dalam sebuah ujian tertulis terdapat 50 soal matematika. setiap jawaban benar akan mendapat 5 poin, tidak dijawab 1 poin, dan terdapat pengurangan untuk jawaban yang salah. Andi menjawab 42 soal,4 diantaranya salah dan memperoleh poin 182, berapa pengurangan poin untuk tiap jawaban yang salah?
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
Jawaban: D.4
Soal di atas masuk ke dalam materi operasi bilangan bulat.
Bilangan bulat adalah bilangan yang nilainya bulat.
Bilangan bulat terdiri dari bilangan cacah dan bilangan bulat negatif.
Diketahui:
•) jumlah soal= 50
•) skor benar = 5
•) skor tidak dijawab= 1
•) soal yang dijawab= 42
•) banyak jawaban salah= 4
•) banyak jawaban benar = 42-4 = 38
•) banyak soal tidak dijawab = 50-42 = 8
•) poin yang diperoleh = 182
Ditanya : pengurangan poin untuk jawaban salah
Penyelesaian:
Misalkan => s = pengurangan poin jawaban salah
Maka
Total skor = (5xbanyak jawaban benar)+(1×soal tidak dijawab)+(s x banyak jawaban salah)
182 = (5×38)+(1×8)+(s×4)
182 = 190 + 8 +4s
182=198 +4s
182-198 = 4s
-16 = 4s
-16/4 = s
-4 = s
Maka total pengurangan poin untuk tiap jawaban salah adalah 4 poin.
Jadi pilihan jawaban yang tepat adalah D.
Rekomendasi lainnya :
- Pada suatu kompetisi matematika, skor 4 diperoleh… pada suatu kompetisi matematika, skor 4 diperoleh jika menjawab benar, skor -2 jika menjawab salah dan skor -1 jika tidak menjawab. dari 40 soal, rian…
- Di antara jawaban tersebut 5 soal yang dijawab… Bilal mengikuti tes kompetensi yang berisi 50 soal. Penilaian setiap soal mengguanakan aturan sebagai berikut. Skor 5 untuk jawaban yang benar, Skor -2 untuk jawaban…
- Apa itu bilangan bulat dan beri contoh penyelesaian Apa itu bilangan bulat dan beri contoh penyelesaian Bilangan bulat adalah bilangan yang dapat dituliskan tanpa komponen desimal atau pecahan. Sebagai contoh, 21, 4, 0,…
- 8. Sebuah turnamen basket menetapkan aturan bagi… 8. Sebuah turnamen basket menetapkan aturan bagi setiap tim. Pada setiap pertandingan, tim yang menang akan mendapatkan 4 poin, jika kalah mendapat -2 poin, dan…
- Tuliskan nilai a, b, c, d, dan e. Perhatikan garis bilangan di bawah ini. Tuliskan nilai a, b, c, d, dan e. Tuliskan nilai a, b, c, d, dan e adalah -7, -5,…
- Pada suatu pertandingan sepak bola, Tim A mencetak 4… Pada suatu pertandingan sepak bola, Tim A mencetak 4 goal dan Tim B mencetak 7 goal, setiap goal diberi poin 3 dan setiap pelanggaran diberi…
- 345-... =45 345-... =45 Jawabannya adalah 300. Yuk disimak penjelasannya. Ingat! - Aturan pengurangan bilangan bulat diantaranya adalah: 1. Jika bertanda sama, kedua bilangan bisa langsung dikurangi.…
- Tentukan lima suku pertama barisan bilangan dengan… Tentukan lima suku pertama barisan bilangan dengan rumus suku ke-n berikut ! Un=2(n−3)+7 jawaban untuk soal ini adalah 3,5, 7, 9 dan 11 Soal tersebut…
- Himpunan penyelesaian dari 5(x−2)−4(2x+1)≥1 adalah... Himpunan penyelesaian dari 5(x−2)−4(2x+1)≥1 adalah... a. {x∣x≤−5;x bilangan bulat } b. {x∣x≥−5;x bilangan bulat } c. {x∣x<5;x bilangan bulat } d. {x∣x>5;x bilangan bulat }…
- 3-6×6+8×8+20×0= 3-6×6+8×8+20×0= Jawabannya adalah 31. Yuk disimak penjelasannya. Aturan operasi hitung campuran bilangan cacah diantaranya adalah: - Jika terdapat operasi hitung di dalam kurung, maka bisa…
- Perhatikan operasi perkalian berikut. Operasi… Perhatikan operasi perkalian berikut. Operasi perkalian yang hasilnya adalah 2/3 adalah .... A. 1/2 × 2/3 B. 1/2 × 5/6 C. 1 1/3 × 1/3…
- 9. Pada ulangan matematika terdapat penskoran jika… 9. Pada ulangan matematika terdapat penskoran jika benar mendapat poin 3, jika salah mendapat poin -1, jika tidak diisi mendapat poin 0. KKM matematika 50…
- Tentukan himpunan penyelesaian pada garis bilangan… Tentukan himpunan penyelesaian pada garis bilangan dari pertidaksamaan di bawah ini. y≤2 Jawaban dari pertanyaan di atas adalah y = {2,1,0,-1,-2,-3,-4,-5,...,∞} Pembahasan : Pada garis…
- Operasi penjumlahan yang sesuai dengan garis… Amatilah gambar di bawah ini. Operasi penjumlahan yang sesuai dengan garis bilangan di atas adalah . a. 2+9=7 b. −2+9=7 c. −2+(−9)=7 d. 2+(−9)=7 Jawaban…
- Seorang peserta didik mengikuti tes yang terdiri… seorang peserta didik mengikuti tes yang terdiri dari 40 soal. Pada tes tersebut setiap soal benar diberikan skor 3, salah -1 dan tidak dijawab 0.…