Misalkan P, Q, dan R merupakan pernyataan dimana R bernilai benar jika tepat salah satu
dari P dan Q bernilai benar. Jika R bernilai salah, manakah dari pernyataan berikut ini yang
bernilai benar?
a. Jika P salah, maka Q salah
b. Jika P benar, maka Q salah
c. P dan Q keduanya benar
d. P dan Q keduanya salah
e. Jika P salah, maka Q benar
Jawaban yang benar adalah c. P dan Q keduanya benar atau d. P dan Q keduanya salah.
Konsep: Simpulan logis
# Negasi (~) merupakan ingkaran atau kebalikan dari suatu pernyataan.
# Implikasi (Jika .. maka …)
A →B
# Kontraposisi
~B→~A
A →B≡~B→~A
Pembahasan:
Misal,
A = jika tepat salah satu dari P dan Q bernilai benar
B = R bernilai benar
A →B≡~B→~A
~B = R bernilai salah
~A = P dan Q keduanya benar atau P dan Q keduanya salah
Jadi, Jika R bernilai salah, maka P dan Q keduanya benar atau P dan Q keduanya salah
Rekomendasi lainnya :
- Rata-rata nilai PTS Matematika 32 siswa kelas VIII A… Rata-rata nilai PTS Matematika 32 siswa kelas VIII A adalah 70. Setelah diperiksa ulang, ternyata ada beberapa salah ketik seperti pada tabel berikut. Tabel Ralat…
- (p^~q) tentukan tabel kebenaranya (p^~q) tentukan tabel kebenaranya Jawabannya yaitu pada tabel kebenran dibawah. Konsep : Ingkaran atau Negasi (~) Dari sebuah pernyataan, kita dapat membuat pernyataan baru berupa…
- PERNYATAAN BENAR/SALAH 6. (Gurindam) Bersajak a-a PERNYATAAN BENAR/SALAH 6. (Gurindam) Bersajak a-a Pernyataan gurindam bersajan a-a adalah pernyataan yang benar. Yuk, simak pembahasan berikut. Gurindam merupakan puisi lama yang berisi nasihat…
- Terdapat bintil-bintil akar pada akar kacang tanah… Terdapat bintil-bintil akar pada akar kacang tanah menguntungkan tanaman itu sendiri. SEBAB Dengan adanya bintil-bintil pada susunan akarnya permukaan akar yang dapat digunakan menyerap zat-zat…
- Jika sin A = 1/2 dan sudut a di kuadran III maka Tan… Jika sin A = 1/2 dan sudut a di kuadran III maka Tan a adalah ... Jawaban : 1/3 √3. Konsep yang digunakan : 📌…
- Persamaan simpangan dari sebuah partikel yang… Persamaan simpangan dari sebuah partikel yang bergerak harmonik sederhana adalah y = 10 sin (π t) dimana y dalam cm dan t dalam sekon. (1)…
- Semua unggas berkembang biak dengan telur. Ada hewan… Semua unggas berkembang biak dengan telur. Ada hewan x berkembang biak dengan telur. Jadi… (A) Hewan x adalah unggas (B) Hewan x bukan unggas (C)…
- Sehuah benda terletak 5 cm di depan cermin yang… Sehuah benda terletak 5 cm di depan cermin yang memiliki jari-jari kelengkungan 15 cm. Kemungkinan jenis cermin dan besaran besarannya adalah …. a. cermin cembung…
- Dapat dibiaskan, bersifat konvergen atau… Dapat dibiaskan, bersifat konvergen atau mengumpulkan cahaya, jarak fokus dan jari-jari kelengkungan bernilai positif. Pernyataan- pernyataan tersebut merupakan sifat a. cermin cembung b. cermin datar…
- PERNYATAAN BENAR/SALAH 5. (Gurindam) Jumlah suku… PERNYATAAN BENAR/SALAH 5. (Gurindam) Jumlah suku kata dalam setiap larik antara 8-14 Pernyataan jumlah suku kata dalam setiap larik gurindam antara 8-14 suku kata merupakan…
- PERNYATAAN BENAR/SALAH 10. (Gurindam) Larik 1 dan 2… PERNYATAAN BENAR/SALAH 10. (Gurindam) Larik 1 dan 2 tidak berhubungan Pernyataan larik 1 dan 2 dalam gurindam tidak berhubungan merupakan pernyataan yang salah. Yuk, simak…
- PERNYATAAN BENAR/SALAH 7. (Gurindam) Bersajak a-b-a-b PERNYATAAN BENAR/SALAH 7. (Gurindam) Bersajak a-b-a-b Pernyataan gurindam bersajak a-b-a-b merupakan pernyataan yang salah. Yuk, simak pembahasan berikut. Gurindam merupakan puisi lama yang berisi nasihat…
- 9. Pada ulangan matematika terdapat penskoran jika… 9. Pada ulangan matematika terdapat penskoran jika benar mendapat poin 3, jika salah mendapat poin -1, jika tidak diisi mendapat poin 0. KKM matematika 50…
- Sebuah cermin cembung berjari-jari 12 cm sehingga… Sebuah cermin cembung berjari-jari 12 cm sehingga jarak bayangan benda 3 cm di belakang cermin cembung. Tentukan tinggi bayangan jika tinggi benda 2 cm! Jawaban…
- Bacalah pernyataan berikut kemudian nyatakan benar… Bacalah pernyataan berikut kemudian nyatakan benar atau salah! 1. Korespondensi satu-satu merupakan himpunan bagian dari fungsi. ➡️Benar/Salah 2. Syarat dua himpunan dikatakan fungsi jika memiliki…