Cara membuat magnet
Ada tiga cara membuat magnet, antara lain digosok, induksi, dan aliran arus listrik atau elektromagnetik
Magnet adalah suatu benda yang mampu menarik benda lain di sekitarnya yang memiliki sifat khusus. Setiap magnet mempunyai sifat kemagnetan. Sifat kemagnetan adalah kemampuan benda dalam menarik benda-benda lain di sekitarnya.
Ada tiga cara membuat magnet, antara lain digosok, induksi, dan aliran arus listrik atau elektromagnetik
1. Induksi
Mendekatkan benda logam ke magnet dalam waktu tertentu sampai logam tersebut memiliki sifat kemagnetan
2. Digosok
Pembuatan magnet dengan cara menggosok magnet pada sebuah logam secara searah
3. Elektromagnetik
Pembuatan magnet dengan cara mengalirkan arus listrik searah pada benda logam, sehingga menimbulkan sifat magnet pada benda logam tersebut.
Jadi, Ada tiga cara membuat magnet, antara lain digosok, induksi, dan aliran arus listrik atau elektromagnetik
Rekomendasi lainnya :
- Dua buah muatan listrik masing-masing +3… Dua buah muatan listrik masing-masing +3 mikrocoulomb dan +4 mikrocoulomb terpisah pada jarak 3 cm satu sama lain. Jika konstanta gaya Coulomb 9 x 10^9…
- Sebuah kawat tembaga hambatan jenisnya (ρ =1,68,x… Sebuah kawat tembaga hambatan jenisnya (ρ =1,68,x 10^-8 Ωm). panjang kawat 8 m, diameter kawat 2 milimeter .ketika di aliri listrik 12 volt hitunglah kuat…
- Rahma membuat magnet dengan cara elektromagnetik… Rahma membuat magnet dengan cara elektromagnetik seperti rancangan berikut. Bagian C dan D akan menjadi kutub... a. C = kutub utara dan D = kutub…
- Perhatikan ambar berikut ini Besar kuat medan magnet… Perhatikan ambar berikut ini Besar kuat medan magnet di titik P adalah... A. 12 x 10^-7 Wb/m² B. 8 x 10^-7 Wb/m² C. 5 x…
- Apa yang dimaksud dengan konduktor dan isolator apa yang dimaksud dengan konduktor dan isolator Jawaban yang tepat adalah Konduktor adalah zat perantara yang mudah menghantarkan listrik, panas, serta suara. Contohnya logam seperti…
- Penyusun lapisan inti luar bumi adalah... Penyusun lapisan inti luar bumi adalah... Jawaban yang benar: - Besi dan nikel (jumlah besar) - Belerang, karbon, oksigen, silikon, dan kalium (jumlah kecil) Inti…
- Perhatikan percobaan berikut. Ketika magnet batang… Perhatikan percobaan berikut. Ketika magnet batang berputar, jarum amperemeter bergerak ke kanan dan ke kiri secara periodik. bergeraknya jarum amperemeter menunjukkan hal-hal berikut Jawaban dari…
- Apa yang dimaksud dengan zaman perundingan apa yang dimaksud dengan zaman perundingan Masa perundagian adalah masa dimana masyarakatnya telah menemukan cara mengolah bijian logam dan membuatnya menjadi perkakas logam. Untuk lebih…
- Bacalah kutipan berikut! Burung Penyanyi merasa iba.… Bacalah kutipan berikut! Burung Penyanyi merasa iba. la segera mencari cara untuk menghibur sahabatnya itu. "Teman, bagaimana kalau kau membuat gelembung - gelembung air dan…
- Apa yang di maksud gaya apa yang di maksud gaya Jawabannya yaitu dorongan atau tarikan yang menyebabkan benda bergerak. Gaya itu dapat menyebabkan benda bergerak, benda diam, dan merubah bentuk…
- Sebuah cermin cekung memiliki jarak fokus 6 cm,… sebuah cermin cekung memiliki jarak fokus 6 cm, tanpa menggunakan rumus tentukan sifat bayangan yang dihasilkan cermin cekung jika benda diletakkan pada jarak 3 cm…
- Bahan konduktor yang sering digunakan dalam… Bahan konduktor yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari, biasanya terbuat dari bahan logam Panci, wajan penggorengan, dan beberapa peralatan masak di dapur terbuat dari logam.…
- Apa perbedaan dorongan dan tarikan? Apa perbedaan dorongan dan tarikan? Jawaban: Dorongan adalah gaya yang muncul dari gerakan mendorong suatu benda. Sedangkan tarikan adalah sebuah gaya yang dihasilkan dari gerakan…
- Gaya dan gerak perbedaan nya apa yah kak? gaya dan gerak perbedaan nya apa yah kak? Jawabannya yaitu kalau gaya merupakan dorongan atau tarikan yang menyebabkan benda bergerak, sedangkan gerak adalah perpindahan tempat.…
- Sebuah benda dengan tinggi 4 cm diletakkan didepan… Sebuah benda dengan tinggi 4 cm diletakkan didepan cermin cekung yang memiliki jari-jari kelengkungan 40 cm. benda tersebut diletakkan di depan cermin sejauh 25 cm.…