Diketahui:
(i) (−8)²=64
(ii) −(5)²=−25
(iii) (√(3))²=3
(iv) (−√(5))²=−5
Pernyataan tersebut yang benar adalah ….
A. (i), (ii), dan (iii)
B. (i) dan (iii)
C. (ii) dan (iii)
D. (iii) dan (iv)
Jawaban dari pertanyaan di atas adalah A.
Perhatikan konsep berikut.
a^n = a x a x a x … x a (sebanyak n kali)
√a x √a = a
negatif x negatif = positif
(i) (−8)² = (-8) x (-8) = 64 (pernyataan benar)
(ii) −(5)² = – (5 x 5) = -25 (pernyataan benar)
(iii) (√(3))² = √(3) x √(3) = 3 (pernyataan benar)
(iv) (−√(5))² = (−√(5)) x (−√(5)) = 5 (pernyataan salah)
Dengan demikian pernyataan yang benar adalah (i), (ii), dan (iii)
Oleh karena itu, jawabannya adalah A.
Semoga membantu ya, semangat belajar 🙂
Rekomendasi lainnya :
- Perhatikan operasi hitung berikut. i. −3x−5=−5×(−3)… Perhatikan operasi hitung berikut. i. −3x−5=−5×(−3) ii. −8:(−2)=−2:(−8) iii. (−2×(−3))×5=−2×(−3×5) iv. (−18:9):(−3)=−18:(9:(−3)) Pernyataan di atas yang benar adalah... a. i dan iii b. i, ii,…
- Manakah dari pernyataan berikut yang bisa menjadi… Manakah dari pernyataan berikut yang bisa menjadi sudut dari sebuah jajar genjang? (1) 125°, 50°, 125°, 60° (2) 60°, 110°, 60°, 110° (3) 70°, 100°,…
- Dapat dibiaskan, bersifat konvergen atau… Dapat dibiaskan, bersifat konvergen atau mengumpulkan cahaya, jarak fokus dan jari-jari kelengkungan bernilai positif. Pernyataan- pernyataan tersebut merupakan sifat a. cermin cembung b. cermin datar…
- “The Earth____, isn’t it?” The correct answer… “The Earth____, isn’t it?” The correct answer complete the sentence is …. A. revolves around the Sun B. isn’t the nearest planet to the Sun…
- Jaringan spons melakukan fotosintesis secara lebih… Jaringan spons melakukan fotosintesis secara lebih intensif daripada jaringan palisade. sebab Jaringan spons mempunyai ruang antar-sel yang lebih luas daripada jaringan palisade. Jawaban yang benar…
- Tentukan pernyataan di bawah ini benar atau salah… Tentukan pernyataan di bawah ini benar atau salah (B/S). Peningkatan jumlah penduduk menyebabkan peningkatan laju pembangunan di sektor industri . Pernyataan tersebut benar Peningkatan jumlah…
- Diketahui dua buah bilangan bulat positif A dan B.… Diketahui dua buah bilangan bulat positif A dan B. Diketahui bilangan A tersusun atas 3 angka, sedangkan bilangan B tersusun atas 4 angka. Pernyataan di…
- Berikut ini merupakan pernyataan yang benar rumus… Berikut ini merupakan pernyataan yang benar rumus luas segitiga pada trigonometri jika diketahui dua sisi dan satu sudut adalah ... A. 1/2 ac . sin…
- Berikut ini merupakan pernyataan yang benar rumus… Berikut ini merupakan pernyataan yang benar rumus luas segitiga pada trigonometri jika diketahui dua sisi dan satu sudut adalah ... A. 1/2 ac . sin…
- Pernyataan berikut benar, kecuali .... Pernyataan berikut benar, kecuali .... A. ikatan ion terjadi antara unsur logam dengan unsur nonlogam B. ikatan kovalen terjadi antara sesama unsur nonlogain C. ikatan…
- Struktur teks persuasi berikut ini yang tepat adalah… Struktur teks persuasi berikut ini yang tepat adalah… a. orientasi, komplikasi, klimaks, resolusi b. pernyataan umum, opini, argumen, simpulan c. pendahuluan, isi, penutup d. pengenalan…
- Pernyataan yang benar terkait gambar di atas adalah .... Pernyataan yang benar terkait gambar di atas adalah .... A. Banyak segitiga pada pola ke- 4 adalah 7 B. Banyak segitiga sampai pola ke-5 adalah…
- Perhatikan gambar berikut! Pernyataan berikut yang… Perhatikan gambar berikut! Pernyataan berikut yang benar terkait dengan gambar tersebut, adalah .... A. A dan B bergerak hanya dua arah B. B bergerak ke…
- Perhatikan pernyataan - pernyataan berikut ( 1 )… Perhatikan pernyataan - pernyataan berikut ( 1 ) Titrasi menggunakan reaksi pengendapan ( 2 ) Titrasi bertujuan menentukan konsentrasi larutan ( 3 ) Titrasi didasarkan…
- Perhatikan pernyataan berikut. 1) Tingkat kerapatan… Perhatikan pernyataan berikut. 1) Tingkat kerapatan alat penyaring, 2) Kerapatan zat yang dipisahkan, 3) Jenis zat yang disaring, dan 4) Ukuran partikel zat yang disaring.…