Perhatikan percobaan berikut. Ketika magnet batang berputar, jarum amperemeter bergerak ke kanan dan ke kiri secara periodik. bergeraknya jarum amperemeter menunjukkan hal-hal berikut
Perhatikan percobaan berikut. Ketika magnet batang berputar, jarum amperemeter bergerak ke kanan dan ke kiri secara periodik. bergeraknya jarum amperemeter menunjukkan hal-hal berikut
Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah bergeraknya amperemeter menujukkan adanya arus listrik dalam kumparan.
Mari simak penjelasan berikut ini.
Saat magnet batang berputar, jarum amperemeter bergerak ke kanan dan ke kiri secara periodik. Yang mana gerakan ini menunjukkan adanya arus listrik yang mengalir dalam kumparan. Namun ketika magnet kita gerakan keluar-masuk kumparan akan terjadi beda potensial pada kedua ujung kumparan. Beda potensial yang timbul karena gerakan magnet keluar-masuk kumparan disebut gaya gerak listrik.
Jadi, jawaban dari pertanyaan tersebut adalah bergeraknya amperemeter menujukkan adanya arus listrik dalam kumparan.
Rekomendasi lainnya :
Perhatikan gambar. Saat lampu a terpasang pada… Perhatikan gambar. Saat lampu a terpasang pada rangkaian, amperemeter di alir arus 0,6 ampere. jika lampu a di ganti dengan lampu b maka amperemeter akan…
5. Perhatikan beberapa aktivitas makhluk hidup… 5. Perhatikan beberapa aktivitas makhluk hidup berikut! 1) Manusia mengeluarkan keringat 2) Tunas tumbuhan tumbuh ke arah cahaya 3) Lumba-lumba secara periodik muncul ke permukaan…
Sebuah kendaraan bergerak ke kanan selama 2 jam,… Sebuah kendaraan bergerak ke kanan selama 2 jam, kemudian ke kiri selama 1 jam. Jika kelajuan kendaraan itu tetap 80 km/jam, perpindahannya adalah... Jawaban yang…
Bedanya fototropisme dan fototeksis? bedanya fototropisme dan fototeksis? Perbedaan fototropisme dan fototaksis akan dijelaskan sebagai berikut. Mungkin yang dimaksud adalah fototropisme dan fototaksis. Seperti makhluk hidup lainnya, tumbuhan juga…
Apa yang akan terjadi jika tumbuhan mengalami mutasi… Apa yang akan terjadi jika tumbuhan mengalami mutasi yang mencegah auksin berikatan dengan reseptor pada membran sel di pucuk tumbuhan? a. Sel-sel tidak akan berfotosintesis…
Apa yang di maksud gaya apa yang di maksud gaya Jawabannya yaitu dorongan atau tarikan yang menyebabkan benda bergerak. Gaya itu dapat menyebabkan benda bergerak, benda diam, dan merubah bentuk…
Perhatikan gambar di bawah ini! berdasarkan… perhatikan gambar di bawah ini! berdasarkan interaksi gaya-gaya tersebut, percepatan kotak sebesar.... a. 1,5 m/s2 ke kanan b. 1,5 m/s2 ke kiri c. 5 m/s2…
Apa yang dimaksud dengan magnet apa yang dimaksud dengan magnet Jawabannya yaitu benda yang bisa menarik benda lain di sekitarnya yang memiliki sifat khusus. Yuk simak penjelasan berikut ini! Magnet…
Sudut yang dibentuk pukul 23.00 adalah sudut yang dibentuk pukul 23.00 adalah Jawaban yang benar adalah 30°. Ingat : Sudut terkecil yang dibentuk oleh dua jarum jam dapat dicari dengan :…
Garis garis gaya magnet adalah …. Garis garis gaya magnet adalah …. Jawaban dari pertanyaanmu adalah Garis gaya magnet adalah garis khayal yang keluar dari kutub utara magnet dan masuk di…
Cara membuat magnet Cara membuat magnet Ada tiga cara membuat magnet, antara lain digosok, induksi, dan aliran arus listrik atau elektromagnetik Magnet adalah suatu benda yang mampu menarik…
Perhatikan gambar rangkaian hambatan berikut.… Perhatikan gambar rangkaian hambatan berikut. Tentukan Kuat arus listrik yang mengalir melalui hambatan 12 ohm? Jawabannya adalah 1 A Dari gambar rangkaian tersebut , dapat…
Sebuah trafo memiliki efisiensi 62,5%, kumparan… sebuah trafo memiliki efisiensi 62,5%, kumparan primer 0,4 kali kumparan sekunder. jika kuatarus sekunder 0,5 a, maka kuat arus primer adalah…a. 0,5 a b. 0,78…