belah ketupat PQRS diketahui besar sudut ABC = 54⁰,maka besar sudut BAD =
a.36⁰
b.54⁰
c.72⁰
d.108⁰
Jawaban yang benar adalah 126°, sehingga tidak ada opsi yang benar.
Perhatikan penjelasan berikut ya.
Ingat jika terdapat bangun belah ketupat ABCD maka :
1) ∠ ABC + ∠ BAD + ∠ ADC + ∠ BCD = 360°.
2) Sudut yang berhadapan sama besar, ∠ ABC = ∠ ADC dan ∠ BAD = ∠ BCD.
Diketahui diasumsikan belah ketupat ABCD dengan :
Diasumsikan besar sudut ABC = 54°.
Tentukan besar sudut BAD.
∠ ABC = ∠ ADC = 54°
∠ BAD = ∠ BCD = x
∠ ABC + ∠ BAD + ∠ ADC + ∠ BCD = 360°
54° + x + 54° + x = 360°
2x + 108° = 360°
2x = 360° – 108°
2x = 252°
x = 252°/2
x = 126°
Diperoleh ∠ BAD = ∠ BCD = x = 126°.
Jadi, jawaban yang benar adalah 126°.
Rekomendasi lainnya :
- Sebuah belah ketupat di ketahui luasnya 180… sebuah belah ketupat di ketahui luasnya 180 cm².Berapakah panjang diagonal yang lain jika panjang salah satu diagonalnya 24 cm? Jawaban yang benar adalah 15 cm.…
- Sehelai karton dipotong berbentuk segiempat besar… Sehelai karton dipotong berbentuk segiempat besar ketiga sudutnya adalah 70° , 100°, dan 80° . Berapa besar sudut satu lagi? Jawaban soal ini adalah 110°…
- Besar sudut antara vektor a=2i+j-2k dan b=3i+2j+4k Besar sudut antara vektor a=2i+j-2k dan b=3i+2j+4k Jawaban yang benar adalah 90° atau 270° Jika diketahui vektor u dan v, x adalah sudut antara u…
- Pada jajar genjang PQRS diketahui sudut p : sudut Q… pada jajar genjang PQRS diketahui sudut p : sudut Q = 4 : 5. Besar sudut p Dan sudut Q berturut-turut adalah..... a. 72° Dan…
- Hitunglah panjang busur AB pada lingkaran o jika… hitunglah panjang busur AB pada lingkaran o jika diketahui besar sudut aob 10° dan jari-jari lingkaran tersebut 7 cm jawaban untuk soal di atas adalah…
- Sebuah prisma dengan alas berbentuk belahketupat… Sebuah prisma dengan alas berbentuk belahketupat mempunyai panjang diagonal 24 cm dan 10 cm. Jika tinggi prisma 8 cm, maka luas permukaan prisma adalah ….…
- Diketahui dua sudut saling bertolak belakang yaitu… diketahui dua sudut saling bertolak belakang yaitu (5×-2°)dan(2×+7°) tentukan penyiku sudut tersebut dengan cara Jawaban yang benar adalah 77°. Ingat : Besar sudut yang bertolak…
- Tentukan apakah sudut di bawah ini disebut sudut… Tentukan apakah sudut di bawah ini disebut sudut lancip,tumpul/reflek a. 6/7 dari sudut siku-siku b. 3/5 dari sudut lurus c. 2/11 dari sudut 1 putaran…
- Diketahui keliling belah ketupat 52 cm dan salah… Diketahui keliling belah ketupat 52 cm dan salah satu diagonalnya 24 cm. Luas belah ketupat tersebut adalah .... a. 312 cm² b. 274 cm² c.…
- Perhatikan gambar! Pada gambar di samping △PSR… Perhatikan gambar! Pada gambar di samping △PSR kongruen dengan △QRS. Jika PR=13 cm dan ∠SPR=α°, tentukan: Panjang QR Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 13…
- Perhatikan gambar berikut! Apakah jajar genjang ABCD… Perhatikan gambar berikut! Apakah jajar genjang ABCD kongruen dengan jajar genjang PQRS? Perhatikan gambar berikut! Apakah jajar genjang ABCD kongruen dengan jajar genjang PQRS?jawaban untuk…
- Sudut yang dibentuk pukul jam 16.00 adalah sudut yang dibentuk pukul jam 16.00 adalah Jawaban: 120° Perhatikan bahwa pada jam terdapat 12 bilangan. Ingat dalam satu putaran penuh, besar sudutnya adalah 360°.…
- Tentukan nilai P dan besar penyiku ∠BAD Tentukan nilai P dan besar penyiku ∠BAD Jawaban yang benar adalah p = 27° dan penyiku ∠BAD = 54°. Pembahasan : Sudut penyiku merupakan sudut-sudut…
- Pada gambar di bawah garis PQ // AB b. Jika ∠C=30°… Pada gambar di bawah garis PQ // AB b. Jika ∠C=30° dan ∠QPC=67°, maka tentukan besar ∠CAB,∠CQP,∠CBA,∠PQB, dan ∠APQ. Jawaban yang benar adalah ∠CAB =…
- Jika keliling sebuah belah ketupat adalah 52 cm dan… Jika keliling sebuah belah ketupat adalah 52 cm dan panjang salah satu diagonalnya 24 cm,maka panjang diagonal lainnya sama dengan... Jawaban yang benar adalah 13/3…