Share
Titik Q mempunyai koordinat (3, 5). Koordinat hasil pencerminan titik Q terhadap garis x = 10 adalah..
Jawaban: Q'(17, 5)
refleksi terhadap garis x = k:
A(x, y) → A'(2k-x, y)
Pembahasan:
refleksi terhadap garis x = 10:
Q(3, 5) → Q'(2(10)-3, 5)
→ Q'(17, 5)
Jadi, koordinat hasil pencerminan titik Q adalah Q'(17, 5).
Rekomendasi lainnya :
- Segitiga ABC dengan koordinat titik sudut… Segitiga ABC dengan koordinat titik sudut A(2,−1),B(6,−2), dan C(5,2) dirotasi sejauh 180° dengan pusat (3,1). Tentukan Bayangan koordinat titik sudut segitiga ABC. jawaban untuk soal…
- Jika diketahui vektor AB = 4i + 9j dan koordinat… Jika diketahui vektor AB = 4i + 9j dan koordinat titik pangkal vektor tersebùt adalah A(-4,7), maka tentukan koordinat titik ujungnya! Jawaban yang benar adalah…
- Jika diketahui vektor AB = 4i + 9j dan koordinat… Jika diketahui vektor AB = 4i + 9j dan koordinat titik pangkal vektor tersebùt adalah A(-4,7), maka tentukan koordinat titik ujungnya! Jawaban yang benar adalah…
- Apa yang kalian ketahui tentang titik B(3, 0), titik… Apa yang kalian ketahui tentang titik B(3, 0), titik D(0, 4), titik E(-5, 0). dan titik H(0, -5)? Titik B(3, 0) = memiliki jarak 3 satuan…
- Diketahui titik A(-2, 5). Pernyataan yang tepat… Diketahui titik A(-2, 5). Pernyataan yang tepat mengenai posisi titik A pada bidang kartesius adalah .... a. 2 satuan di atas sumbu X dan 5…
- Jika dibuat garis melalui garis titik A dan B… Jika dibuat garis melalui garis titik A dan B bagaimana kedudukan garis tersebut terhadap Sumbu -x dan Sumbu-y Jika dibuat garis melalui garis titik A…
- Jika A (5,-2) dan B (-1,4) maka koordinat titik… Jika A (5,-2) dan B (-1,4) maka koordinat titik tengah AB adalah... Dua Titik A(5,-2) B(-1,4) Koordinat titik tengah AB = ((x1 +…
- Gambarlah grafik yang menunjukkan persamaan garis… Gambarlah grafik yang menunjukkan persamaan garis lurus 2x-5y-9=0! Jawabannya: terdapat pada gambar di bawah Dalam membuat grafik kita perlu menentukan titik yang memotong di sumbu…
- Bayangan titik C(5,4) jika direfleksikan terhadap… Bayangan titik C(5,4) jika direfleksikan terhadap garis x=2 adalah .... A. C'(5,0) B. C'(5,-1) C. C'(-1,4) D. C'(-1,5) jawaban untuk soal ini adalah C Soal…
- Jika titik M(–1, 5) dicerminkan terhadap garis y =… Jika titik M(–1, 5) dicerminkan terhadap garis y = 4, kemudian bayangan titik M diputar sejauh 180° searah jarum jam, maka koordinat M’’ adalah ….…
- 2. Diketahui koordinat titik E(-4, 1), F(2, -1), dan… 2. Diketahui koordinat titik E(-4, 1), F(2, -1), dan G(3, 1). Jika EFGH merupakan layang-layang, tentukan: a. koordinat titik H b. koordinat titik-titik yang dilalui…
- Diketahui koordinat titik p(1, √3) dan (0,0) jika α… Diketahui koordinat titik p(1, √3) dan (0,0) jika α adalah sudut yang terbentuk antara sumbu x dan garis op, tentukan nilai tan α dan sin…
- Titik A(−2,1) dirotasikan sebesar 180° terhadap… Titik A(−2,1) dirotasikan sebesar 180° terhadap titik pusat (0,0). Hasil rotasi titik A adalah . A. A'(1,−2) B. A'(−1,2) C. A''(1,−2) D. A'(−2,1) E. A'(−2,−1)…
- Garis MN dibentuk dari titik koordinat M(-4,4) dan… Garis MN dibentuk dari titik koordinat M(-4,4) dan N(3,3). Jawaban yang benar dari pernyataan tersebut adalah.... a. sejajar sumbu X b. memotong sumbu X c.…
- 7. Koordinat titik balik fungsi kuadrat f(x)=x²+2x−8 adalah 7. Koordinat titik balik fungsi kuadrat f(x)=x²+2x−8 adalah Jawaban : (-1,-9) Pembahasan : Ingat! Pada fungsi kuadrat f(x) = ax² + bx + c Titik…