Mengirim kembali barang dagang yang dibeli 10 hari yang lalu secara kredit
kepada PT Santoso Rp12.000.000,00. Transaksi tersebut bila dicatat dalam jurnal
akan tampak ….
a. Utang Dagang Rp12.000.000,00
Kas Rp12.000.000,00
b. Barang Dagang Rp12.000.000,00
Pembelian Rp12.000.000,00
c. Utang Dagang Rp12.000.000,00
Retur Pembelian dan Ph Rp12.000.000,00
d. Retur Pembelian dan Ph Rp12.000.000,00
Utang Dagang Rp12.000.000,00
e. Pembelian Rp12.000.000,00
Retur Pembelian Rp12.000.000,00
Jawaban: C
Penjelasan:
Dari transaksi tersebut diketahui bahwa pembelian barang dagang dilakukan secara kredit kemudian karena suatu hal barang tersebut dikembalikan, maka pencatatan transaksi pengiriman kembali barang dagang yang dibeli 10 hari yang lalu secara kredit kepada PT Santoso Rp12.000.000,00 sebagai berikut:
Utang dagang (D) Rp12.000.000,00
Retur pembelian dan Ph (K) Rp12.000.000,00
Dari transaksi tersebut mengakibatkan akun utang dagang berkurang di kredit dan akun retur pembelian dan ph bertambah di kredit, masing-masing akun sebesar Rp12.000.000,00.
Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah C. Utang Dagang Rp12.000.000,00 dan Retur Pembelian dan Ph Rp12.000.000,00.
Rekomendasi lainnya :
- Pak Syafiq akan pergi ke australia mewakili… Pak Syafiq akan pergi ke australia mewakili indonesia dalam forum sdg's summit 2022. sebelum pergi pak syafiq memiliki uang rp 48.000.000. kurs jual yang sedang…
- PT. Jaya Furniture bergerak di bidang produksi… PT. Jaya Furniture bergerak di bidang produksi meubel dan perabotan dari dari kayu berdasarkan pesanan. Bahan baku langsung dan bahan baku penolong bergabung dalam 1…
- Sebutkan sumber-sumber penerimaan uang dari… Sebutkan sumber-sumber penerimaan uang dari perusahaan dagang Jawabannya penjualan barang dagang secara tunai Pembahasan Perusahaan dagang adalah perusahaan yang kegiatan usahanya membeli barang kemudian menjualnya…
- Diketahui persediaan barang dagang awal… Diketahui persediaan barang dagang awal Rp6.000.000,00 dan persediaan barang dagang pada akhir periode Rp9.000.000,00. Ayat jurnal penyesuaian pada akhir periode adalah .... a. Ikhtisar Laba-Rugi…
- Jelaskan apa kegunaan kolom serba-serbi dalam jurnal… Jelaskan apa kegunaan kolom serba-serbi dalam jurnal pembelian. Jawaban untuk soal di atas adalah mencatat pembelian selain barang dagang, misalnya pembelian perlengkapan, peralatan, kendaraan, atau…
- Sejumlah uang dibagi menurut perbandingan 5:7. Jika… Sejumlah uang dibagi menurut perbandingan 5:7. Jika jumlah uang terkecil Rp12.000, tentukan jumlah uang terbesarnya! Jawaban yang benar adalah Rp16.800,00. Ingat! Jika a/b = c/d…
- Kebijakan pemerintah untuk mendorong ekspor adalah …. Perhatikan pernyataan berikut ini! (1) memberikan kemudahan kepada produsen barang ekspor. (2) keadaan pasar luar negeri. (3) menjaga kestabilan nilai tukar rupiah. (4) keuletan eksportir…
- Rani membuka usaha fotokopi, karena itu ia membeli… Rani membuka usaha fotokopi, karena itu ia membeli mesin fotokopi seharga Rp10.000.000,00 dengan cara membayar tunai Rp7.000.000,00 dan sisanya dibayar 2 bulan kemudian. Pengaruh transaksi…
- Jelaskan apa kegunaan dari jurnal pembelian Jelaskan apa kegunaan dari jurnal pembelian Jawaban: Jurnal pembelian digunakan untuk mencatat transaksi pembelian barang dagang secara kredit. Penjelasan: Berikut merupakan contoh dari transaksi pembelian…
- Sebutkan transkasi-transaksi yang akan memengaruhi… Sebutkan transkasi-transaksi yang akan memengaruhi besar kecilnya saldo akun utang dagang Jawabannya pembelian kredit, retur pembelian dan pelunasan utang dagang. Pembahasan Akun utang dagang termasuk…
- Pencatatan mekanisme debit dan kredit sebagai… Pencatatan mekanisme debit dan kredit sebagai berikut. 1) Dibeli perlengkapan kantor secara tunai : Perlengkapan (D) dan Kas (K) 2) Dibayar utang usaha : Utang…
- Syarat pembayaran dimana jangka waktu pembayaran 30… Syarat pembayaran dimana jangka waktu pembayaran 30 hari setelah transaksi, pembeli akan memperoleh potongan sebesar 5% jika membayar dalam jangka waktu 10 hari setelah transaksi.…
- Jelaskan transaksi-transaksi apa saja yang dicatat… Jelaskan transaksi-transaksi apa saja yang dicatat ke dalam buku pembantu piutang dagang. Jawabannya penjualan secara kredit Pembahasan Buku besar pembantu piutang adalah buku besar yang…
- Diketahui simpanan pokok koperasi rp 30.000.000… Diketahui simpanan pokok koperasi rp 30.000.000 simpanan wajib koperasi = rp 70.000.000 penjualan koperasi = rp 80.000.000 shu = rp 6.000.000 jasa simpanan (modal) =…
- NM.melina adalah seorang pedagang valuta asing di… NM.melina adalah seorang pedagang valuta asing di padang. kurs valuta us$ terhadap rupiah di kantornya tercatat dabagai berikut us$1 = beli rp 8.950,00 jual rp…