Diketahui panjang busur AB = 24 cm, panjang busur PR = 36 cm dan luas juring AOB = 60 cm². Luas juring POR adalah…
Jawaban yang benar adalah 90 cm².
Ingat rumus:
Panjang Busur AB/Panjang Busur PR = Luas juring AOB/Luas juring POR
Diketahui:
Panjang busur AB = 24 cm
Panjang busur PR = 36 cm
Luas juring AOB = 60 cm²
Maka luas juring POR dapat ditentukan sebagai berikut.
Panjang Busur AB/Panjang Busur PR = Luas juring AOB/Luas juring POR
24/36 = 60/Luas juring POR
24 × Luas juring POR = 36 × 60
24 × Luas juring POR = 2.160
Luas juring POR = 2.160 : 24
Luas juring POR = 90 cm²
Jadi, luas juring POR adalah 90 cm².
Rekomendasi lainnya :
- Lingkaran yang berpusat dititik O, membentuk… Lingkaran yang berpusat dititik O, membentuk beberapa juring. Jika luas juring OPQ pada lingaran ini 36 cm2 dan panjang busur PQ 16 cm, serta panjang…
- Keliling persegi panjang sama dengan keliling… keliling persegi panjang sama dengan keliling persegi. jika sisi persegi 10cm dan lebar persegi panjang 8cm. hitunglah luas persegi dan persegi panjang! Jawaban: 100 cm^2…
- Diketahui panjang sisi AB=11cm. Tentukan : c. Luas… Perhatikan kubus ABCD.EFGH berikut. Diketahui panjang sisi AB=11cm. Tentukan : c. Luas segitiga HCB jawaban untuk soal ini adalah 60,5 √2 cm² Soal tersebut merupakan…
- Diketahui keliling taman berbentuk persegi panjang… Diketahui keliling taman berbentuk persegi panjang pada rancangan adalah 54 cm, apabila perbandingan panjang dan lebar taman 7:2 dan skala pada taman 1:100, luas taman…
- Luas juring lingkaran dengan jari-jari 21 cm dan… Luas juring lingkaran dengan jari-jari 21 cm dan sudut pusat 30⁰ adalah ...cm².(π=22/7) a.1,155. c.115,5 b.11,55. d.1,155 Jawaban soal ini adalah c.115,5 Ingat! Rumus luas…
- Panjang hipotenusa dan tinggi segitiga siku siku… panjang hipotenusa dan tinggi segitiga siku siku berturut turut 25 cm dan 24 cm.luas segitiga tersebut Jawaban yang benar adalah 84 cm². Perhatikan konsep berikut.…
- Panjang busur lingkaran dengan jari - jari 21 cm dan… Panjang busur lingkaran dengan jari - jari 21 cm dan sudut pusat 30° adalah... (π = 22/7) A. 11 Cm B. 12 Cm C. 110…
- Sebuah stadion yang berbentuk persegi panjang pada… Sebuah stadion yang berbentuk persegi panjang pada sebuah denah berukuran 5 cm x 8 cm. jika denah tersebut berskala 1 : 500, berapakah luas stadion…
- Tentukan luas persegi panjang KLMN berikut. Tentukan luas persegi panjang KLMN berikut. Jawabannya adalah 49/4 √3 cm Konsep : sin L = sisi depan sudut L/sisi miring sudut L cos L…
- Sebuah persegi panjang mempunyai panjang 40 dan… sebuah persegi panjang mempunyai panjang 40 dan lebar 60 tentukan luas dari persegi panjang tersebut Jawaban yang benar adalah 2.400 satuan luas Ingat! Rumus mencari…
- Panjang busur BC pada lingkaran yang berdiameter… panjang busur BC pada lingkaran yang berdiameter adalah 28cm dengan sudut pusat BOC =60° adalah ... a. 616 cm b. 25,1 cm c. 14,7 cm…
- Keliling sebuah peregi panjang adalah 64 cm… keliling sebuah peregi panjang adalah 64 cm sedangkan panjang nya 3 kali lebarnya.tentukan: A.ukuran panjang. B.ukuran lebar. C.luas persegi panjang. Jawaban yang benar adalah: A.…
- Tentukan luas daerah yang diarsir pada gambar di atas. Perhatikan gambar di bawah ini! Tentukan luas daerah yang diarsir pada gambar di atas. Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 621 cm². Mari kita bahas!…
- Tentukan luas daerah yang diarsir pada bangun ruang berikut. Tentukan luas daerah yang diarsir pada bangun ruang berikut. Jawaban yang benar adalah 64√5 satuan luas. Perhatikan konsep berikut. Misalkan, kita punya segitiga siku-siku dengan…
- Diketahui segitiga ABC. Panjang AC = 12 + 2√2. Besar… Diketahui segitiga ABC. Panjang AC = 12 + 2√2. Besar sin sudut A= ½√3 . Luas segitiga ABC=36√6 . Tentukan panjang AB... Jawaban: 18√2(12 -…