Kemampuan suatu zat untuk menahan goresan dari benda lain disebut …
A. kekerasan
B. kelenturan
C. perkaratan
D. tahan banting
Jawaban yang benar adalah A.
Simak penjelasan berikut.
1. Kekerasan, adalah kemampuan suatu logam untuk menahan penetrasi dan gesekan dengan logam lain ataupun ketahanan suatu logam terhadap deformasi.
2. Elastisitas atau kelenturan, adalah kemampuan logam untuk kembali ke ukuran atau bentuk semula setelah diregangkan atau ditarik.
3. Perkaratan adalah hasil korosi, yaitu oksidasi suatu logam. Besi yang mengalami korosi akan membentuk karat.
4. Tahan banting adalah kemampuan suatu logam untuk menahan tekanan.
Dari penjelesan di atas dapat kita simpulkan bahwa kemampuan suatu zat untuk menahan goresan dari benda lain disebut kekerasan.
Jadi, jawaban yang benar adalah A.
Rekomendasi lainnya :
- Tulislah rumus kimia untuk senyawa-senyawa berikut!… Tulislah rumus kimia untuk senyawa-senyawa berikut! b. Aluminium sulfida Jadi, nama senyawa ion biner Al2S3 adalah alumunium sulfida. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut. Senyawa…
- Mengapa planet mars berwarna merah🤔 tolong dijawab yaa mengapa planet mars berwarna merah🤔 tolong dijawab yaa Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah karena besi yang terdapat di Mars mengalami oksidasi (perkaratan) sehingga nampak merah…
- Tuliskan persamaan reaksi antara zat-zat berikut! f.… Tuliskan persamaan reaksi antara zat-zat berikut! f. Logam besi dengan asam klorida membentuk besi(II) klorida dan gas hidrogen persamaan reaksi logam besi dengan asam klorida…
- Suatu logam melebur pada suhu 1.425°c, jika… Suatu logam melebur pada suhu 1.425°c, jika dinyatakan dalam satuan Kelvin, logam tersebut melebur pada suhu... Suhu satuan Kelvin = 273,15 Maka, 1.425 + 273,15…
- Gaya tarik elektrostatik antara ion postif dan ion… Gaya tarik elektrostatik antara ion postif dan ion negatif yang terjadi karena serah terima satu atom dengan atom yang lain adalah ... a. konfigurasi elektron…
- Sebuah keping logam memiliki energi ambang 3,3 eV.… Sebuah keping logam memiliki energi ambang 3,3 eV. Jika ( h=6,6 x 10^-34 Js, 1 eV= 1,6 x 10^-19 J dan C = 3 x…
- Sebuah elektroskop yang semula netral (Gambar A)… Perhatikan gambar berikut ini! Sebuah elektroskop yang semula netral (Gambar A) didekatkan dengan benda bermuatan, sehingga berubah menjadi Gambar B. Tentukan penyebab daun elektroskop membuka…
- Berikut merupakan salah satu tahap reaksi pengolahan… Berikut merupakan salah satu tahap reaksi pengolahan logam dari bijihnya: Fe2O3(s) + 3CO(g) → 2Fe(s) + 3CO2(g) Nama pengolahan unsur tersebut adalah (A) Dow (B)…
- Apa yang dimaksud dengan zaman perundingan apa yang dimaksud dengan zaman perundingan Masa perundagian adalah masa dimana masyarakatnya telah menemukan cara mengolah bijian logam dan membuatnya menjadi perkakas logam. Untuk lebih…
- Which of the following shows the correct type of… which of the following shows the correct type of particle for each substance? jawaban yang benar dari pertanyaan tersebut adalah B. Agar lebih jelas, simak…
- Bahan konduktor yang sering digunakan dalam… Bahan konduktor yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari, biasanya terbuat dari bahan logam Panci, wajan penggorengan, dan beberapa peralatan masak di dapur terbuat dari logam.…
- Apa yang dimaksud dengan meteoroid apa yang dimaksud dengan meteoroid Jawaban yang benar, yaitu meteoroid adalah potongan batu atau puing-puing logam (yang mengandung unsur besi dan logam) yang bergerak di…
- Sebatang logam memiliki modulus elastis 1 x 10^10… Sebatang logam memiliki modulus elastis 1 x 10^10 N/m² dan massa jenis 400 kg/m³ . Maka cepat rambat bunyi jika merambat dalam logam tersebut adalah…
- Bahan-bahan berikut merupakan konduktor listrik yang… Bahan-bahan berikut merupakan konduktor listrik yang baik .... a. wolfram, tembaga, nikel b. plastik, porselin, kayu c. besi, ebonit, porselin d. kayu, aluminium, karbon Jawaban…
- Cu2O senyawa tersebut adalah.... Cu2O senyawa tersebut adalah.... Jawaban : tembaga (I) oksida Asumsikan soal lengkapnya adalah: Nama senyawa Cu2O adalah ... Cu termasuk unsur golongan transisi. Nama senyawa…