Tentukan persamaan Ksp untuk garam-garam berikut! 5. Mg3(PO4)2

Tentukan persamaan Ksp untuk garam-garam berikut!
5. Mg3(PO4)2

Jawaban: Ksp = [Mg2+]^3 [PO43-]^2

Ksp merupakan hasil kali kelarutan ion-ion sukar larut dalam air dipangkatkan koefisiennya masing-masing.
Reaksi ionisasi Mg3(PO4)2
Mg3(PO4)2 ⇌ 3Mg2+ + 2PO43-
Ksp = [Mg2+]^3 [PO43-]^2

Jadi, persamaan Ksp untuk Pb(NO3)2 adalah Ksp = [Mg2+]^3 [PO43-]^2

Baca Juga :  10. Usaha ekonomi produktif yang berdiri sendiri , yang dilakukan oleh orang perorangan atau badan usaha yang bukan merupakan anak perusahaan atau bukan cabang perusahaan yang dimiliki , dikuasai , atau menjadi bagian dari usaha menengah atau usaha besar disebut ....

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top