Bunga pergi ke mall dan membeli 10 potong ayam kfc take away (bawa pulang). Harga 1 potong ayam Rp. 18.000,00 dengan besar pajak pertambahan nilai (ppn) 10% untuk satu kali transaksi atau pembelian. Saat membayar di kasir bunga membayar Rp. 200.000,00, besar kembalian uang yang di terima bunga adalah….
a. Rp. 1.750,00
b. Rp. 1.500,00
c. Rp. 2.000,00
d. Rp. 1.000,00
Jawaban yang benar adalah c. Rp 2.000
Pembahasan :
Mari kita ingat kembali materi aritmatika sosial tentang pajak
Besar pajak = pajak% x total harga
Uang yang dibayar = besar pajak + total harga
1 potong ayam = Rp 18.000
10 potong ayam = 10 x Rp 18.000 = Rp 180.000
Terkena pajak = 10% x Rp 180.000 = Rp 18.000
Sehingga :
Uang yang dibayar
= Rp 18.000 + Rp 180.000
= Rp 198.000
Uang kembalian
= Rp 200.000 – Rp 198.000
= Rp 2.000
Jadi uang kembalian bunga adalah c. Rp 2.000
Rekomendasi lainnya :
- Pembelian barang dagang yang dilakukan secara tunai… Pembelian barang dagang yang dilakukan secara tunai akan dicatat dalam .... a. jurnal memorial b. jurnal penjualan c. jurnal pembelian d. jurnal penerimaan kas e.…
- Munculnya mal-mal atau swalayan di kota-kota besar… Munculnya mal-mal atau swalayan di kota-kota besar dan kecil secara tidak langsung telah mendukung perilaku A. Materialisme B konsumerisme C religiusisme D membayar pajak tepat…
- Tentukan persentase bungga tunggal yang sebesar… Tentukan persentase bungga tunggal yang sebesar Rp7.200.000,00 menjadi Rp7.440.000,00 dalam jangka wuaktu 10 bulan. jawaban untuk soal ini adalah 4 % Soal tersebut merupakan materi…
- Toko Atta gemuruh geledek menjual 20 unit laptop… Toko Atta gemuruh geledek menjual 20 unit laptop merk toshibeng dimana harga satuannya rp. 6.000.000, berapakah pajak pertambahan nilai (PPN) yang harus dibayar toko Atta…
- Modal senilai Rp2.000.000 disimpan di bank ABC… Modal senilai Rp2.000.000 disimpan di bank ABC dengan dikenakan bunga majemuk. Setelah 3 tahun kemudian, modal uang tersebut naik menjadi Rp2.809.856,00. Berapa persenkah besar bunga…
- Berdasarkan kegiatan tersebut, yang merupakan… Perhatikan contoh kegiatan produsen dan konsumen berikut! (1) Perusahaan memberikan THR kepada karyawannya sebelum hari raya ldulfitri. (2) Perusahaan minyak yang dikelola swasta itu membayar…
- Seorang pedagang bunga berhasil menjual 50 paket… Seorang pedagang bunga berhasil menjual 50 paket bunga dalam seminggu. Paket bunga A terjual 13 buah, paket bunga B terjual 11 buah, paket bunga C…
- Sebuah mobil BMW di kenakan pajak PPN BM sebesar 80… Sebuah mobil BMW di kenakan pajak PPN BM sebesar 80 % sebelum OTR (On The Road ). harga tertera Rp 500.000.000 dari data tersebut hitung…
- Bapak Romadona mempunyai sebidang tanah dan bangunan… Bapak Romadona mempunyai sebidang tanah dan bangunan dengan luas: -Tanah : 800 m² dengan NJOP sebesar Rp300.000,00 / m² - Bangunan : 400 m² dengan…
- Pemungutan pajak harus mengedepankan keadilan dan… Pemungutan pajak harus mengedepankan keadilan dan keabsahan. Menurut Adam Smith maka diperlukan asas-asas dalam pemungutan pajak. adapun asas-asas yang ditemukan oleh ada smith dalam bukunya…
- Harga 4 sachet kopi dan 7 bungkus roti Rp. 45.200.… harga 4 sachet kopi dan 7 bungkus roti Rp. 45.200. harga 5 sachet kopi dan 3 bungkus roti Rp22.000. jika Bu Siti membeli 3 sachet…
- Perbandingan bebek dan ayam adalah 5 : 3,jika ayam… Perbandingan bebek dan ayam adalah 5 : 3,jika ayam ada 72 ekor maka bebek ada ..... Ekor? Jawaban : bebek ada 120 ekor. Konsep :…
- Hari sabtu kemarin, rendra ikut ibu belanja ke… Hari sabtu kemarin, rendra ikut ibu belanja ke pasar. Dipasar, ibu menyuruh rendra membeli sosis daging ayam. sosis daging ayam tersebut, seporsi hanya mendapat 2…
- Andi membeli sebuah sepeda dengan harga… Andi membeli sebuah sepeda dengan harga rp1.500.000,00. dan dikenakan pajak pertambahan nilai (PPN ) sebesar 10% berapa uang yang harus dibayarkan Andi?! Jawaban: Rp1.650.000,00 Ingat!…
- Alat untuk membuat ayam geprek Alat untuk membuat ayam geprek Alat yang digunakan saat membuat ayam geprek adalah: Cobek Ulekan Piring saji Wajan Kompor Pembahasan Ayam geprek merupakan makanan populer yang banyak…