Share
Besar sudut pusat 165 tentukan besar sudut kelilingnya
Jawaban yang benar adalah 82,5°.
Perhatikan konsep berikut.
sudut pusat = 2 x sudut keliling
Besar sudut kelilingnya yaitu:
sudut pusat = 2 x sudut keliling
165° = 2 x sudut keliling
sudut keliling = 165°/2
sudut keliling = 82,5°
Jadi sudut kelilingnya adalah 82,5°.
Semoga membantu ya, semangat belajar 🙂
Rekomendasi lainnya :
- Jika segitiga RST dan segitiga TUV sebangun maka… Perhatikan gambar di bawah ini! Jika segitiga RST dan segitiga TUV sebangun maka sudut-sudut yang bersesuaian adalah ..... Jawabannya adalah Sudut sudut yang bersesuaian adalah…
- Pada gambar di bawah garis PQ // AB a. Tentukan… Pada gambar di bawah garis PQ // AB a. Tentukan sudut-sudut yang sehadap. Jawaban yang benar adalah : sudut BAC sehadap dengan QPC sudut ABC…
- Diketahui dua sudut saling bertolak belakang yaitu… diketahui dua sudut saling bertolak belakang yaitu (5×-2°)dan(2×+7°) tentukan penyiku sudut tersebut dengan cara Jawaban yang benar adalah 77°. Ingat : Besar sudut yang bertolak…
- Jarum jam akan membentuk sudut 180° yaitu pada pukul jarum jam akan membentuk sudut 180° yaitu pada pukul A. 18.00 B. 03.00 C. 09.00 D. 12.00 Jawaban soal di atas adalah A. 18.00 Untuk…
- Cahaya yang merambat dari suatu medium menuju udara… Cahaya yang merambat dari suatu medium menuju udara akan memantul sempurna jika sudut datangnya minimal 37°. Berapakah sudut datangnya agar cahaya tersebut terpolarisasi ? Jawaban…
- Hitunglah panjang busur AB pada lingkaran o jika… hitunglah panjang busur AB pada lingkaran o jika diketahui besar sudut aob 10° dan jari-jari lingkaran tersebut 7 cm jawaban untuk soal di atas adalah…
- Sebuah bola pejal bermassa 600 gram memiliki jari -… sebuah bola pejal bermassa 600 gram memiliki jari - jari 20 cm. besarnya momentum sudut ketika di putar dengan kecepatan 10m/s adalah A. 0,4 kg…
- Perhatikan gambar berikut! Berapakan besar sudut PQR? Perhatikan gambar berikut! Berapakan besar sudut PQR? Jawaban yang benar adalah 60°. Pembahasan : Sudut-sudut yang berada pada suatu garis tegak lurus memiliki total sudut…
- Sehelai karton dipotong berbentuk segiempat besar… Sehelai karton dipotong berbentuk segiempat besar ketiga sudutnya adalah 70° , 100°, dan 80° . Berapa besar sudut satu lagi? Jawaban soal ini adalah 110°…
- Berapakah sudut Brewster (sudut polarisasi) untuk… berapakah sudut Brewster (sudut polarisasi) untuk permukaan udara-gelas (n=1,25)? Jawaban yang benar adalah 51,34°. Cahaya terpolarisasi dapat diperoleh dari cahaya tak terpolarisasi dengan cara pemantulan.…
- Panjang busur lingkaran dengan jari - jari 21 cm dan… Panjang busur lingkaran dengan jari - jari 21 cm dan sudut pusat 30° adalah... (π = 22/7) A. 11 Cm B. 12 Cm C. 110…
- Tentukan panjang sisi yang belum di ketahui ! Tentukan panjang sisi yang belum di ketahui ! Jawabannya adalah AB = 2√2 cm dan BC = 2 cm Konsep : sin 45ᵒ = √2/2…
- Tentukan apakah sudut di bawah ini disebut sudut… Tentukan apakah sudut di bawah ini disebut sudut lancip,tumpul/reflek a. 6/7 dari sudut siku-siku b. 3/5 dari sudut lurus c. 2/11 dari sudut 1 putaran…
- Pernyataan-pernyataan berikut berkaitan dengan jajar… Pernyataan-pernyataan berikut berkaitan dengan jajar genjang. i. Keempat sisi panjangnya sama. ii. Sudut-sudut yang berhadapannya sama besar iii. Keempat sudutnya termasuk sudut lancip iv. Diagonal-diagonalnya…
- Diket nilai dari tan a = 8/15 dengan a terletak… diket nilai dari tan a = 8/15 dengan a terletak diantara π < a < 3 / 2 π nilai cos a adalah? Jawabannya adalah…