Dua set kartu berwarna merah dan hijau. Masing masing berjumlah 5 dan diberi angka 1 sampai 5. Berapa banyak kejadian yang mungkin dengan pengambilan kartu merah ganjil dan kartu hijau genap adalah..
Jawaban yang benar adalah 6/25.
Pembahasan:
Peluang sebuah kejadian P(K) dinyatakan dalam:
P(K) = n(K)/n(S)
Dimana
n(K) = banyaknya kejadian
n(S) = banyaknya ruang sampel
Dua kejadian dikatakan saling bebas, apabila tidak berhubungan satu sama lain.
Kejadian A dengan Peluang Kejadian A = P(A)
Kejadian B dengan Peluang Kejadian B = P(B)
Dikatakan saling lepas, P(A) dan P(B)
P(A ∩ B) = P(A) ∙ P(B)
Maka apabila terdapat dua set kartu berwarna merah dan hijau, berarti:
Misalnya merah = M dan hijau = H, masing-masing berjumlah 5 dan diberi angka 1 – 5:
n(S) M = n(S) H = 5
Kejadian Merah ganjil = 1, 3, 5 → n(M) = 3
Kejadian Hijau genap = 2, 4 → n(H) = 2
Keduanya tidak berhubungan, maka dua kejadian saling bebas.
Sehingga,
P(M) = n(M)/n(S) = ⅗
P(H) = n(H)/n(S) = ⅖
P(M ∩ H) = P(M) ∙ P(H)
P(M ∩ H) = ⅗ ∙ ⅖
P(M ∩ H) = 6/25
Jadi, banyak kejadian yang mungkin dengan pengambilan kartu merah ganjil dan kartu hijau genap adalah 6/25.
Rekomendasi lainnya :
- Di dalam kantong terdapat 3 kelereng merah 3… di dalam kantong terdapat 3 kelereng merah 3 kelereng hijau dan 3 kelereng biru. Syifa mengambil sebuah kelereng secara acak, lalu dikembalikan lagi titik percobaan…
- Dari 70 siswa, 33 siswa hanya suka Matematika , 24… Dari 70 siswa, 33 siswa hanya suka Matematika , 24 siswa hanya suka Bahasa Inggris, dan 6 siswa tidak suka kedua mata pelajaran tersebut. Jika…
- Dari seperangkat kartu bridge diambil 2 kartu… Dari seperangkat kartu bridge diambil 2 kartu sekaligus. Peluang terambil keduanya king adalah ... a. 2/(52) b. 4/(52) c. 4/(1.326) d. 6/(1.326) e. 12/(1.326) Jawaban…
- Dua buah uang logam dilambungkan bersama-sama,… Dua buah uang logam dilambungkan bersama-sama, tentukan peluang munculnya: a. Dua angka b. Satu angka dan satu gambar Jawaban yang benar adalah peluang munculnya dua…
- Peluang empiris muncul kartu dengan nomor bilangan… 10 kartu diberi nomor 10 hingga 20 titik kartu-kartu tersebut diletakkan dalam sebuah kantong. jika mengambil kartu secara acak satu persatu, lalu dikembalikan lagi titik…
- Dua buah dadu dilambungkan sekali secara bersama -… Dua buah dadu dilambungkan sekali secara bersama - sama. Peluang muncul mata dadu berjumlah 7 atau 12 adalah A. 5/36 B. 7/36 C. 11/36 D.…
- Sebuah dadu dilambungkan satu kali. Tentukan peluang… Sebuah dadu dilambungkan satu kali. Tentukan peluang munculnya mata dadu faktor dari 6! Jawaban yang benar adalah 2/3. Rumus peluang suatu kejadian A adalah P(A)…
- Gambar di samping menunjukkan lempengan yang… Gambar di samping menunjukkan lempengan yang bernomor 1 sampai dengan 12 dan dilengkapi jarum petunjuk. Apabila jarum diputar, maka pada saat jarum berhenti, akan menunjuk…
- Bacalah berita berikut! kepolisian mencatat kenaikan… Bacalah berita berikut! kepolisian mencatat kenaikan angka kriminalitas dari minggu pertama sampai minggu kedua pada 2021. kepolisian menyebutkan jumlah kejahatan yang ditangani polisi pada minggu…
- Dari angka-angka 0,1,2,3,4,5,6,7,8,9 akan disusun… Dari angka-angka 0,1,2,3,4,5,6,7,8,9 akan disusun bilangan 4 angka. a. bilangan ganjil boleh sama b bilangan genap tidak diulang / berbeda. Jawaban : a. 4.500 susun…
- Dua buah dadu identik dilempar secara bersamaan.… Dua buah dadu identik dilempar secara bersamaan. Peluang munculnya jumlah mata dadu yang muncul paling kecil 7 adalah.... a. 5/12 b. 7/12 c. 9/12 d.…
- Tiga buah uang logam dilambungkan bersama-sama,… Tiga buah uang logam dilambungkan bersama-sama, tentukan peluang munculnya a. Dua angka dan satu gambar b. Dua gambar dan satu angka c. tiga angka Jawaban…
- Jika disediakan enam bilangan yaitu: 2,3,5,6,7,9 ada… Jika disediakan enam bilangan yaitu: 2,3,5,6,7,9 ada berapa cara membuat bilangan ratusan yang ganjil? Jawaban yang benar adalah 80 bilangan Pertanyaan di atas dapat diselesaikan…
- Kelas XI terdiri atas 28 siswa dengan 7 diantaranya… Kelas XI terdiri atas 28 siswa dengan 7 diantaranya siswa putra. Dari kelas tersebut diambil 2 orang untuk mengikuti lomba tanaman hias. Peluang terambil keduanya…
- 3 buah uang logam di lempar bersama - sama. Tentukan… 3 buah uang logam di lempar bersama - sama. Tentukan peluang munculnya tiga sisi gambar Jawaban yang benar adalah 1/8. Konsep : Peluang Kejadian Peluang…