Sebuah kamera memiliki jarak fokus lensa 50 mm. Kamera tersebut telah diatur untuk memfokuskan bayangan benda sejauh tak terhingga. Hitunglah seberapa jauh lensa kamera harus digeser agar dapat memfokuskan bayangan benda pada jarak 2 m!

Sebuah kamera memiliki jarak fokus lensa 50 mm. Kamera tersebut telah diatur untuk memfokuskan bayangan benda sejauh tak terhingga. Hitunglah seberapa jauh lensa kamera harus digeser agar dapat memfokuskan bayangan benda pada jarak 2 m!

Jawaban yang benar adalah 1,3 mm.

Diketahui:
f = 50 mm
s’ = 2 m = 2000 mm

Ditanya:
s = ?

Pembahasan:
>> Mencari jarak benda terlebih dahulu, menggunakan persamaan sebagai berikut:
1/f = 1/s + 1/s’
1/s = 1/f –1/s’

Keterangan
f = jarak fokus (mm)
s, s’ = jarak benda, bayangan (mm)

Sehingga
1/s = 1/f –1/s’
1/s = 1/50 – 1/2000
1/s = (40–1)/2000
1/s = 39/2000
s = 2000/39
s = 51,33 mm

Sehingga lensa harus digeser sejauh 51,3 mm – 50 mm = 1,3 mm.

Jadi, lensa harus digeser sejauh 1,3 mm.

Baca Juga :  2. Masalah pengangguran Kapitalis : Masyarakat dibagi menjadi 2 golongan yaitu pemberi kerja dan golongan pekerja Terpusat : Pekerjaan telah disediakan oleh pemerintah Campuran : Pemerintah menggerakan sektor UMKM 3. Lemahnya partisipasi masyarakat Kapitalis : diberikan kebebasan untuk memiliki sumber daya produksi Terpusat : Diberikan kepada pemerintah untuk diatur Campuran : Kebebasan berusaha untuk senantiasa kreatif dan inovatif serta ada pengakuan atas sumber produksi