Pernyataan yang tepat mengenai komponen abiotik
dalam ekosistem adalah ….
A. terdiri atas komponen fisik dan komponen kimia
B. termasuk komponen bersifat hidup yang terdapat
dalam ekosistem
C. terdiri atas segala jenis tumbuhan, segala jenis
hewan, dan manusia
D. terdapat berbagai jenis mikroorganisme, jamur,
dan ganggang dalam ekosistem
Jawaban yang benar adalah A.
Ekosistem merupakan hubungan timbal balik antara komponen biotik dan komponen abiotik. Komponen biotik meliputi organisme hidup yaitu tumbuhan, hewan, manusia, jamur, dan bakteri. Komponen abiotik meliputi komponen fisik dan komponen kimia atau komponen pada suatu lingkungan yang mendukung pertumbuhan makhluk hidup seperti temperatur, air, kelembapan, cahaya matahari, pH, tanah, wujud benda dan sedimentasi.
Dengan demikian, pilihan jawaban yang benar adalah A.
Rekomendasi lainnya :
- Apa yang dimaksud dengan rantai makanan apa yang dimaksud dengan rantai makanan Rantai makanan merupakan proses makan dan dimakan dalam suatu ekosistem. Ekosistem terdiri dari dua komponen yaitu abiotik (benda tak…
- Apa itu membran sel? Apa itu membran sel? Jawabannya yaitu selaput tipis yang menyelubungi sebuah sel sehingga memisahkan komponen dalam sel dari lingkungan luar sel. Yuk simak penjelasan berikut…
- 7.Jelaskan komponen-komponen yang berperan dalam… 7.Jelaskan komponen-komponen yang berperan dalam siklus carbon dan oksigen!! Komponen utama yang terlibat dalam siklus karbon diantaranya adalah: Tumbuhan dan fitoplankton merupakan komponen utama yang…
- Komponen lingkungan biotik menurut fungsinya, kecuali ….. Komponen lingkungan biotik menurut fungsinya, kecuali ….. a. Produsen b. Pengurai c. Konsumen d. Predator Jawabannya yaitu D. Predator. Yuk simak penjelasan berikut ini! Lingkungan…
- Ekosistem air yang masih dapat dipengaruhi oleh… Ekosistem air yang masih dapat dipengaruhi oleh perubahan iklim dan cuaca yaitu.. Ekosistem air yang masih dapat dipengaruhi oleh perubahan iklim dan cuaca yaitu ekosistem…
- Komponen utama protoplasma adalah …. Komponen utama protoplasma adalah …. a. air b. protein c. karbohidrat d. lemak e. mineral Jawaban yang tepat adalah opsi A Sel merupakan unit struktural…
- Apa perbedaan biotik dan abiotik ya kak ? Apa perbedaan biotik dan abiotik ya kak ? Komponen biotik adalah komponen hidup yang ada di alam dan meliputi semua makhluk hidup,Sedangkan komponen abiotik adalah…
- Tipe interaksi mutualisme, parasitisme,… Perhatikan pernyataan di bawah ini ! 1) Interaksi antara dua atau lebih spesies yang masing-masing tidak terpengaruh oleh adanya asosiasi 2) Hubungan antara dua organisme…
- Apa yg dimaksud dgn siklus nitrogen,siklus… apa yg dimaksud dgn siklus nitrogen,siklus karbon,dan siklus oksigen Jawaban diuraikan pada pembahasan di bawah ini. Siklus biogeokimia merupakan siklus unsur atau senyawa kimia yang…
- Apakah campuran berikut bersifat penyangga? Jika ya,… Apakah campuran berikut bersifat penyangga? Jika ya, tuliskan komponen penyangganya. a. 50mL larutan CH3COOH 0,2M + 50mL larutan NaOH 0,1M b. 50mL larutan CH3COOH 0,1M…
- Bagaimana interaksi timbal balik antara tumbuhan… Bagaimana interaksi timbal balik antara tumbuhan dengan tanah? Berikut penjelasan tentang interaksi timbal balik antara tumbuhan dengan tanah. Tanah merupakan salah satu komponen abiotik yang…
- Tuliskan urutan struktur organisasi dari yang kecil… Tuliskan urutan struktur organisasi dari yang kecil sampai yang besar Jawabannya adalah molekul, organel, sel, jaringan, organ, sistem organ, organisme, populasi, komunitas, ekosistem, bioma, dan…
- 5.Sekitar 80 persen komponen penyusun udah berupa… 5.Sekitar 80 persen komponen penyusun udah berupa nitrogen.nitrogen merupakan penyusun senyawa organik, khususnya protein.meskinpun nitrogen adalah komponen terbesar Punyusun udara, hewan dan tumbuhan tidak dapat…
- Ekosistem air yang masih dapat dipengaruhi oleh… Ekosistem air yang masih dapat dipengaruhi oleh perubahan iklim dan cuaca yaitu.. Ekosistem air yang masih dapat dipengaruhi oleh perubahan iklim dan cuaca yaitu ekosistem…
- Siklopropana tersusun atas 14,3% berat H dan 85,7%… Siklopropana tersusun atas 14,3% berat H dan 85,7% berat C. Jika dalam siklopropana terkandung 24 gram hidrogen, massa karbon yang terdapat dalam siklopropana adalah ...…