5.Sekitar 80 persen komponen penyusun udah berupa nitrogen.nitrogen merupakan penyusun senyawa organik, khususnya protein.meskinpun nitrogen adalah komponen terbesar Punyusun udara, hewan dan tumbuhan tidak dapat langsung mengambilnya untuk dimanfaatkan bagi Tubun. Analisis lah mekanisme perpindahan unsur tersebut sehingga dapat sampai apa tumbuhan, hewan, dan manusia !

5.Sekitar 80 persen komponen penyusun udah berupa nitrogen.nitrogen merupakan penyusun senyawa organik, khususnya protein.meskinpun nitrogen adalah komponen terbesar Punyusun udara, hewan dan tumbuhan tidak dapat langsung mengambilnya untuk dimanfaatkan bagi Tubun. Analisis lah mekanisme perpindahan unsur tersebut sehingga dapat sampai apa tumbuhan, hewan, dan manusia !

Jawaban terdapat pada uraian di bawah ini.

Siklus nitrogen adalah proses perputaran nitrogen di alam atau ekosistem. Dengan adanya siklus nitrogen maka nitrogen yang ada di udara dapat sampai ke tumbuhan, hewan, dan manusia.

Beberapa proses yang terjadi dalam daur nitrogen antara lain sebagai berikut:
1. Fiksasi, yaitu pengikatan nitrogen bebas di atmosfer oleh petir dan hujan, bakteri dan alga biru. Contoh bakteri pengikat nitrogen yaitu 𝘙𝘩𝘪𝘻𝘰𝘣𝘪𝘶𝘮 𝘭𝘦𝘨𝘶𝘮𝘪𝘯𝘰𝘴𝘢𝘳𝘶𝘮 dan 𝘈𝘻𝘰𝘵𝘰𝘣𝘢𝘤𝘵𝘦𝘳 sp. Contoh alga biru pengikat nitrogen yaitu 𝘈𝘯𝘢𝘣𝘢𝘦𝘯𝘢 sp. dan 𝘕𝘰𝘴𝘵𝘰𝘤 sp.
2. Amonifikasi, yaitu pembentuhan ammonia. Hasil ekskresi dari hewan dan manusia biasanya juga mengandung ammonia yang dapat menjadi sumber nitrogen di tanah.
3. Nitritasi, yaitu pembentukan nitrit dari amonia dibantu oleh bakteri 𝘕𝘪𝘵𝘳𝘰𝘴𝘰𝘮𝘰𝘯𝘢𝘴 sp. dan 𝘕𝘪𝘵𝘳𝘰𝘴𝘰𝘤𝘰𝘤𝘤𝘶𝘴 sp.
4. Nitratasi, yaitu pembentukan nitrat atau NO3 dari NO2 dibantu oleh bakteri 𝘕𝘪𝘵𝘳𝘰𝘣𝘢𝘤𝘵𝘦𝘳 sp. Proses perubahan ammonia menjadi nitrat ini sering dikenal dengan istilah nitrifikasi.
5. Denitrifikasi, yaitu penguraian nitrat menjadi ammonia atau nitrogen bebas oleh bakteri Nitrifying menjadi nitrat NO3-.
6. Asimilasi, yaitu pembentukan asam amino oleh tumbuhan dengan bahan dasar nitrat yang diserap oleh akar tumbuhan.

Jadi, jawaban telah diuraikan pada pembahasan di atas.

Baca Juga :  Candi terbesar mataram hindu adalah candi prambanan yang dibangun oleh raja pikatan. candi tersebut mendapatkan pengaruh dari india dilihat dari ciri-ciri yang terdapat pada reliefnya, yaitu menceritakan tentang ….