Sesuai dengan pengertian dari kedua masalah yaitu ekonomi maritim dengan ekonomi agrikultur, maka dapat kalian simpulkan kedua badan usaha tersebut beroperasi pada lokasi yang berbeda. jelaskan!
Pembahasan:
Perbedaan sektor ekonomi maritim dan agrikultur:
1. Ekonomi maritim adalah seluruh kegiatan ekonomi yang terjadi di pesisir laut dan wilayah sekitar laut. Beberapa kegiaan ekonomi maritim adalah transportasi laut, pembangunan dan pengoperasian pelabuhan dan industri serta jasa yang terkait, industri galangan kapal dan perawatannya.
2. Agrikultur adalah sektor perekonomian yang mencakup kegiatan dibidang pertanian secara menyeluruh yaitu bidang tanaman pangan, perkebunan, perikanan, kehutanan, peternakan dan kehutanan.
Jadi jawaban yang benar adalah perbedaannya berada pada lokasi kegiatan ekonomi dan fokus kegiatannya.
Rekomendasi lainnya :
- Apa dampak positif pembangunan ekonomi bagi suatu negara? Apa dampak positif pembangunan ekonomi bagi suatu negara? Penjelasan: Dampak Positif Pembangunan Ekonomi Menempuh pembangunan ekonomi dimungkinkan telah tersedianya perubahan struktur perekonomian dari struktur ekonomi…
- Tujuan kerja sama ekonomi internasional adalah ..... Tujuan kerja sama ekonomi internasional adalah ..... a. meningkatkan perekonomian negara b. meningkatkan kemiskinan c. mengurangi kekayaan negara d. menguasai ekonomi dunia e. meningkatkan konsumerisme…
- Sebutkan jelaskan Dan beri contoh perbedaan faktor… Sebutkan jelaskan Dan beri contoh perbedaan faktor kendala atau penghambat dalam budidaya tanaman Jawaban: Faktor kendala atau penghambat dalam budidaya tanaman dapat berupa faktor lingkungan…
- Berikut adalah lembaga-lembaga ekonomi: 1. IMF 2.… Berikut adalah lembaga-lembaga ekonomi: 1. IMF 2. World bank 3. ASEAN 4. AFTA 5. APEC 6. PBB Bentuk kerjasama regional ditunjukkan pada nomor.... a) 1,…
- Berikan salahsatu contoh peran badan usaha baik BUMN… Berikan salahsatu contoh peran badan usaha baik BUMN maupun BUMS yang ada di Indonesia yang memberikan kontribusi terhadap dunia pendidikan bangsa ! Jawaban Turut aktif…
- Landasan yuridis utama pengelolaan ekonomi… Landasan yuridis utama pengelolaan ekonomi Indonesia, yang menjadi acuan pemerintah dalam melaksanakan perekonomian secara makro/menyeluruh adalah.... Jawabannya adalah Pasal 33 ayat (1) UUD NRI 1945.…
- Salah satu pelabuhan laut di Indonesia yang… Salah satu pelabuhan laut di Indonesia yang disiapkan untuk menyambut Asean Connectivity adalah pelabuhan Belawan yang terletak di provinsi... Jawabannya adalah Sumatera Utara. Yuk, simak…
- Dalam siklus aktivitas ekonomi, pemerintah berperan sebagai Dalam siklus aktivitas ekonomi, pemerintah berperan sebagai A. penghasil barang dan jasa B. penanggung resiko usaha C. penyedia barang publik D. pemungut pajak E. penyedia…
- Menteri perdagangan RI, enggartiasto lukita bersama… Menteri perdagangan RI, enggartiasto lukita bersama menteri ekonomi asean lainnya menghadiri pembukaan pertemuan menteri ekonomi asean ke-49 di hotel marriot, kota pasay, filipina, kamis (7/9).…
- Pengertian dari ekonomi syariah Pengertian dari ekonomi syariah pengertian ekonomi syariah; Ekonomi syariah merupakan ilmu pengetahuan sosial yang mempelajari masalah-masalah ekonomi rakyat yang dilhami oleh nilai-nilai Islam. Ekonomi syariah…
- Setiap tahunnya seluruh siswa memilih ketua OSIS… setiap tahunnya seluruh siswa memilih ketua OSIS yang dipilih melalui kegiatan pemilihan ketua OSIS. upaya tersebut merupakan implementasi wawasan nusantara dalam kehidupan ... a. pertahanan…
- Sebutkan peranan koperasi dalam perekonomian Indonesia! Sebutkan peranan koperasi dalam perekonomian Indonesia! Pembahasan Menurut UU No.25 tahun 1992 tentang perkoperasian, koperasi adalah badan usaha yang beranggotakan orang seorang atau badan hukum…
- Ancaman terhadap keamanan maritime Indonesia yang… Ancaman terhadap keamanan maritime Indonesia yang bersifat non tradisional adalah... Jawaban yang benar adalah ancaman terhadap keamanan maritim Indonesia yang bersifat non tradisional adalah segala…
- Peran agrikultur di Indonesia dapat meningkatkan… Peran agrikultur di Indonesia dapat meningkatkan devisa melalui .... a. produksi massal b. peningkatan kerjasama antarnegara c. peningkatan ekspor bidang pertanian d. penggunaan pupuk organik…
- Latar belakang Indonesia sebagai sebagai poros… Perhatikan pernyataan berikut! 1. pembangunan kembali budaya maritim indonesia 2. pembangunan kekuatan maritim 3. diplomasi maritim untuk mengajak mitra indonesia untuk bekerja dibidang kelautan 4.…