Sebuah benda seberat 1000 N ditempatkan pada penampang A2 seperti gambar di bawah ini agar benda tersebut terangkat maka dibutuhkan gaya f1 sebesar . . . .
Sebuah benda seberat 1000 N ditempatkan pada penampang A2 seperti gambar di bawah ini
agar benda tersebut terangkat maka dibutuhkan gaya f1 sebesar . . . .
Jawaban yang benar adalah 500 N
Menurut Hukum Pascal tekanan yang diberikan pada suatu zat cair di wadah tertutup akan diteruskan dan menyebar ke setiap bagian dari zat cair dan dinding wadah tempat zat cair tersebut. Sehingga berlaku persamaan:
P1 = P2
F1/A1 = F2/A2 Keterangan:
P1 = Tekanan pada penampang kecil(Pa)
P2 = Tekanan pada penampang besar (Pa)
F1 = Gaya pada penampang kecil (N)
F2 = Gaya pada penampang besar (N)
A1 = Luas Penampang kecil (m²)
A2 = Luas penampang besar (m²)
Diketahui:
F2 = 1000 N
A1 = 50 m²
A2 = 100 m² Ditanya:
F1 =…….?
Pembahasan:
F1/A1 = F2/A2
F1/50 = 1000/100
F1 = (1000/100).50
F1 = 10.50
F1 = 500 N
Jadi, besarnya gaya minimal pada penampang yang kecil untuk mengangkat mobil adalah 500 N
Sebuah benda massanya 100 kg diletakkan di atas… Sebuah benda massanya 100 kg diletakkan di atas lantai yang berbentuk persegi panjang. Jika panjang lantai tersebut 2 m dan lebarnya 0,1 m hitunglah Gaya…
Sebuah bak air memiliki saluran pengisian yang… Sebuah bak air memiliki saluran pengisian yang pipanya berbeda luas penampang. Pada bagian besar dengan luas penampang 50 cm² dialiri air dengan laju 5 m/s.…
Pengisap masukan sebuah dongkrak hidrolik memiliki… Pengisap masukan sebuah dongkrak hidrolik memiliki diameter 24 mm, pengisap keluaran dongkrak sebesar 6 mm. Apabila gaya masukan yang diberikan 80 newton, berapa gaya keluaran…
Mobil dengan massa 750 kg dari keadaan diam… mobil dengan massa 750 kg dari keadaan diam dipercepat. dalam waktu 3 detik kecepatan mobil mencapai 12 m/s. besar gaya dorong yang diberikan mesin sebesar....…
Sebuah benda bermassa 20gram bergerak dengan… Sebuah benda bermassa 20gram bergerak dengan percepatan 5m/s² berapa besar gaya yang bekerja pada benda tersebut Kita perlu mengetahui konsep gaya terlebih dahulu ya F…
jika benda yang dicelupkan dalam zat cair sama… perhatikan gambar berikut! jika benda yang dicelupkan dalam zat cair sama sedangkan zat cair yang berbeda maka masa jenis zat cair yang terbesar adalah.... a.…
Sebuah tali yang terbuat dari bahan dengan modulus… Sebuah tali yang terbuat dari bahan dengan modulus elastisitas 5,0 x 10^5 N/m² memiliki panjang 100 cm dan luas penampang 20 mm². Tentukan konstanta elastisitas…
Dua buah benda ditarik dengan gaya seperti gambar,… Dua buah benda ditarik dengan gaya seperti gambar, dan mengalami percepatan 0,6 m/s^2. Jika tali dipotong hingga benda a terlepas, maka percepatan benda b menjadi…
Tuliskan bunyi hukum pascal beserta rumusnya Tuliskan bunyi hukum pascal beserta rumusnya Jawaban : tekanan yang diberikan pada zat cair di dalam ruang tertutup akan diteruskan oleh zat cair tersebut ke…