seorang peserta didik mengikuti tes yang terdiri dari 40 soal. Pada tes tersebut setiap soal benar diberikan skor 3, salah -1 dan tidak dijawab 0. jika soal yang tidak dijawab 6 dan skor total yang didapatkan peserta didik tersebut adalah 82 maka jumlah soal benar yang dikerjakan adalah
Jawaban : 29 soal
Ingat!
Konsep bilangan bulat negatif
(+) × (-) = (-)
a + (-b) = a – b
Diketahui,
40 soal
soal benar benilai 3
soal salah bernilai – 1
soal yang tidak dijawab 6, tidak dijawab bernilai 0
skor = 82
Pembahasan
misalkan
soal dijawab benar = b
soal dijawab salah = s
soal benar + soal salah + soal tidak dijawab = 40
b + s + 6 = 40
b + s = 40 – 6
b + s = 34 … persamaan 1
skor soal benar + skor soal salah = 82
3b – s = 82 …. persamaan 2
eliminasi persamaan 1 dan 2
3b – s = 82
b + s = 34
__________ +
4b = 116
b = 116 : 4
b = 29
Sehingga dapat disimpulkan bahwa, jumlah soal benar yang dikerjakan adalah 29 soal
Rekomendasi lainnya :
- Diketahui fungsi total biaya perusahaan Dynamite adalah TC =… Diketahui fungsi total biaya perusahaan Dynamite adalah TC = Q² - 100 + 200. Jika diketahui Q = 25, Maka pernyataan yang benar terkait dengan…
- Misalkan P, Q, dan R merupakan pernyataan dimana R bernilai… Misalkan P, Q, dan R merupakan pernyataan dimana R bernilai benar jika tepat salah satu dari P dan Q bernilai benar. Jika R bernilai salah,…
- Dalam sebuah lomba baca puisi diikuti oleh 36 peserta dan 12… Dalam sebuah lomba baca puisi diikuti oleh 36 peserta dan 12 peserta di antaranya adalah laki-laki. Tentukan perbandingan antara banyaknya peserta perempuan dengan peserta laki-laki…
- Uang Candra 2/3 uang Doni sedangkan uang Doni 2/5 uang Dimas… uang Candra 2/3 uang Doni sedangkan uang Doni 2/5 uang Dimas Jika selisih antara uang Toni dan Dimas rupiah Rp45.000 maka jumlah uang Doni dan…
- Diketahui keliling belah ketupat 52 cm dan salah satu… Diketahui keliling belah ketupat 52 cm dan salah satu diagonalnya 24 cm. Luas belah ketupat tersebut adalah .... a. 312 cm² b. 274 cm² c.…
- Tentukan lima suku pertama barisan bilangan dengan rumus… Tentukan lima suku pertama barisan bilangan dengan rumus suku ke-n berikut ! Un=2(n−3)+7 jawaban untuk soal ini adalah 3,5, 7, 9 dan 11 Soal tersebut…
- Sebuah tutup gelas berbentuk lingkaran dengan panjang jari… Sebuah tutup gelas berbentuk lingkaran dengan panjang jari jari 7 cm. Maka luas tutup gelas tersebut adalah .... cm². jawaban untuk soal ini adalah 154…
- Program yang memberikan jaminan kepada para peserta untuk… Program yang memberikan jaminan kepada para peserta untuk mengatasi berbagai resiko kehilangan pendapatan yang disebabkan oleh usia pension ataupun kematian disebut fungsi …. a. fungsi…
- Berikut adalah skor yang diperoleh peserta lomba kaligrafi… Berikut adalah skor yang diperoleh peserta lomba kaligrafi tingkat SD. Tentukan: c. Median Jawaban : 70 Ingat kembali : • Median (Me) adalah datum yang…
- Tentuan dua suku berikutnya dari barisan bilangan.… Tentuan dua suku berikutnya dari barisan bilangan. 2,5,8,11,14 jawaban untuk soal ini adalah 17 dan 19 Soal tersebut merupakan materi barisan aritmatika. Barisan Aritmatika (Un)…
- Keranjang yang berisi 15 bola merah, 12 hijau serta 13… Keranjang yang berisi 15 bola merah, 12 hijau serta 13 putih. Apabila bola diambil dengan acak, kemungkinan yang diambil oleh bola tidak putih ialah... jawaban…
- 1. akan dibuat kerangka kubus yang panjang rusuknya 10 cm… 1. akan dibuat kerangka kubus yang panjang rusuknya 10 cm dengan kawat sepanjang 5m. a.berapa banyak kerangka kubus yang dapat dibuat b.berapa panjang kawat yang…
- Dalam suatu permainan, dua orang anak bermain sebayak lima… Dalam suatu permainan, dua orang anak bermain sebayak lima kali dan memperoleh skor sebagai berikut. Siapakah yang mendapatkan skor tertinggi ? a. Skor anak A…
- Dketahui A=2p^(2/3)q^(3/5) untuk p=27 dan q=32, maka nilai A… Dketahui A=2p^(2/3)q^(3/5) untuk p=27 dan q=32, maka nilai A sama dengan... jawaban untuk soal ini adalah 48. Soal tersebut merupakan materi bilangan berpangkat. Perhatikan perhitungan…
- 1.seorang anak membuat kerang balok dari bambu dengan ukuran… 1.seorang anak membuat kerang balok dari bambu dengan ukuran 12 cm × 6 cm × 4 cm jika panjang bambu yang tersedia 4 m. a.berapa…