Tanaman yang hidupnya simbosis parasitisme ditunjukkan oleh nomor….

Perhatikan jenis tanaman berikut !
(1) Tanaman Anggrek
(2) Tanaman Benalu
(3) Tanaman Tali Putri
(4) Tanaman Paku Sarang

Tanaman yang hidupnya simbosis parasitisme ditunjukkan oleh nomor….
a. 1, 2
b. 1, 3
c. 2, 3
d. 2, 4

Jawaban untuk soal ini adalah C. 2, 3

Dalam ekosistemnya terjadi interaksi baik antar komponen biotik dan abiotik maupun sesama komposisi biotik. Salah satu contoh interaksi antar komponen biotik adalah simbiosis parasitisme, yaitu interaksi antar dua makhluk hidup dimana yang satu untung dan yang lainnya dirugikan.
Contoh tumbuhan yang berinteraksi simbiosis adalah benalu dan tali putri jika berinteraksi dengan tumbuhan lain yang ditumpangi (tumbuhan inang).

Kedua tanaman ini jika berinteraksi (menempel) pada tumbuhan inang, akan menyerap sari-sari makanan tumbuhan inang yang menyebabkan tumbuhan inang layu, kering dan bisa mati. Pada simbiosis ini yang diuntungkan adalah benalu dan tali putri sedangkan tumbuhan inang dirugikan.

Jadi tsnaman yang hidupnya simbosis parasitisme contohnya benalu dan tali putri, sehingga jawaban yang paling tepat adalah C. 2, 3.

Baca Juga :  Cara bunga matahari melakukan penyerbukan