Perhatikan gambar rangkaian hambatan berikut. Tentukan Kuat arus listrik (l) yang mengalir pada rangkaian
Jawaban yang benar adalah 1,5 A
Kuat arus listrik merupakan hasil bagi antara tegangan listrik dengan hambatan.
Kuat arus listrik dirumuskan:
I = V/R
dimana:
I = kuat arus listrik (A)
V = tegangan (Volt)
R = hambatan (Ω)
Rangkaian seri merupakan rangkaian listrik yang hambatannya disusun secara bersebelahan.
Rangkaian paralel adalah rangkaian listrik yang hambatannya disusun secara bertingkat/bercabang.
Hambatan pengganti rangkaian seri dirumuskan:
Rs = R1 + R2 + …
Hambatan pengganti rangkaian paralel dirumuskan:
1/Rp = 1/R1 + 1/R2 + …
dimana:
Rs = hambatan pengganti rangkaian seri (Ω)
Rp = hambatan pengganti rangkaian paralel (Ω)
R1, R2 = hambatan pada rangkaian (Ω)
Diketahui:
Misal:
R1 = 16 Ω
R2 = 8 Ω
R3 = 12 Ω
V = 12 Volt
Ditanya:
I = …
Jawab:
Menentukan hambatan pengganti:
R1 dan R2 merupakan rangkaian seri maka:
Rs = R1 + R2
Rs = 16 + 8
Rs = 24 Ω
Rs dan R3 merupakan rangkaian paralel maka:
1/Rp = 1/Rs + 1/R3
1/Rp = 1/24 + 1/12
1/Rp = 1/24 + 2/24
1/Rp = 3/24
Rp = 24/3
Rp = 8 Ω
R pengganti = Rp = 8 Ω
Menentukan kuat arus listrik:
I = V/Rp
I = 12/8
I = 1,5 A
Jadi, kuat arus listrik yang mengalir pada rangkaian tersebut adalah 1,5 A
Rekomendasi lainnya :
Memasang lampu secara berurutan disebut rangkaian Memasang lampu secara berurutan disebut rangkaian Jawaban: rangkaian seri Penjelasan: rangkaian yang disusun secara berderet dan berurutan disebut rangkaian seri. Pelajari lebih lanjut Pelajari…
3 buah hambatan dirangkai secara parallel masing… 3 buah hambatan dirangkai secara parallel masing masing besarnya 12 Ohm, dan dihubungkan dengan sumber tegangan dan mengalir arus 2 A .Hitung Daya listrik yang…
Hambatan total dari dua buah resistor yang disusun… Hambatan total dari dua buah resistor yang disusun paralel adalah 1,2 Ω. jika salah satu resistor besarnya 2Ω , berapa besar hambatan resistor yang satunya…
Tersedia sejumlah resistor 60 ohm. satya membuat… tersedia sejumlah resistor 60 ohm. satya membuat rangkaian dari beberapa resistor dan menghubungkan ke sumber tegangan yang bervariasi sehingga diperoleh data sebagai berikut: data hasil…
Dua buah resistor r1 dan r2 masing masing 2 ohm… dua buah resistor r1 dan r2 masing masing 2 ohm disusun secara paralel,kemudian rangkaian tersebut dihubungkan dengan resistor r3 yang memiliki nilai hambatan 3ohm,tentukan :…
Apabila dalam rangkaian seri terdapat perbedaan… Apabila dalam rangkaian seri terdapat perbedaan satuan pengukuran bagaimana kita harus mengerjakan nya Rangkaian Seri Resistor adalah sebuah rangkaian yang terdiri dari 2 buah atau…
3 buah hambatan dirangkai secara parallel masing… 3 buah hambatan dirangkai secara parallel masing masing besarnya 12 Ohm, dan dihubungkan dengan sumber tegangan dan mengalir arus 2 A .Hitung Energi listrik yang…
Perhatikan gambar. Saat lampu a terpasang pada… Perhatikan gambar. Saat lampu a terpasang pada rangkaian, amperemeter di alir arus 0,6 ampere. jika lampu a di ganti dengan lampu b maka amperemeter akan…
Pernahkah kalian membayangkan sehari saja tanpa… Pernahkah kalian membayangkan sehari saja tanpa listrik jangankan sehari beberapa jam listrik padam saja banyak kegiatan yang tidak bisa kita lakukan pada era modern ini…