Pemaparan atau penjelasan yang lengkap tentang fenomena yang dilengkapi dengan peta, grafik,tabel dan diagram adalah prinsip …
a. deskriptif
b. korologi
c. persebaran
d. interelasi
e. distribusi
Jawaban yang benar adalah A.
Prinsip geografi merupakan dasar yang digunakan untuk menjelaskan fenomena yang ada di permukaan bumi. Prinsip geografi meliputi prinsip distribusi, interelasi, deskriptif dan korologi. Prinsip deskriptif merupakan prinsip geografi yang menjelaskan fenomena yang ada di permukaan bumi dan disajikan dalam bentuk tulisan dengan dilengkapi peta, grafik, tabel dan diagram.
Jadi, fenomena yang dilengkapi dengan peta, grafik, tabel dan diagram adalah prinsip deskriptif (A).
Rekomendasi lainnya :
- Jarak kota solo-semarang pada peta digambarkan… Jarak kota solo-semarang pada peta digambarkan dengan jarak 10 cm. Tentukan skala yang digunakan pada peta jika jarak sesungguhnya adalah 180 km. Jawaban: 1 :…
- Indonesia termasuk salah satu penghasil batu mulia… Indonesia termasuk salah satu penghasil batu mulia yang amat beragam. Contohnya intan terdapat di martapura (kalimantan selatan), opal terdapat di banten, dan batuan jenis canelian…
- Peta yang sangat rinci sehingga banyak digunakan… Peta yang sangat rinci sehingga banyak digunakan untuk keperluan teknis, misalnya untuk perencanaan jaringan jalan, jaringan air, dan sebagainya dengan skala antara 1:100 sampai 1:5.000,…
- Suatu unsur memiliki diagram orbital sebagai… Suatu unsur memiliki diagram orbital sebagai berikut. Unsur Y dalam tabel periodik terdapat pada golongan dan periode berturut-turut a. IA, 3 b. IIIA, 3 c.…
- Fenomena geosfer: 1) ombak yang besar di sebelah… Fenomena geosfer: 1) ombak yang besar di sebelah barat Pulau Nias merupakan potensi yang baik bagi sektor wisata bahari 2) saat bulan purnama beberapa jalan…
- Berikut prinsip dasar ayunan lengan saat lari jarak… berikut prinsip dasar ayunan lengan saat lari jarak pendek adalah... A.- lengan mengarah ke atas lurus - pinggul dan bahu diputar kedepan - pandangan mengikuti…
- Pemerintah berencana menambah ruas jalan antar… Pemerintah berencana menambah ruas jalan antar provinsi. Jenis peta yang diperlukan dalam perencanaan tersebut yaitu .... a. peta geologi, peta jenis tanah, dan peta administrasi…
- Prinsip kerja tangan anak yang sedang menarik koper… Prinsip kerja tangan anak yang sedang menarik koper sama dengan prinsip kerja ... Jawaban: Pesawat sederhana yaitu Tuas dan Roda Pelajari lebih lanjut…
- Sebutkan 4 prinsip dasar gerakan langkah biasa Sebutkan 4 prinsip dasar gerakan langkah biasa Jawaban dari soal di atas adalah: 1. Sikap awal berdiri tegak. 2. Menggunakan tumit kaki ketika melangkah. 3.…
- Prinsip usaha perbankan adalah…. Prinsip usaha perbankan adalah…. Jawabannya adalah (1) Prinsip kehati-hatian, (2) Prinsip kepercayaan, (3) Prinisp kerahasiaan, dan (4) Prinsip mengenal nasabah. Pembahasan; Bank merupakan lembaga keuangan…
- Jika kota Pringsewu -kalianda adalah 120 km jika… Jika kota Pringsewu -kalianda adalah 120 km jika skala yang digunakan 1:2.000.000, maka jarak pada peta adalah Jawaban : jarak pada peta adalah 6 cm.…
- Piagam PBB dalam hal prinsip hukum TIDAK menetapkan… Piagam PBB dalam hal prinsip hukum TIDAK menetapkan hak berikut... a. menetapkan asas praduga tak bersalah b. kegiatan pengadilan secara terbuka dan jujur c. larangan…
- Salah satu bentuk fenomena yang diakibatkan oleh… Salah satu bentuk fenomena yang diakibatkan oleh tenaga eksogen adalah terbentuknya gumuk pasir di sepanjang pantai parangtritis dan parangkusumo di yogyakarta. Hal tersebut merupakan bentukan…
- Suatu peta berskala 1:1.250.000. Apabila jarak kota… Suatu peta berskala 1:1.250.000. Apabila jarak kota A dan B=15 km maka jarak kota A dan B pada peta adalah .... A. 4 B. 5…
- Pemanfaatan sumber daya alam berdasarkan prinsip… Pemanfaatan sumber daya alam berdasarkan prinsip ekoefisien berarti.... a .pembangunan yang ditunjukkan semata-mata untuk manusia b.eksploitasi tanpa memerlukan adanya usaha konservasi c.hasil pemanfaatan dinikmati oleh…