/5
fob = 30 x 5
fob = 150 cm
Panjang teropong dihitung dengan :
d = fob + fok
d = 150 + 5
d = 155 cm
Jadi panjang teropong dan jarak fokus lensa objektif berturut-turut adalah 155 cm dan 150 cm
Rekomendasi lainnya :
- Seorang penderita miopi dapat melihat benda yang terletak… Seorang penderita miopi dapat melihat benda yang terletak maksimal 1 m di depannya. Kuat lensa minimal yang harus digunakannya agar dapat melihat benda yang berada…
- Seorang bermata normal (Sn = 25 cm) melihat perbesaran… Seorang bermata normal (Sn = 25 cm) melihat perbesaran sebuah benda melalui lup dengan akomodasi minimum. Jika jarak focus lensa yang digunakan 5 cm, perbesaran…
- Sebuah benda setinggi 6 cm di letakan di depan lensa cekung… Sebuah benda setinggi 6 cm di letakan di depan lensa cekung pada jarak 20 cm, jika jarak focus lensa - 4 cm, maka jarak bayangan…
- Kevin menggunakan sebuah lup untuk melihat struktur tubuh… Kevin menggunakan sebuah lup untuk melihat struktur tubuh cacing. jika cacing diletakkan 10 cm dari lensa dan dihasilkan pembesaran 4 kali tentukan jari-jari kelengkungan lup…
- Dari hasil percobaan kelompok Snellius diperoleh data… Dari hasil percobaan kelompok Snellius diperoleh data sebagai berikut. Dari data di atas, nilai Si dan M berturut-turut adalah ... a. 10 cm dan 2/3…
- Sebuah kamera memiliki jarak fokus lensa 50 mm. Kamera… Sebuah kamera memiliki jarak fokus lensa 50 mm. Kamera tersebut telah diatur untuk memfokuskan bayangan benda sejauh tak terhingga. Hitunglah seberapa jauh lensa kamera harus…
- Sebuah benda berjarak 10 cm di depan cermin cekung memiliki… Sebuah benda berjarak 10 cm di depan cermin cekung memiliki jarak focus 15 cm, perbesaran bayangan yang dihasilkan adalah …. a. 0,5 kali b. 0,6…
- Sebuah benda berada pada jarak 2 cm di depan cermin cekung… Sebuah benda berada pada jarak 2 cm di depan cermin cekung dengan focus 10 cm. Jarak bayangan dari cermin adalah …. Jawaban yang benar adalah…
- Sebuah benda diletakkan 20 cm di depan lensa cembung. Jika… Sebuah benda diletakkan 20 cm di depan lensa cembung. Jika jarak focus 15 cm, berapakah jarak bayangan dan perbesaran bayangan ? Jawaban yang benar adalah…
- Sebuah mikroskop yang panjangnya 15 cm memiliki fokus lensa… sebuah mikroskop yang panjangnya 15 cm memiliki fokus lensa objektif 1 cm dan fokus lensa okuler 5 cm. Tentukan perbesaran total untuk mata tanpa berakomodasi!…
- Sebuah benda setinggi 2 cm diletakkan 5 cm di depan lensa… sebuah benda setinggi 2 cm diletakkan 5 cm di depan lensa cembung yang jarak titik api nya 4 cm tentukan jarak bayangan Jawaban untuk pertanyaan…
- Sebuah benda setinggi 2 cm di depan lensa cembung dengan… Sebuah benda setinggi 2 cm di depan lensa cembung dengan focus 10 cm. Jika jarak benda ke lensa 5 cm maka jarak bayangan ke lensa…
- Titik dekat yang dapat dilihat mata normal adalah .... Titik dekat yang dapat dilihat mata normal adalah .... a. 20 cm b. 23 cm c. 25 cm d. 27 cm Jawaban yang benar adalah…
- Suatu benda diletakkan di depan lensa cekung. Apabila… Suatu benda diletakkan di depan lensa cekung. Apabila bayangan yang terbentuk sejauh 2 cm dan fokus lensa sebesar 0,5 cm. Tentukan jarak benda! Jawaban yang…
- Di depan sebuah cermin cembung diletakkan benda yang… di depan sebuah cermin cembung diletakkan benda yang tingginya 3cm membentuk bayangan 8cm dibelakang cermin.jika perbesaran Bayangan 1/4 kali hitunglah jarak benda,jarak fokus cermin dan…