Peluru A dan B ditembakkan dari senapan yang sama dengan sudut elevasi yang berbeda, peluru A dengan sudut 30° dan peluru B dengan sudut 60°. Perbandingan antara tinggi maksimum yang dicapai peluru A dengan peluru B adalah…
A. 1 : 2
B. 1 : 3
C. 2 : 1
D. 1 : √3
Jawaban yang benar adalah B. 1 : 3
Gerak parabola merupakan salah satu contoh gerak pada bidang atau dua dimensi dimana lintasannya berbentuk parabola.
Persamaan yang digunakan untuk menghitung tinggi maksimum adalah :
H maks = (vo² sin² 𝛼/(2g))
dengan :
H maks = tinggi maksimum (m)
vo = kecepatan awal (m/s)
g = percepatan gravitasi (m/s²)
𝛼 = sudut elevasi
Diketahui :
Asumsi peluru A dan B memiliki kecepatan awal yang sama.
voA = voB = vo
𝛼A = 30°
𝛼B = 60°
g = 10 m/s²
Ditanya :
H maks A : H maks B = ….?
Pembahasan :
H maks A : H maks B
= (vo² sin²𝛼A/(2g)) : (vo² sin²𝛼B/(2g))
= sin²30° : sin²60°
= (½)² : (½√3)²
= (1/4) : (3/4)
= 1 : 3
Jadi perbandingan antara tinggi maksimum yang dicapai peluru A dengan peluru B adalah 1 : 3.
Oleh karena itu jawaban yang benar adalah B.
Rekomendasi lainnya :
- Sehelai karton dipotong berbentuk segiempat besar… Sehelai karton dipotong berbentuk segiempat besar ketiga sudutnya adalah 70° , 100°, dan 80° . Berapa besar sudut satu lagi? Jawaban soal ini adalah 110°…
- Hitunglah kecepatan maksimum getaran pegas massa,… hitunglah kecepatan maksimum getaran pegas massa, jika massa beban adalah 1 kg sedangkan konstanta pegas dan amplitudo getaran adalah masing-masing 0,5 n/m dan 0,5 m…
- Diketahui titik a (1, 2, -4) b(3, 3, -6) dan c(1,… Diketahui titik a (1, 2, -4) b(3, 3, -6) dan c(1, -1, -4) . Kosinus sudut antara vektor ab dan bc adalah Jawabannya adalah -√6/3…
- Sebuah benda mengalami gerak harmonic dengan… Sebuah benda mengalami gerak harmonic dengan persamaan y = 6 sin 0,2πt, dengan y dalam cm dan t dalam sekon. Kecepatan maksimum benda tersebut adalah…
- Dari puncak tebing yang tingginya 150 m, seorang… Dari puncak tebing yang tingginya 150 m, seorang pendaki melihat pelabuhan dengan sudut depresi 30°. Tentukan jarak antara pelabuhan dan tebing! jawaban yang benar adalah…
- Perbandingan alas dan tinggi sebuah segitiga adalah… perbandingan alas dan tinggi sebuah segitiga adalah 5: 4.jika luas segitiga tersebut 160 cm²,maka alasnya adalah a.20 cm b.80 cm c.100 cm d.120 cm Jawaban…
- Pada jajar genjang PQRS diketahui sudut p : sudut Q… pada jajar genjang PQRS diketahui sudut p : sudut Q = 4 : 5. Besar sudut p Dan sudut Q berturut-turut adalah..... a. 72° Dan…
- Apa yang dimaksud dengan tolak peluru Apa yang dimaksud dengan tolak peluru Jawabannya adalah cabang atletik olahraga yang berbentuk gerakan menolak atau mendorong suatu peluru yang terbuat dari logam dan dilakukan…
- Sebuah segitiga siku-siku dengan tinggi 4 cm. Dan… Sebuah segitiga siku-siku dengan tinggi 4 cm. Dan sudut sisi miringnya memiliki besar sudut 30°. Berapakah sisi miring pada segitiga tersebut? Jawaban yang benar adalah…
- Tentukan apakah sudut di bawah ini disebut sudut… Tentukan apakah sudut di bawah ini disebut sudut lancip,tumpul/reflek a. 6/7 dari sudut siku-siku b. 3/5 dari sudut lurus c. 2/11 dari sudut 1 putaran…
- Diketahui dua sudut saling bertolak belakang yaitu… diketahui dua sudut saling bertolak belakang yaitu (5×-2°)dan(2×+7°) tentukan penyiku sudut tersebut dengan cara Jawaban yang benar adalah 77°. Ingat : Besar sudut yang bertolak…
- Jika segitiga RST dan segitiga TUV sebangun maka… Perhatikan gambar di bawah ini! Jika segitiga RST dan segitiga TUV sebangun maka sudut-sudut yang bersesuaian adalah ..... Jawabannya adalah Sudut sudut yang bersesuaian adalah…
- Perhatikan gambar berikut tunjukanlah sudut sudut… Perhatikan gambar berikut tunjukanlah sudut sudut yang a. Sehadap sudut ..........dengan sudut ......... Jawaban yang benar adalah: sehadap sudut A1 dengan sudut B5 sehadap sudut…
- Kecepatannya peluru bermassa 100 g sebesar 80 m/s,… Kecepatannya peluru bermassa 100 g sebesar 80 m/s, maka besar momentum peluru ... A. 80 kg m/s B. 40 kg m/s C. 8 kg m/s…
- Apa nama sudut 113 derajat Apa nama sudut 113 derajat Jawaban: sudut tumpul. Yuk simak penjelasannya. 1. Sudut itu terbentuk dari sudut lancip, sudut siku2 dan sudut tumpul. 2. Sudut…