alat ukur yang di gunakan oleh tukang kayu dengan memanfaatkan prinsip bejana berhubungan adalah
Jawaban yang benar adalah selang pipa bangunan.
Pembahasan:
Bejana berhubungan adalah wadah atau bejana yang memiliki dua atau lebih tabung dengan bentuk yang bervariasi dan saling berhubungan.
Hukum Bejana Berhubungan berbunyi: “Bila bejana-bejana berhubungan diisi dengan zat cair yang sama, dalam keadaan seimbang, maka permukaan zat cair merupakan bidang datar”.
Tukang bangunan menggunakan konsep bejana berhubungan untuk membuat titik yang sama tingginya. Kedua titik yang sama ketinggiannya ini digunakan untuk membuat garis lurus yang datar. Biasanya, garis ini digunakan sebagai patokan untuk memasang ubin supaya permukaan ubin menjadi rata dan memasang jendela-jendela supaya antara jendela satu dan jendela lainnya sejajar.
Tukang bangunan menggunakan selang kecil yang diisi air dan kedua ujungnya diarahkan ke atas. Akan dihasilkan dua permukaan air, yaitu permukaan air kedua ujung selang. Kemudian, seutas benang dibentangkan menghubungkan dua permukaan air pada kedua ujung selang. Dengan cara ini, tukang bangunan akan memperoleh permukaan datar.
Jadi, alat ukur yang digunakan oleh tukang kayu dengan memanfaatkan prinsip bejana berhubungan adalah selang pipa bangunan.
Rekomendasi lainnya :
- Sebagai pelindung kehidupan tumbuh-tumbuhan di hutan… Sebagai pelindung kehidupan tumbuh-tumbuhan di hutan mempunyai fungsi berikut, kecuali .... a. sebagai penghasil oksigen b. sebagai pengendali erosi c. menjaga kesuburan tanah d. menghasilkan…
- Salah satu tari yang menggunakan pola gerak lengkung… salah satu tari yang menggunakan pola gerak lengkung ialah tari.... a saman b Bedhaya c randai d baris gede Jawaban yang tepat adalah C. Randai.…
- Fungsi pajak yang digunakan untuk menjalankan… Fungsi pajak yang digunakan untuk menjalankan kebijakan yang berhubungan dengan pengendalian harga adalah ... Jawabannya adalah fungsi stabilitas. Pembahasan; Pajak merupakan kontribusi wajib kepada negara…
- Perhatikan gambar berikut! karakteristik yang… Perhatikan gambar berikut! karakteristik yang berhubungan dengan organ tersebut adalah .... Jawaban dari soal di atas adalah sebagaimana pembahasan di bawah ini. Yuk simak pembahasan…
- Salah satu dampak yang mucul dari dikenalnya budaya… Salah satu dampak yang mucul dari dikenalnya budaya perunggu bagi masyarakat bercocok tanam adalah..... Salah satu dampak yang muncul dari dikenalnya budaya perunggu bagi masyarakat…
- Apakah yang dimaksud persamaan Schrodinger… Apakah yang dimaksud persamaan Schrodinger berhubungan dengan model atom mekanika kuantum? Jadi, model atom yang didasari oleh prinsip persamaan Schrodinger tersebut disebut juga dengan model…
- Tentukan persamaan garis melalui titik B(-2,5) dan… tentukan persamaan garis melalui titik B(-2,5) dan sejajar garis y=-3×+4! Jawaban yang benar adalah y = -3x - 1 Bentuk umum persamaan garis lurus adalah…
- Persamaan garis yang melalui titik (5,−5) dan ( −5,1… Persamaan garis yang melalui titik (5,−5) dan ( −5,1 ) adalah .... jawaban untuk soal ini adalah 10y - 6𝑥 - 20 = 0. Soal…
- Organ berikut yang tidak berhubungan langsung dengan… Organ berikut yang tidak berhubungan langsung dengan sistem pencernaan makanan adalah ... a. usus b. lambung c. pankreas d. hati e. jantung Jawabannya adalah E.…
- 5. Tuliskanlah hasil pengukuran di bawah ini… 5. Tuliskanlah hasil pengukuran di bawah ini disertai dengan satuannya yang benar. 2. b. 200 100 C. d. 16 17 Tcm 18 Gambar 1.24 Beberapa…
- Kota X merupakan kota terbesar sekaligus terpadat di… Kota X merupakan kota terbesar sekaligus terpadat di Indonesia. Di bawah ini merupakan pernyataan yang benar berhubungan dengan kota X adalah .... A. kualitas air…
- Tukang bangunan ingin memasang pondasi beton cakar… Tukang bangunan ingin memasang pondasi beton cakar ayam seperti berikut. Berapakah tekanan yang diberikan satu pondasi cakar ayam teresebut... (N/m2). Jawaban yang benar adalah 2.500…
- Dalam suatu bejana tertutup terdapat 3,01 x 10^23… Dalam suatu bejana tertutup terdapat 3,01 x 10^23 molekul gas etana (C2H6). Tentukan : a. berapa mol gas etana yang ada dalam bejana tersebut? Jawaban…
- Membuat ragam hias di atas permukaan kayu dengan… Membuat ragam hias di atas permukaan kayu dengan cara menorehkan tinta disebut ... a. Menggambar b. Mengukir c. Mencetak d. Membatik Jawaban atas pertanyaan tersebut…
- Pada gambar bejana berhubungan di atas diisi air dan… perhatikan gambar! pada gambar bejana berhubungan di atas diisi air dan alkohol. jika massa jenis air 1000 kg/m^3, tinggi air dan alkohol seperti tertulis di…