Sebuah tali yang terbuat dari bahan dengan modulus elastisitas 5,0 x 10^5 N/m² memiliki panjang 100 cm dan luas penampang 20 mm². Tentukan konstanta elastisitas k tali tersebut !
Jawaban yang benar adalah 10 N/m.
Tegangan tarik didefinisikan sebagai hasil bagi antara gaya tarik yang dialami kawat dengan luas penampangnya.
𝜎 = F/A
dengan :
𝜎 = tegangan (N/m²)
F = gaya tarik (N)
A = luas penampang (m²)
Regangan merupakan perubahan relatif ukuran atau bentuk suatu benda yang mengalami tegangan.
Regangan didefinisikan sebagai hasil bagi antara pertambahan panjang dengan panjang awalnya. Secara matematis ditulis :
e = ∆L/Lo
dengan :
e = regangan
∆L = pertambahan panjang (m)
Lo = panjang awal (m)
Modulus Elastis didefinisikan sebagai perbandingan antara tegangan dan regangan yang dialami bahan.
E = 𝜎/e
dengan :
E = modulus elastis (N/m²)
Bunyi hukum Hooke : Jika gaya tarik tidak melampaui batas elastis pegas, pertambahan panjang pegas berbanding lurus dengan gaya tariknya.
Persamaannya adalah :
F = k.∆L
dengan
F = gaya tarik atau berat beban (N)
k = konstanta pegas (N/m)
∆L = pertambahan panjang pegas (m)
Diketahui :
E = 5 x 10^5 N/m²
L = 100 cm = 1 m
A = 20 mm² = 20 x 10^(-6) m² = 2 x 10^(-5) m²
Ditanya :
k = …?
Pembahasan :
E = 𝜎/e
E = (F/A)/(∆L/L)
E = (F/A) x (L/∆L)
E = (k ∆L/A) x (L/∆L)
E = (k L)/A
k = (A E)/L
k = (2 x 10^(-5) x 5 x 10^5)/1
k = 10 N/m
Jadi besar konstanta elastisitas tali tersebut adalah 10 N/m.
Rekomendasi lainnya :
- Sebuah persegi panjang mempunyai panjang 40 dan… sebuah persegi panjang mempunyai panjang 40 dan lebar 60 tentukan luas dari persegi panjang tersebut Jawaban yang benar adalah 2.400 satuan luas Ingat! Rumus mencari…
- Keliling sebuah persegi panjang adalah 64 cm… keliling sebuah persegi panjang adalah 64 cm sedangkan panjang nya 3 kali lebarnya tentukan: A.ukuran panjang B.ukuran lebar C.luas persegi panjang dik: keliling=64 p=3l dit:…
- Sebuah persegi mempunyai panjang 20 dan lebar 40… sebuah persegi mempunyai panjang 20 dan lebar 40 tentukan luas dari persegi tersebut Jawaban yang benar adalah 800 satuan luas Ingat! Rumus mencari luas persegi…
- Tentukan Luas △ABH ! Tentukan Luas △ABH ! Jawaban yang benar adalah 32√2 cm². Ingat! ➡️ Jika diketahui panjang rusuk kubus adalah r, maka panjang diagonal sisi kubus tersebut…
- Seutas kawat pada suhu 25°c memiliki panjang 3 m.… Seutas kawat pada suhu 25°c memiliki panjang 3 m. Jika koefisien muai panjang kawat 2,4 x 10^-5/°c, pertambahan panjang kawat ketika bersuhu 35°c sebesar ....…
- Sebuah kursi memiliki 4 kaki, tiap kaki memiliki… Sebuah kursi memiliki 4 kaki, tiap kaki memiliki panjang 0,5 m dan lebar 0,2 m dan gaya yang diberikan pada kursi sebesar 10 N. Hitung…
- Berdasarkan tabel tersebut, jenis koefisien… Berdasarkan tabel tersebut, jenis koefisien elastisitas penawarannya adalah .... A . elastis B. inelastis C. uniter D. elastis sempuma E. inelastis sempurna Jawabannya A. Pembahasan:…
- Suatu senar yang terbuat dari kawat memiliki massa… suatu senar yang terbuat dari kawat memiliki massa persatuan panjang 0,02 kg/m. kedua ujung senar terikat sehingga gaya tegangan pada senar sebesar 100 N. bila…
- sebuah tali panjang 20 m , ujungnya dibiarkan bebas.… sebuah tali panjang 20 m , ujungnya dibiarkan bebas. tali tersebut digetarkan dengan frekwensi 13 Hz dan amplitudo getar 18 cm ,serta menghasilkan panjang gelombang…
- Sebuah persegi panjang berukuran panjang 20 cm dan… sebuah persegi panjang berukuran panjang 20 cm dan lebar 15 cm Tentukan perbandingan lebar terhadap luas dalam bentuk paling sederhana Jawaban : 1 : 20…
- Jika A2= 2.000 cm² dan A1= 5 cm².berapa gaya yang di… jika A2= 2.000 cm² dan A1= 5 cm².berapa gaya yang di perlukan untuk mengangkat mobil tersebut jika berat nya 25.000 N Jawaban yang benar adalah…
- Dua massa dihubungkan tali dan katrol seperti gambar… Dua massa dihubungkan tali dan katrol seperti gambar berikut. Abaikan massa tali dan katrol tegangan tali setelah benda dilepas sebelum benda membentur tanah adalah ….…
- Diketahui segitiga ABC. Panjang AC = 12 + 2√2. Besar… Diketahui segitiga ABC. Panjang AC = 12 + 2√2. Besar sin sudut A= ½√3 . Luas segitiga ABC=36√6 . Tentukan panjang AB... Jawaban: 18√2(12 -…
- Sebuah kursi memiliki 4 kaki, tiap kaki memiliki… Sebuah kursi memiliki 4 kaki, tiap kaki memiliki panjang 0,5 m dan lebar 0,2 m dan gaya yang diberikan pada kursi sebesar 10 N. Hitung…
- Pada dunia otomotif, sebuah rel hidrolik adalah… Pada dunia otomotif, sebuah rel hidrolik adalah suatu hal yang sangat krusial digunakan untuk memberhentikan laju mobil. Jika mobil bergerak pada kecepatan x, maka kompas…