Struktur teks persuasi berikut ini yang tepat adalah…
a. orientasi, komplikasi, klimaks, resolusi
b. pernyataan umum, opini, argumen, simpulan
c. pendahuluan, isi, penutup
d. pengenalan isu, rangkaian argumen, pernyataan ajakan, penegasan ulang
Jawabannya adalah D.
Perhatikan penjelasan berikut, ya.
Teks persuasi adalah teks yang berisikan kalimat-kalimat yang bermakna mengajak atau memengaruhi pembaca untuk mengikuti apa yang disampaikan penulis.
Struktur teks persuasi terdiri atas:
1. Pengenalan isu, yaitu bagian yang berisikan apa yang hendak diangkat atau dibicarakan.
2. Rangkaian argumen, yaitu pendapat-pendapat dari penulis yang dapat diperkuat dengan data atau fakta yang mendukung argumen.
3. Pernyataan ajakan, yaitu bagian yang berisi ajakan pada pembaca untuk meyakini gagasan yang penulis sampaikan, pernyataan ajakan dapat disampaikan secara tersurat maupun tersirat.
4. Penegasan ulang, bertujuan untuk memperkuat pernyataan dan argumen-argumen sebelumnya.
Berdasarkan penjelasan di atas, struktur teks persuasi yang benar adalah pengenalan isu, rangkaian argumen, pernyataan ajakan, penegasan ulang.
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.
Semoga membantu 😊
Daftar isi
Rekomendasi lainnya :
Cerpen ini sangat bagus bagi pembaca kalangan umum.… 6. Cerpen ini sangat bagus bagi pembaca kalangan umum. Mengingat cerpen ini mengangkat tragedi tsunami yang pernah melanda Indonesia. Melalui cerpen ini, kita juga mampu…
Namaku Vani, aku duduk di kelas 3 Sekolah Menengah… 7. Cermati kutipan cerita berikut. Namaku Vani, aku duduk di kelas 3 Sekolah Menengah Pertama. Hari ini, grup Whats App kelasku dibanjiri oleh kabar tak…
Apa arti paragraf apa arti paragraf Paragraf adalah bagian bab dalam suatu karangan. Untuk memahami alasan jawaban tersebut, berikut adalah pembahasannya. Paragraf adalah bagian bab dalam suatu karangan…
1.Carilah Sebuah teks eksposisi yg dimuat di koran… 1.Carilah Sebuah teks eksposisi yg dimuat di koran atau majalah 2.berdasar kan teks eksposisi yang telah kamu temukan kerjakan soal soal berikut a.identifikasi informasi yang…
Hal berikut yang termasuk ciri teks persuasi... hal berikut yang termasuk ciri teks persuasi... a. adanya urutan waktu dalam rangkaian peristiwa b. tujuannya adalah mengajak pembaca menambah wawasan c. diperlukan opini orang…
Pemerintah telah mencanangkan program Jam Belajar… Pemerintah telah mencanangkan program Jam Belajar Masyarakat (JBM). Program ini bertujuan agar keluarga mendukung anggotanya untuk belajar pada jam tertentu. Mematikan televisi dan gawai yang…
Film Dilan adalah film yang sangat identik dengan… Film Dilan adalah film yang sangat identik dengan kehidupan remaja. Pacaran, tawuran, hingga konflik sesama teman. Film ini sukses membuat baper" penonton, terutama para wanita.…
Ciri-ciri teks persuasif di bawah ini yang benar adalah… Ciri-ciri teks persuasif di bawah ini yang benar adalah… a. Disusun dengan kalimat-kalimat yang mengandung nilai sastra yang tinggi sehingga mampu menghibur pembaca. b. Berusaha…
Bacalah kutipan biografi tokoh berikut ini dengan… Bacalah kutipan biografi tokoh berikut ini dengan cermat! Ia dikenal sebagai Sang Jenius dari Papua. Ia lahir di Manokwari pada 22 September 1986. Sejak kecil,…
Struktur surat yang menjelaskan maksud surat adalah struktur surat yang menjelaskan maksud surat adalah Struktur surat yang menjelaskan maksud surat adalah isi surat. Perhatikan penjelasan berikut, ya. Surat adalah sarana komunikasi untuk…
Pokok-pokok gagasan hasil observasi bauknya disusun… Pokok-pokok gagasan hasil observasi bauknya disusun menjadi ...tlng d jwb dgn scptnya & bnr.. Teks laporan hasil observasi adalah sebuah laporan yang dibuat dan berisi rangkaian…
Anak yang terlalu sering menggunakan gawai akan… Bacalah teks eksposisi berikut! Anak yang terlalu sering menggunakan gawai akan menjadi tidak peduli terhadap lingkungan sekitar. Kemampuan dalam memahami perasaan orang lain juga berkurang…
Bagian penutup suatu karya tulis ilmiah, pada… Bagian penutup suatu karya tulis ilmiah, pada umumnya menyajikan tentang.... a. rangkuman dan tindak lanjut b. simpulan umum c. rekomendasi penulis d. simpulan dan saran…
Teks diskusi adalah teks diskusi adalah Teks diskusi merupakan bahan tertulis sebagai hasil dari hal-hal penting tentang suatu masalah dalam pertemuan ilmiah. Berikut pembahasannya. Teks diskusi merupakan bahan…