Edi memiliki 1 kg tepung. Edi menggunakan 1/3 kg tepung untuk membuat kue. Berapa sisa tepung Edi sekarang?
Jawaban : 2/3 kg
KPK = Kelipatan Persekutuan Terkecil
Kelipatan adalah hasil perkalian bilangan itu dengan bilangan bulat positif
Diketahui
Tepung Edi = 1 kg
Untuk membuat kue = 1/3 kg
Ditanya : Sisa tepung Edi?
Pembahasan
Ingat a/b – c/b = (a-c)/b
Sisa tepung Edi = Tepung Edi – Untuk membuat kue
Sisa tepung Edi = 1 kg – 1/3 kg –> disamakan penyebutnya dengan mencari KPK 3 dan 1 yaitu 3
Sisa tepung = (1×3)/(1×3) – 1/3
Sisa tepung = 3/3 – 1/3
Sisa tepung = (3-1)/3
Sisa tepung = 2/3 kg
Jadi, sisa tepung Edi sekarang adalah 2/3 kg
Rekomendasi lainnya :
- Perhatikan beberapa proses berikut! 1) pembusukan… Perhatikan beberapa proses berikut! 1) pembusukan sisa makanan oleh bakteri Escherichia c o l i. 2) pembentukan feses. 3) penyerapan air. Proses-proses tersebut berlangsung dalam…
- Buatlah laporan percobaan terdiri dari kerangka: 1.… Buatlah laporan percobaan terdiri dari kerangka: 1. Judul 2. Tujuan 3. Kajian Teori 4. Alat dan Bahan 5. Prosedur/Cara Kerja 6. Pembahasan 7. Hasil Percobaan/Pengamatan…
- Amir berenang setiap 3 hari sekali Reno berenang… Amir berenang setiap 3 hari sekali Reno berenang setiap 5 hari sekali pada tanggal 15 Mei mereka berenang bersama sama pada tanggal berapa mereka berenang…
- Ibu pertiwi membeli tepung terigu sebanyak 2,5 kg.… ibu pertiwi membeli tepung terigu sebanyak 2,5 kg. tepung teringu tersebut akan dimasukan kedalam beberapa plastik. jika setiap plastik berisi 1/2 kg, maka banyaknya plastik…
- Bu santi mempunyai 5 1/8 kg tepung terigu,kemudian… Bu santi mempunyai 5 1/8 kg tepung terigu,kemudian membeli lagi 2 3/5kg.berapa kilogram tepung terigu bu santi sekarang. Jawaban: Jadi, total tepung terigu Bu Santi…
- Teks prosedur berikut untuk soal nomor 1 dan 2. Cara… Kerjakan soal-soal berikut ini! Teks prosedur berikut untuk soal nomor 1 dan 2. Cara Membuat Panekuk Durian Wa Bahan-bahan: 1. 200 g tepung terigu 2.…
- Tama memiliki seutas tali pramuka dengan ukuran 12m… Tama memiliki seutas tali pramuka dengan ukuran 12m sepanjang 21/4m dan tali tersebut dipotong untuk mengikat tenda. Dan 3,4 m dipotong digunakan untuk mengikat tianb…
- Diketahui suku banyak p(x)=ax³+5x²+bx-3 mempunyai… diketahui suku banyak p(x)=ax³+5x²+bx-3 mempunyai sisa 25 jika bagi oleh(x-2) dan sisa -35 jika dibagi(x+4).Nilai dari 2a+b adalah Suku Banyak P(x) = ax³ + 5x²…
- Selain mengekskresikan uap air, organ tersebut juga… Selain mengekskresikan uap air, organ tersebut juga mengekskresikan zat sisa berupa ....... zat sisa tersebut sebenarnya merupakan sisa metabolisme zat makanan yang berlangsung di .....…
- Jagung merupakan tanaman dengan akar..... jagung merupakan tanaman dengan akar..... Jawabannya yaitu akar serabut. Yuk simak penjelasan berikut ini! Jagung adalah tanaman berkeping tunggal atau monokotil, akar jagung berupa akar…
- Dika akan membuat 2 buah kerangka balok yang… Dika akan membuat 2 buah kerangka balok yang berukuran 5 cm x 4 cm x 3 cm terbuat dari besi. Jika besi yang tersedia 1…
- Apa yang dimaksud dengan fosil apa yang dimaksud dengan fosil Jawabannya adalah sisa-sisa atau bekas-bekas makhluk hidup yang menjadi batu atau mineral. Simak pembahasan berikut! Fosil (bahasa Latin: fossa yang…
- Organisme yang bertugas untuk menguraikan sisa sisa… Organisme yang bertugas untuk menguraikan sisa sisa mskhluk hidup lainnya yang mati tersebut Jawaban Pengurai atau Dekomposer Penjelasan: Organisme Dekomposer terdiri dari jamur, bakteri…
- Sebuah pabrik tepung mampu memproduksı 8 kuintal… Sebuah pabrik tepung mampu memproduksı 8 kuintal tepung per hari dengan menggunakan 5 buah mesin yang berkemampuan sama. Jika pemilik pabrik menghendaki peningkatan produksi menjadi…
- Tuliskan sisa pembagian polinominal berikut… Tuliskan sisa pembagian polinominal berikut menggunakan cara substitusi c.4x ^ 3 + 4x + 2 oleh 2x - 1 d. 2x ^ 3 + x…