panjang sisi-sisi suatu segitiga adalah (2×) cm, (×+15) cm dan (3×-2) cm.jika keliling segitiga tersebut adalah 85 cm tentukan:
A.nilai X
B.panjang ketiga sisi segitiga tersebut.
Jawaban soal ini adalah nilai x adalah 12 cm, panjang ketiga sisi segitiga adalah 24 cm, 27 cm dan 34 cm.
Ingat!
keliling segitiga = sisi + sisi + sisi
Pembahasan
85 = 2x + (x + 15) + (3x – 2)
85 = 2x + x + 15 + 3x – 2
85 = 2x + x + 3x + 15 – 2
85 = 6x + 13
6x = 85 – 13
6x = 72
x = 72/6
x = 12
didapatkan nilai x adalah 12 cm
panjang ketiga sisi segitiga
2x = 2 (12)
= 24 cm
x + 15 = 12 + 15
= 27 cm
3x – 2 = 3 (12) – 2
= 36 – 2
= 34 cm
Jadi, nilai x adalah 12 cm, panjang ketiga sisi segitiga adalah 24 cm, 27 cm dan 34 cm.
Rekomendasi lainnya :
- Sebuah segitiga ABC dengan siku-siku di titik A memiliki… Sebuah segitiga ABC dengan siku-siku di titik A memiliki panjang sisi AB=2√(3) cm dan sisi AC=3√(2) cm. Panjang hipotenusa dari segitiga tersebut adalah... jawaban untuk…
- Sebuah segitiga siku siku dengan panjang alas 15cm dan… Sebuah segitiga siku siku dengan panjang alas 15cm dan tinggi 8cm. Hitunglah panjang sisi miringnya! jawaban untuk soal ini adalah 17 cm. Soal tersebut merupakan…
- Jika sec A = 3/2, A sudut lancip, maka nilai tg A jika sec A = 3/2, A sudut lancip, maka nilai tg A Jawaban yang benar adalah tg A = √5 /2 Jika salah satu sudut…
- Jika BE=16 cm dan CD= 8 cm, maka panjang AE=… Jika BE=16 cm dan CD= 8 cm, maka panjang AE=… a. 2 cm b. 4 cm c. 6 cm d. 8 cm e. 16 cm…
- Panjang segitiga lancip ABC diketahui panjang sisi AC = 4cm,… Panjang segitiga lancip ABC diketahui panjang sisi AC = 4cm, AB = 5cm, dan cos B = 4/5, maka cos C =... Jawaban : √7/4…
- Persegi Panjang PQRS alas PQ = 15 cm, Tinggi PS=20 cm.… Persegi Panjang PQRS alas PQ = 15 cm, Tinggi PS=20 cm. Tentukan keliling segitiga SRQ! Jawaban yang benar adalah 60 cm. Perhatikan konsep berikut. keliling…
- Diketahui segi tiga ABC, dengan panjang sisi AC = 12 cm,… Diketahui segi tiga ABC, dengan panjang sisi AC = 12 cm, sudut ACB = 75°, sudut ABC = 45°. Tentukan keliling dan luas segi tiga…
- Perbandingan panjang kaki sudut siku-siku sebuah segitiga… Perbandingan panjang kaki sudut siku-siku sebuah segitiga siku-siku adalah 2:3. Jika panjang sisi miring segitiga tersebut adalah 5√13, maka luas segitiga siku-siku tersebut adalah... a.…
- Sebuah taman berbentuk segitiga sama kaki dengan panjang… sebuah taman berbentuk segitiga sama kaki dengan panjang sisi yang sama 20 m dan panjang sisi lainnya 32 m jika taman tersebut akan ditanami rumput…
- Jika 2a = 10 cm, maka nilai x adalah.... Perhatikan gambar di samping ! jika 2a = 10 cm, maka nilai x adalah.... A. 18 cm B. 20 cm C. 25 cm D. 30…
- Tentukan panjang sisi AB pada setiap bangun berikut Tentukan panjang sisi AB pada setiap bangun berikut Jawaban yang benar adalah 13 cm. Perhatikan konsep berikut. Misalkan, kita punya segitiga siku-siku dengan a, b,…
- Pengertian Teorema phytagoras pengertian Teorema phytagoras hubungan mendasar antara 3 sisi segitiga siku siku fungsi: 1.Untuk mengetahui apakah segitiga itu lancip, tumpul, atau siku-siku. Jika jumlah dua sisi…
- Pada segitiga ABC, panjang AC=20 cm, sudut A= sudut B= 60.… Pada segitiga ABC, panjang AC=20 cm, sudut A= sudut B= 60. Maka keliling segitiga ABC adalah ... cm. a) 20 b) 30 c) 45 d)…
- Tentukan panjang sisi miring jika diketahui sisi-sisi… Tentukan panjang sisi miring jika diketahui sisi-sisi siku-siku 9 cm dan 12 cm. Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 15 cm. Perhatikan konsep berikut. Misalkan,…
- Perhatikan gambar berikut. Tentukan panjang QR! Perhatikan gambar berikut. Tentukan panjang QR! Jawaban untuk soal ini adalah 6 cm Ingat! Rumus teorema phytagoras c² = a² + b² dengan a,b =…