Komponen translasi dari titik C(−4,9) ke titik C'(−7,−3) adalah….

Komponen translasi dari titik C(−4,9) ke titik C'(−7,−3) adalah….

Jawaban yang benar adalah (-3, -12).

Perhatikan konsep pembahasan berikut.

Translasi suatu titik misalkan titik A(x, y) terhadap T(a, b) menghasilkan bayangan A'(x’, y’)
dimana:
x’ = x + a → a = x’ – x
y’ = y + b → b = y’ – y

Komponen translasinya yaitu:
a = x’ – x
a = -7 – (-4)
a = -7 + 4
a = -3

b = y’ – y
b = -3 – 9
b = -12

Jadi komponen translasinya adalah (-3, -12).

 

 

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut di Google News

ilmuantekno.com

Baca Juga :  . nilai sebuah cangkul lebih tinggi bagi seorang petani dibandingkan dengan seorang pelajar. penilaian ini didasarkan pada .... (5 poin) a. manfaat subjektif b. nilai pakai objektif c. nilai tukar subjektif d. nilai pakai subjektif e. nilai guna total