Benda terletak di depan lensa dan bayangannya tampak seperti gambar! jarak fokus lensa dan perbesaran bayangan berdasarkan data pada gambar tersebut adalah ….
Benda terletak di depan lensa dan bayangannya tampak seperti gambar! jarak fokus lensa dan perbesaran bayangan berdasarkan data pada gambar tersebut adalah ….
a. 10 cm dan 3 x
b. 15 cm dan 3 x
c. 15 cm dan 2 x
d. 5 cm dan 3 x
Jawaban yang benar adalah b. 15 cm dan 3 x
Rumus lensa cembung:
1/f = 1/s + 1/s’
M = |s’/s| DImana:
f = Jarak fokus (cm)
s = Jarak benda (cm)
s’ = Jarak bayangan (cm)
M= Perbesaran bayangan
DIketahui:
s = 20 cm
s’ = 60 cm DItanya:
f =….?
M =….? Pembahasan:
Dari soal, bayangan yang dihasilkan terbalik yang berarti bayangan bersifat nyata, lensa cembung.
1/f = 1/s + 1/s’
1/f = 1/20 + 1/60
1/f = 3/60 + 1/60
1/f = 4/60
f = 60/4
f = 15 cm
M = |s’/s|
M = |60/20|
M = 3 kali
Jadi, jarak fokus lensa dan perbesaran bayangan adalah 15 cm dan 3x
Oleh karena itu jawaban yang benar adalah b. 15 cm dan 3 x
Sebuah benda terletak pada jarak 90 cm di depan… Sebuah benda terletak pada jarak 90 cm di depan sebuah cermin cekung dengan jarak titik api 6 cm. Bayangan yang terbentuk akan bersifat .... Jawaban…
Seorang bermata normal (Sn = 25 cm) melihat… Seorang bermata normal (Sn = 25 cm) melihat perbesaran sebuah benda melalui lup dengan akomodasi minimum. Jika jarak focus lensa yang digunakan 5 cm, perbesaran…
Teropong teresterial memiliki fokus lensa objektif… Teropong teresterial memiliki fokus lensa objektif 90 cm dan fokus lensa okuler 9 cm, diantara kedua lensa tersebut disisipkan lensa pembalik dengan fokus 6 cm.…
Sebuah benda diletakkan di depan lensa cekung dan… Sebuah benda diletakkan di depan lensa cekung dan menghasilkan bayangan sejauh 1,5 cm. Kekuatan lensa tersebut adalah . Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah -50 dioptri.…
Perbesaran lensa tersebut sebesar …. Perbesaran lensa tersebut sebesar …. Jawaban yang tepat untuk pertanyaan di atas adalah 4 kali. Diketahui: s = 15 cm f = 12 cm Ditanya:…
Sebuah benda diletakkan pada jarak 2,5 cm dari lensa… sebuah benda diletakkan pada jarak 2,5 cm dari lensa obyektif yang berkekuatan 50 dioptri. kuat lensa okuler 20 dioptri. perbesaran mikroskop untuk mata berakomodasi normal…
Sehuah benda terletak 5 cm di depan cermin yang… Sehuah benda terletak 5 cm di depan cermin yang memiliki jari-jari kelengkungan 15 cm. Kemungkinan jenis cermin dan besaran besarannya adalah …. a. cermin cembung…
Lilin setinggi 10 cm ditempatkan di depan lensa… Lilin setinggi 10 cm ditempatkan di depan lensa konkaf menghasilkan bayangan tegak setinggi 4 cm. Lensa konkaf yang digunakan memiliki titik fokus sejauh 25 cm.…