Dua buah muatan listrik masing-masing +3 mikrocoulomb dan +4 mikrocoulomb terpisah pada jarak 3 cm satu sama lain. Jika konstanta gaya Coulomb 9 x 10^9 Nm2/ C2, maka besar gaya tolak-menolak yang dihasilkan kedua muatan adalah ….
A. 12 N
C. 120 N
B. 36 N
D. 360 N
Jawaban yang benar adalah C. 120 N
Ingat kembali:
Hukum Coulomb menyatakan bahwa besar gaya tarik-menarik atau tolak-menolak antara dua benda bermuatan listrik berbanding lurus dengan hasil kali kedua muatan tersebut dan berbanding terbalik dengan kuadrat jarak antara dua benda tersebut.
Besar gaya tarik-menarik atau tolak-menolak dirumuskan:
F = (k × q1 × q2)/r²
dimana:
F = gaya tarik-menarik atau tolak-menolak (N)
k = konstanta gaya Coulomb (9 × 10⁹ Nm²/C²)
q1, q2 = besar muatan (C)
r = jarak antar muatan (m)
Diketahui:
q1 = +3 mikrocoulomb = +3 × 10^-6 C
q2 = +4 mikrocoulomb = +4 × 10^-6 C
r = 3 cm = 3 × 10^-2 m
k = 9 × 10⁹ Nm²/C²
Ditanya:
F = …
Jawab:
F = (k × q1 × q2)/r²
F = (9 × 10⁹ × 3 × 10^-6 × 4 × 10^-6)/(3 × 10^-2 )²
F = (108 × 10^-3)/(9 × 10^-4)
F = 12 × 10
F = 120 N
Jadi, besar gaya tolak-menolak yang dihasilkan kedua muatan adalah 120 N
Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah C
Rekomendasi lainnya :
- Perhatikan gambar dua buah bola bermuatan yang… Perhatikan gambar dua buah bola bermuatan yang didekatkan di bawah ini! Jika Q1 dan Q2 adalah besar masing-masing muatan dan r adalah jarak kedua muatan,…
- Muatan listrik 60.000 Coulomb mengalir melalui… Muatan listrik 60.000 Coulomb mengalir melalui penghantar listrik selama 90 S berapakah kuat arus listrik Jawaban 666,67 Ampere Penjelasan: Q = 60.000 C t…
- Jika gaya F1 yang bekerja pada piston kecil 80 N,… perhatikan gambar berikut! luas penampang (A1) = 10 cm2 luas penampang (A2) = 40 cm2 jika gaya F1 yang bekerja pada piston kecil 80 N,…
- Jika A2= 2.000 cm² dan A1= 5 cm².berapa gaya yang di… jika A2= 2.000 cm² dan A1= 5 cm².berapa gaya yang di perlukan untuk mengangkat mobil tersebut jika berat nya 25.000 N Jawaban yang benar adalah…
- Bagaimana usaha yg dihasilkan apabila jarak tempuh… Bagaimana usaha yg dihasilkan apabila jarak tempuh yang digunakan diperbesar dari semula Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah usaha menjadi lebih besar Konsep yang…
- Tiga buah benda masing-masing massanya 5 kg, 2 kg… Tiga buah benda masing-masing massanya 5 kg, 2 kg dan 10 kg ditempatkan pada satu garis lurus. benda pertama dan benda ketiga terpisah sejauh 20…
- Sebuah benda massanya 40 kg diangkut dengan troly,… sebuah benda massanya 40 kg diangkut dengan troly, bergerak dengan percepatan sebesar 4 m/s². jika massa benda tersebut ditambah maka percepatan troly tersebut menjadi 2…
- Massa benda M1 M2 dan M3 berturut-turut 2 kg, 4 kg,… Massa benda M1 M2 dan M3 berturut-turut 2 kg, 4 kg, dan 1 kg. Jarak M1 ke M2 adalah 2 meter, sedangkan M3, tepat di…
- Termasuk gaya apa, orang melempar batu? termasuk gaya apa, orang melempar batu? Jawabannya adalah gaya otot. Yuk disimak penjelasannya. Gaya merupakan tarikan atau dorongan yang dapat mempengaruhi benda, entah bentuk, gerak,…
- Pengaruh gaya gravitasi bumi semakin kuat terhadap… Pengaruh gaya gravitasi bumi semakin kuat terhadap suatu benda apabila .... Jawaban yang tepat untuk pertanyaan tersebut adalah massa benda semakin besar Gaya gravitasi bumi…
- Dua buah muatan masing-masing q1 = 4 uC dan q2 = 8… Dua buah muatan masing-masing q1 = 4 uC dan q2 = 8 uC, jika besar gaya yang terjadi antara dua buah muatan tersebut sebesar 0,8…
- Sebuah elektroskop yang semula netral (Gambar A)… Perhatikan gambar berikut ini! Sebuah elektroskop yang semula netral (Gambar A) didekatkan dengan benda bermuatan, sehingga berubah menjadi Gambar B. Tentukan penyebab daun elektroskop membuka…
- Perhatikan gambar di bawah ini! Jika massa balok 2… Perhatikan gambar di bawah ini! Jika massa balok 2 kg, maka balok akan bergerak dengan percepatan... m/s^2. A. 1 B. 2 C. 3 D. 4…
- Dua muatan, 5 C dan 15 C dipisahkan oleh jarak… Dua muatan, 5 C dan 15 C dipisahkan oleh jarak tertentu. Gaya antara keduanya adalah 6,75x10^13 N. Berapa jarak antara keduanya dalam cm? [10 cm…
- Hitunglah F nya! Hitunglah F nya! Diketahui: Muatan 1 (q1) = 3 mC = 3*10⁻³ C Muatan 2 (q2) = 7mC = 7*10⁻³ C Jarak (r) = 2…