Kelereng yuna dan fabian akan disatukan setelah disatukan jumlah kelereng mereka adalah 105 butir diketahui selisih kelereng mereka sebelum disatukan perbandingannya 3 : 4 Tentukan banyak kelereng masing-masing dan tentukan pula selisih kelereng fabian dan Yuna..

Kelereng yuna dan fabian akan disatukan setelah disatukan jumlah kelereng mereka adalah 105 butir diketahui selisih kelereng mereka sebelum disatukan perbandingannya 3 : 4 Tentukan banyak kelereng masing-masing dan tentukan pula selisih kelereng fabian dan Yuna..

Jawab:

Kelereng Yuna sebanyak 45, kelereng Fabian sebanyak 60, selisih kelereng mereka 15

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Yuna + Fabian = 105

Yuna : Fabian = 3 : 4

Yuna = 3/7 x 105 = 45

Fabian = 4/7 x 105 = 60

Selisih kelereng Yuna dan Fabian = 60 – 45 = 15

 

 

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut di Google News

ilmuantekno.com

Baca Juga :  Di gudang terdapat 3 papan berbentuk persegi. Papan pertama luasnya adalah 676 cm², papan kedua luasnya adalah 900 cm², dan papan yang ketiga luasnya adalah 529 cm². Dari keterangan tersebut, hitunglah semua panjang sisi ketiga papan tersebut jika dijumlahkan!