Zat yang merupakan contoh zat padat adalah …
A. Kapur dan belerang
B. Gula dan air
C. Air dan oksigen
D. Oksigen dan air gula
Jawaban yang benar adalah A.
Berdasarkan susunan partikel / wujudnya, zat dibedakan menjadi beberapa jenis, yakni zat padat, zat cair, dan zat gas. Zat padat yaitu zat atau benda yang memiliki bentuk dan volume yang tetap, kokoh, dan mudah ditempa. Hal ini dikarenakan jarak antar molekul-molekul zat padat sangat dekat satu sama lain sehingga memiliki gaya tarik menarik antar molekul yang sangat kuat.
Pada opsi soal di atas, zat yang merupakan contoh zat padat adalah kapur dan belerang. Kapur (CaCO3) dan belerang (S) dalam suhu kamar berwujud padatan.
Jadi, zat yang merupakan contoh zat padat adalah kapur dan belerang.
Rekomendasi lainnya :
- Kamu mengetuk sebuah pintu. Kamu menimbulkan getaran… Kamu mengetuk sebuah pintu. Kamu menimbulkan getaran yang bergerak melalui ... a. Zat padat b. Zat cair c. Ruang hampa d. Semua jawaban benar Jawaban…
- Urutan medium yang mampu merambatkan bunyi dari yang… Perhatikan benda-benda berikut ini! 1) air 2) udara 3) kaca 4) udara panas Urutan medium yang mampu merambatkan bunyi dari yang tercepat yaitu... a. 1)…
- 20. Perhatikan beberapa sifat zat berikut! (1) Letak… 20. Perhatikan beberapa sifat zat berikut! (1) Letak partikel zatnya berdekatan. (2) Gaya tarik partikel sangat kuat. (3) Susunan partikel sangat teratur. (4) Susunan partikel…
- Air gula merupakan campuran dari gula dan... mohon… Air gula merupakan campuran dari gula dan... mohon di jwb ya kak soalny bsk di kumpul kan Air gula merupakan campuran dari gula dan gula.…
- Udara yang tercemar dapat menyebabkan sesak napas,… Udara yang tercemar dapat menyebabkan sesak napas, bahkan keracunan. Pencemaran udara dapat berupa debu, asap, dan bau tak sedap. Debu biasanya berasal dari tanah kering…
- Diberikan pasangan kelompok senyawa berikut; 1. H2O… Diberikan pasangan kelompok senyawa berikut; 1. H2O dan NH3 2. PCl5 dan NH3 3. CO2 dan CH4 4. HF dan CH4 5. NH3 dan PCl5…
- Ditinjau dari fasa terdispersi dan medium… Ditinjau dari fasa terdispersi dan medium pendispersinya, dikenal istilah emulsi dan aerosol. Sebutkan fasa terdispersi dan medium pendispersi serta masing-masing beri satu contohnya! Jawaban yang…
- Perubahan zat dari wujud padat menjadi gas atau… Perubahan zat dari wujud padat menjadi gas atau sebaliknya disebut ... a. kristalisasi b. penguapan c. sublimasi d. pengembunan Jawaban yang benar adalah C. Sublimasi…
- Gaya dan gerak perbedaan nya apa yah kak? gaya dan gerak perbedaan nya apa yah kak? Jawabannya yaitu kalau gaya merupakan dorongan atau tarikan yang menyebabkan benda bergerak, sedangkan gerak adalah perpindahan tempat.…
- Contoh campuran homogen dalam kehidupan sehari-hari… Contoh campuran homogen dalam kehidupan sehari-hari adalah ... a. makanan b. air laut c. larutan gula d. air sungai Jawaban yang benar adalah B, C,…
- Pengolahan limbah dibedakan berdasarkan jenis limbah… Pengolahan limbah dibedakan berdasarkan jenis limbah cair, padat dan gas. Proses pengolahan limbah dengan cara mengolah sisa hasil sampah domestik/ rumah tangga adalah .... Jawaban…
- Kapur barus yang dipanaskan akan berubah menjadi… Kapur barus yang dipanaskan akan berubah menjadi gas. peristiwa ini disebut Jawaban menyublim Penjelasan: kabur barus (zat padat) ketika dipanaslan langsung menjadi uap kapur…
- Apa yang dimaksud zat tunggal ? Apa yang dimaksud zat tunggal ? Jawaban yang benar adalah zat tunggal adalah materi yang memiliki susunan partikel yang tidak mudah diubah dan memiliki komposisi…
- Termasuk gaya apa, orang melempar batu? termasuk gaya apa, orang melempar batu? Jawabannya adalah gaya otot. Yuk disimak penjelasannya. Gaya merupakan tarikan atau dorongan yang dapat mempengaruhi benda, entah bentuk, gerak,…
- Pak Rendy memasang gabus di seluruh bagian dalam… Pak Rendy memasang gabus di seluruh bagian dalam studio rekamannya. Kegiatan ini dilakukan karena bunyi bersifat.... a. merambat lurus b. diserap benda lunak c. memantul…