Manakah di antara kelompok tiga bilangan berikut yang membentuk
segitiga siku-siku, segitiga lancip, dan segitiga tumpul?
12, 16, 5
Jawaban yang benar adalah segitiga tumpul
Ingat kembali:
Jika diketahui sebuah segitiga dengan c adalah sisi terpanjang dan a, b adalah sisi-sisi lainnya maka:
Jika c² > a² + b² maka segitiga tersebut adalah segitiga tumpul
Jika c² = a² + b² maka segitiga tersebut adalah segitiga siku-siku
Jika c² < a² + b² maka segitiga tersebut adalah segitiga lancip
12, 16, 5
16² ……. 12² + 5²
256 …… 144 + 25
256 > 169
Karena kuadrat sisi terpanjang lebih dari jumlah kuadrat sisi-sisi lainnya maka tiga bilangan tersebut membentuk segitiga tumpul
Jadi, tiga bilangan tersebut membentuk segitiga tumpul
Rekomendasi lainnya :
- Ketiga sisi segitiga berikut yang dapat membentuk… Ketiga sisi segitiga berikut yang dapat membentuk segitiga lancip adalah .... a. 16 cm, 30 cm dan 34 cm b. 17 cm, 15 cm, dan…
- Panjang jari-jari lingkaran luar segitiga siku-siku… Panjang jari-jari lingkaran luar segitiga siku-siku yang panjang sisinya masing-masing 25 cm 20 cm dan 15 cm adalah A.11,25 B.12 C.12,25 D.13 Jawaban: 12,5 cm…
- Diketahui segitiga ABC dengan m Diketahui segitiga ABC dengan m<A=30°, AB=4cm, AC=6cm. Hitunglah luas segitiga ABC jawaban untuk soal di atas adalah 6 cm² Ingat kembali: Jika diketahui segitiga ABC…
- Keliling segitiga sama sisi yang panjang sisinya 105… Keliling segitiga sama sisi yang panjang sisinya 105 cm adalah Jawaban: 315 cm Pembahasan: Keliling segitiga adalah jumlah panjang ketiga sisinya. Diketahui: Panjang sisi =…
- Buktikan apakah pasangan bilangan berikut bisa… Buktikan apakah pasangan bilangan berikut bisa membentuk segitiga siku-siku! 8,10 dan 12 Jawaban dari pertanyaan di atas pasangan bilangan tersebut tidak membentuk segitiga siku-siku. Perhatikan…
- Jelaskan apa itu segitiga jelaskan apa itu segitiga segitiga adalah bangun datar yg memiliki 3 sudut dan 3 sisi
- Diketahui Limas dengan apa berbentuk persegi panjang… Diketahui Limas dengan apa berbentuk persegi panjang sisinya 16cm jika tinggi Limas 15 cm hitunglah luas permukaan Limas jawaban untuk soal ini adalah 800 cm²…
- Jika sec A = 3/2, A sudut lancip, maka nilai tg A jika sec A = 3/2, A sudut lancip, maka nilai tg A Jawaban yang benar adalah tg A = √5 /2 Jika salah satu sudut…
- Manakah di antara kelompok tiga bilangan berikut… Manakah di antara kelompok tiga bilangan berikut yang membentuk segitiga siku-siku, segitiga lancip, dan segitiga tumpul? 130, 120, 50 Jawaban yang benar adalah segitiga siku-siku.…
- Pada segitiga ABC, panjang AC=20 cm, sudut A= sudut… Pada segitiga ABC, panjang AC=20 cm, sudut A= sudut B= 60. Maka keliling segitiga ABC adalah ... cm. a) 20 b) 30 c) 45 d)…
- Diketahui segitiga PQR siku-siku di R. Jika panjang… Diketahui segitiga PQR siku-siku di R. Jika panjang PR=5 cm dan PQ=13 cm, berapakah panjang QR ? Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 12 cm.…
- 18. Diketahui sebuah segitiga ABC siku-siku Jika… 18. Diketahui sebuah segitiga ABC siku-siku Jika panjang AB = 15 cm dan luas segitiga ABC adalah 150 cm', maka panjang sisi BC adalah.... A.…
- Berapa pasangkah segitiga yang kongruen pada gambar… Berapa pasangkah segitiga yang kongruen pada gambar di samping? Sebutkan! Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 8 segitiga. Perhatikan konsep berikut. Syarat segitiga kongruen adalah:…
- Jika BE=16 cm dan CD= 8 cm, maka panjang AE=… Jika BE=16 cm dan CD= 8 cm, maka panjang AE=… a. 2 cm b. 4 cm c. 6 cm d. 8 cm e. 16 cm…
- Tentukan Luas △ABH ! Tentukan Luas △ABH ! Jawaban yang benar adalah 32√2 cm². Ingat! ➡️ Jika diketahui panjang rusuk kubus adalah r, maka panjang diagonal sisi kubus tersebut…