Komponen translasi dari titik C(−4,9) ke titik C'(−7,−3) adalah….

Komponen translasi dari titik C(−4,9) ke titik C'(−7,−3) adalah….

Jawaban yang benar adalah (-3, -12).

Perhatikan konsep pembahasan berikut.

Translasi suatu titik misalkan titik A(x, y) terhadap T(a, b) menghasilkan bayangan A'(x’, y’)
dimana:
x’ = x + a → a = x’ – x
y’ = y + b → b = y’ – y

Komponen translasinya yaitu:
a = x’ – x
a = -7 – (-4)
a = -7 + 4
a = -3

b = y’ – y
b = -3 – 9
b = -12

Jadi komponen translasinya adalah (-3, -12).

 

 

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut di Google News

ilmuantekno.com

Baca Juga :  20. Perhatikan beberapa sifat zat berikut! (1) Letak partikel zatnya berdekatan. (2) Gaya tarik partikel sangat kuat. (3) Susunan partikel sangat teratur. (4) Susunan partikel tidak teratur. (5) Gaya tarik antarpartikel lemah. Sifat yang dimiliki oleh partikel zat padat ditunjukkan oleh nomor.... HOTS a. b. (1), (2), dan (3) c. (1); (3), dan (5) d. (2), (3), dan (4) (3), (4), dan (5)​