sebuah trafo memiliki efisiensi 62,5%, kumparan primer 0,4 kali kumparan sekunder. jika kuatarus sekunder 0,5 a, maka kuat arus primer adalah…a. 0,5 a b. 0,78 a c. 2 ad. 4 a
Jawaban yang benar adalah C. 2 A.
Mungkin yang dimaksud soal adalah jumlah lilitan kumparan primer 0,4 kali jumlah lilitan kumparan sekunder.
Trafo adalah alat yang berfungsi untuk menaikkan atau menurunkan tegangan listrik.
Efisiensi pada trafo dirumuskan dengan :
η = Ps/Pp x 100 %
η = (Vs.Is)/(Vp.Ip) x 100%
η = (Ns.Is)/(Np.Ip) x 100%
dengan :
η = efisiensi (%)
Ps = daya pada kumparan sekunder (W)
Pp = daya pada kumparan primer (W)
Is = kuat arus kumparan sekunder (A)
Ip = kuat arus kumparan primer (A)
Ns = jumlah lilitan kumparan sekunder
Np = jumlah lilitan kumparan primer
Diketahui :
η = 62,5 %
Np = 0,4 Ns
Is = 0,5 A
Ditanya :
Ip = ….?
Pembahasan :
η = (Ns.Is)/(Np.Ip) x 100 %
62,5 % = (Ns 0,5)/(0,4Ns Ip) x 100 %
0,25 Ip = 0,5
Ip = 0,5/0,25
Ip = 2 A
Jadi, kuat arus primer adalah C. 2 A.
Rekomendasi lainnya :
- Suksesi adalah.... suksesi adalah.... Baik saya akan menjawab pertanyaan Adinda F mengenai Suksesi Suksesi merupakan sebuah perubahan baik ekosistem atau pergantian komunitas yang terjadi secara perlahan-lahan. Dapat…
- Sebuah kawat tembaga hambatan jenisnya (ρ =1,68,x… Sebuah kawat tembaga hambatan jenisnya (ρ =1,68,x 10^-8 Ωm). panjang kawat 8 m, diameter kawat 2 milimeter .ketika di aliri listrik 12 volt hitunglah kuat…
- Hitung jumlah atom c primer, c sekunder, c tersier,… Hitung jumlah atom c primer, c sekunder, c tersier, dan c kuarter pada masing masing senyawa hidrokarbon Atom C primer 5 buah Atom C sekunder…
- Suatu mesin bekerja dalam suatu siklus Carnot. Jika… Suatu mesin bekerja dalam suatu siklus Carnot. Jika mesin menyerap kalor 80 joule dan membuang kalor 44 joule, efisiensi mesin adalah... a. 30 % b.…
- Mengapa respons kekebalan sekunder terjadi lebih… Mengapa respons kekebalan sekunder terjadi lebih cepat dan konsentrasi antibodi yang dihasilkan lebih besar di bandingkan pada respons kekebalan primer? Jawaban yang benar adalah karena…
- Jika 2n = 46, pernyataan berikut yang tepat mengenai… Jika 2n = 46, pernyataan berikut yang tepat mengenai kondisi sel pada akhir meiosis I spermatogenesis … a. Setiap sel memiliki 46 kromosom; setiap kromosom…
- Tahapan yang benar tentang proses spermatogenesis… Tahapan yang benar tentang proses spermatogenesis adalah .... a. spermatosit spermatogonium spermatid spermaa b. spermatogonium spermatosit spermatid spermaa c. spermatid spermatosit spermatogonium spermaa d. spermatogonium…
- Jika amperemeter menunjukkan kuat arus 0,25 A dan… Jika amperemeter menunjukkan kuat arus 0,25 A dan voltmeter menunjukkan tegangan 6 volt, hambatan lampu adalah .... A. 0,5 ohm B. 1,5 ohm C. 12…
- Jelaskan cara menghitung episentrum atau gempa! Jelaskan cara menghitung episentrum atau gempa! Jawabannya adalah menghitung episentrum menggunakan selisih waktu gelombang sekunder dan gelombang primer lalu dikalikan 1 megameter/1000 km . Episentrum…
- Stasiun pencatat gempa di kota A mencatat gelombang… Stasiun pencatat gempa di kota A mencatat gelombang primer suatu gempa terjadi pada pukul 20.30’20” dan gelombang sekunder pukul 20.35’35”. Maka jarak episentrum gempa tersebut…
- Air terjun jatuh dari ketinggian 10 m di atas… Air terjun jatuh dari ketinggian 10 m di atas permukaan tanah dan mampu mengalirkan air sebanyak 100000 kg setiap 100 sekon. Jika g = 10…
- Apabila terjadi kekeringan sehingga hilangnya… Apabila terjadi kekeringan sehingga hilangnya nutrisi di tanah menyebabkan produsen rumput menghilang, maka apa yang akan terjadi dengan rantai makanan tersebut? Jawabannya adalah maka konsumen…
- Sel tumbuhan yang berperan dalam pemanjangan akar… Sel tumbuhan yang berperan dalam pemanjangan akar terletak pada... a. Meristem apeks b. Kambium pembuluh c. Kambium gabus d. Xilem sekunder e. Floem primer Jawabannya…
- Oosit primer yang mengalami ... menjadi oosit sekunder. Oosit primer yang mengalami ... menjadi oosit sekunder. a. mitosis I b. mitosis II c. meiosis I d. meiosis II e. fertilisasi Jawabannya adalah A.…
- Perhatikan gambar rangkaian hambatan berikut.… Perhatikan gambar rangkaian hambatan berikut. Tentukan Kuat arus listrik yang mengalir melalui hambatan 12 ohm? Jawabannya adalah 1 A Dari gambar rangkaian tersebut , dapat…