Badu mempunyai 72 kelereng yang terdiri dari warna merah dan putih. Jika perbandingan banyak kelereng merah dan kelereng putih adalah 3 : 5, maka banyak kelereng merah adalah…
Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 27 kelereng.
Ingat!
Perbandingan adalah membandingkan dua nilai atau lebih dari suatu besaran yang sejenis dan dinyatakan dengan cara yang sederhana.
Diketahui:
Perbandingan kelereng merah dan putih = 3 : 5
Jumlah kelereng = 72 kelereng
Maka,
Banyak kelereng merah = (angka perbandingan kelereng merah/jumlah perbandingan) × jumlah kelereng
= (3/(3+5)) × 72
= (3/8) × 72
= 3 × 9
= 27
Jadi, banyak kelereng merah adalah 27 kelereng.
Semoga membantu ya!
Rekomendasi lainnya :
- Berdasarkan percobaan, larutan yang bersifat asam… Perhatikan gambar percobaan berikut ini ! Berdasarkan percobaan, larutan yang bersifat asam ditunjukkan oleh angka ..... a. 1 dan 2 b. 1 dan 3 c.…
- Sederhanakan perbandingan - perbandingan berikut!… Sederhanakan perbandingan - perbandingan berikut! 200 gr:7 kg jawaban untuk soal ini adalah 1 : 35 Soal tersebut merupakan materi perbandingan. Perhatikan perhitungan berikut ya.…
- Perbandingan umur andi, badu,dan cici adalah 6:3:2… Perbandingan umur andi, badu,dan cici adalah 6:3:2 selisih umur andi dan cici adalah 18 tahun di tanya jumlah umur andi, badu, dan cici jawaban untuk…
- Perhatikan sifat-sifat zat berikut : 1. dalam… perhatikan sifat-sifat zat berikut : 1. dalam larutan mengandung kation H+ 2. dalam larutan mengandung anion SO4 2- 3. mengubah lakmus biru menjadi merah 4.…
- Dalam sebuah kotak terdapat 15 kelereng merah, 20… Dalam sebuah kotak terdapat 15 kelereng merah, 20 kelereng hijau dan 25 kelereng biru. Jika sebuah selereng diambil secara acak, maka tentukan peluang terambilnya: a.…
- Udin memiliki 12 kelereng kakak dan ayah membeli… Udin memiliki 12 kelereng kakak dan ayah membeli kelereng 14 dan 19. jumlah kelereng Udin sekarang adalah? Jawaban : 45 Konsep : penjumlahan Diketahui :…
- Sel darah putih yang bekerja melawan parasit yang… Sel darah putih yang bekerja melawan parasit yang berukuran besar darah adalah .... a. neurosit b. monosit c. eosinofil d. bosofil e. limfosit Jawaban yang…
- Persilangan bunga warna merah (BB) dengan bunga… Persilangan bunga warna merah (BB) dengan bunga warna putih (mm). Warna merah dominan terhadap putih. Buatlah: 1) Buatlah bagan persilangan 2) Tuliskan perbandingan fenotipe 3)…
- Penjual A memiliki 3 lusin pensil. Penjual B… Penjual A memiliki 3 lusin pensil. Penjual B memiliki 20 buah pensil yang sama. Perbandingan banyak pensil penjual A dan penjual B adalah.... a. 3:2…
- Agar menarik,warna pada reklame dibuat.... agar menarik,warna pada reklame dibuat.... Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah menggunakan warna yang menarik dan dan terang. Berikut ini penjelasannya. Reklame adalah media yang digunakan…
- 10. Igo mempunyai 315 butir kelereng. Kelereng itu… 10. Igo mempunyai 315 butir kelereng. Kelereng itu diminta adiknya sebanyak 36 butir. Ayahnya memberi 64 butir. Ke- mudian, ia membagikan kelerengnya kepada 6 temannya.…
- Manusia pada masa Mesolitikum mempunyai tradisi… Manusia pada masa Mesolitikum mempunyai tradisi luluran warna merah pada seluruh tubuhnya dengan alasan ... a. sebagai lambang keberanian manusia pada saat itu b. lambang…
- Jumlah kelereng Anton sama dengan 3 kali jumlah… Jumlah kelereng Anton sama dengan 3 kali jumlah kelereng Budi. Lalu Anton memberikan satu kelereng kepada Budi, sehingga banyak kelereng Budi sama dengan setengah dari…
- Berikut ini yang bukan merupakan alat pemersatu… Berikut ini yang bukan merupakan alat pemersatu bangsa Indonesia adalah… A. Pancasila B. Bendera Merah Putih C. bahasa Indonesia D. bahasa daerah E. Garuda Pancasila…
- Keranjang yang berisi 15 bola merah, 12 hijau serta… Keranjang yang berisi 15 bola merah, 12 hijau serta 13 putih. Apabila bola diambil dengan acak, kemungkinan yang diambil oleh bola tidak putih ialah... jawaban…