Bagaimana interaksi timbal balik antara tumbuhan dengan tanah?
Berikut penjelasan tentang interaksi timbal balik antara tumbuhan dengan tanah.
Tanah merupakan salah satu komponen abiotik yang sangat diperlukan oleh tumbuhan dalam kehidupannya. Sedangkan tumbuhan merupakan komponen biotik yang juga dibutuhkan oleh tanah. Keduanya memiliki sifat ketergantungan dan saling berinteraksi dalam kehidupan. Tumbuhan sangat bergantung pada keberadaan tanah. Jenis tumbuhan tertentu dapat tumbuh dengan baik pada kondisi tanah tertentu. Hal ini dikarenakan tanah sebagai tempat hidup bagi tumbuhan yang menyediakan berbagai unsur hara yang digunakan untuk membuat makanannya sendiri (fotosintesis ataupun kemosintesis). Sebaliknya, keberadaan tumbuhan mempengaruhi kondisi tanah. Zat yang dihasilkan tumbuhan dari proses pembuatan makanan tersebut dapat mempengaruhi kondi dan bahkan menyuburkan tanah.
Jadi, penjelasan tentang interaksi timbal balik antara tumbuhan dengan tanah telah diuraikan pada deskripsi di atas.
Rekomendasi lainnya :
- Apa itu "flora"? Apa itu "flora"? Pengertian Flora Secara sederhana, pengertian flora adalah tanaman. Secara umum, flora adalah semua jenis tumbuhan atau tanaman yang ada di dunia. Flora…
- Membiarkan tanah dalam waktu yang lama tanpa… Membiarkan tanah dalam waktu yang lama tanpa pengolahan dapat menyebabkan tanah miskin dari unsur hara dan mineral. Tuliskan 2 organisme tanah yang berperan sebagai detritivora!…
- Alga dibedakan dengan tumbuhan, antara lain karena …. Alga dibedakan dengan tumbuhan, antara lain karena …. A. alga beradaptasi terhadap lingkungan air, sedang tumbuhan beradaptasi terhadap lingkungan darat B. alga tidak memiliki akar,…
- Untuk mempertahankan kehidupannya tumbuhan harus… Untuk mempertahankan kehidupannya tumbuhan harus memindahkan zat dari akar sampai ke daun dan dari daun sampai ke seluruh bagian tumbuhan. Untuk mengangkut air dari akar…
- Sifat totipotensi tumbuhan berarti...... Sifat totipotensi tumbuhan berarti...... a. Kemampuan tumbuhan untuk tumbuh dan berkembang b. Kemampuan sel, jaringan atau organ tumbuhan untuk tumbuh dan berkembang menjadi suatu organisme…
- Pernyataan yang sesuai dengan tehnik kultur jaringan… 1. Perbanyakan tanaman secara vegetatif yang paling cepat dan paling banyak menghasilkan individu baru dengan memanfaatkan sifat totipotensi. 2. Teknik pemindahan ruas dna dari suatu…
- Terdapat bintil-bintil akar pada akar kacang tanah… Terdapat bintil-bintil akar pada akar kacang tanah menguntungkan tanaman itu sendiri. SEBAB Dengan adanya bintil-bintil pada susunan akarnya permukaan akar yang dapat digunakan menyerap zat-zat…
- Tumbuhan hijau bagi makhluk hidup di sekitarnya… Tumbuhan hijau bagi makhluk hidup di sekitarnya berperan sebagai …. A. pengurai sisa kehidupan B. penghasil karbondioksida C. pencegah erosi D. penyedia energi Jawaban pertanyaan…
- Unit struktural dan fungsional ekologi dimana… Unit struktural dan fungsional ekologi dimana organisme hidup berinteraksi satu sama lainnya dan dengan lingkungan sekitarnya disebut .... 𝐉𝐚𝐰𝐚𝐛𝐚𝐧 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐛𝐞𝐧𝐚𝐫 𝐚𝐝𝐚𝐥𝐚𝐡 ekosistem. 𝐘𝐮𝐤 𝐬𝐢𝐦𝐚𝐤…
- 1. Teknologi reproduksi pada tumbuhan dilakukan… Teknologi reproduksi pada tumbuhan Pada dasarnya bertujuan untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia, terutama yang terkait dengan bahan makanan. Berikut ini adalah beberapa teknologi reproduksi pada…
- Apa itu interaksi sosial budaya apa itu interaksi sosial budaya Jawabannya adalah : Interaksi sosial budaya merupakan hubungan atau interaksi timbal balik antarindividu dan masyarakat dalam hal kebudayaan dan saling…
- Sebagai pelindung kehidupan tumbuh-tumbuhan di hutan… Sebagai pelindung kehidupan tumbuh-tumbuhan di hutan mempunyai fungsi berikut, kecuali .... a. sebagai penghasil oksigen b. sebagai pengendali erosi c. menjaga kesuburan tanah d. menghasilkan…
- Apa itu fotosintesis? Apa itu fotosintesis? Fotosintesis adalah suatu proses pembuatan atau pembentukan makanan yang dilakukan oleh tumbuhan, terutama tumbuhan yang mengandung zat hijau daun, yaitu klorofil dengan…
- Mikoriza merupakan contoh simbiosis .... Mikoriza merupakan contoh simbiosis .... A. parasitisme D. mutualisme B. netral E. kompetisi C. komensalisme Jawaban yang benar adalah D. Mutualisme Mikoriza adalah jamur yang…
- Bagaimana interaksi timbal balik antara tumbuhan… Bagaimana interaksi timbal balik antara tumbuhan dengan tanah? Berikut penjelasan tentang interaksi timbal balik antara tumbuhan dengan tanah. Tanah merupakan salah satu komponen abiotik yang…