Diberikan beberapa senyawa berikut ini:
(1) 2-propanol
(2) 3-metil-2-butanon
(3) pentanal
(4) asam-2-metilbutanoat
Senyawa yang bersifat optis aktif adalah
(A) 1, 2, dan 3
(B) 1 dan 3
(C) 2 dan 4
(D) hanya 4
(E) 1, 2, 3, dan 4
Jawaban yang benar adalah D. Hanya 4.
Suatu senyawa dikatakan bersifat optis aktif (memiliki isomer optik) jika memiliki setidaknya satu atom C asimetris, yaitu atom C yang mengikat 4 gugus yang berbeda.
Diantara senyawa di atas, yang memiliki atom C asimetris yaitu asam-2-metilbutanoat. Asam-2-metilbutanoat memiliki satu atom C asimetris yaitu pada atom C nomor 2. Atom C ini mengikat 4 gugus yang berbeda, yaitu -CH3, -H, -CH2-CH3, dan -COOH. Strukturnya adalah seperti pada gambar berikut ini.
Jadi, yang mempunyai isomer optik adalah asam-2-metilbutanoat.
Rekomendasi lainnya :
- Berilah nama senyawa-senyawa ion poliatomik berikut! c.… Berilah nama senyawa-senyawa ion poliatomik berikut! c. Cu(ClO)2 Jadi, nama senyawa ion poliatomik Cu(ClO)2 adalah Tembaga(II) hipoklorit. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut. Senyawa poliatom…
- Senyawa dengan rumus CH3COOC3H7 disebut senyawa dengan rumus CH3COOC3H7 disebut Jawabannya adalah propil etanoat. Propil etanoat adalah salah satu senyawa ester, di mana gugus cabang propil (CH₃–CH₃–CH₂–) terikat pada rantai…
- Logam seng bereaksi dengan larutan asam klorida menghasilkan… Logam seng bereaksi dengan larutan asam klorida menghasilkan larutan seng klorida dan gas hidrogen. Buatlah persamaan reaksi kimia dari pernyataan tersebut ! Jawaban yang benar…
- Pada suatu percobaan, campuran larutan organik dimurnikan… Pada suatu percobaan, campuran larutan organik dimurnikan melalui proses destilasi. pada suhu 119^(∘)C dihasilkan 500 ml larutan dengan sifat senyawa sebagai berikut: i. tidak mereduksi…
- A. Urutkan kenaikan titik didih dari setiap kelompok… A. Urutkan kenaikan titik didih dari setiap kelompok hidrokarbon dari yang terendah hingga tertinggi. Berikan alasannya! B. Dari senyawa-senyawa tersebut, sebutkan senyawa hidrokarbon yang memiliki…
- Pasangan senyawa berikut yang mempunyai ikatan ion adalah… Pasangan senyawa berikut yang mempunyai ikatan ion adalah ... jawaban yang tepat adalah C. Ayo simak pembahasan berikut agar lebih paham. Ikatan ion adalah ikatan…
- Nama senyawa dibawah ini adalah ... nama senyawa CH3 - O-CH2… nama senyawa dibawah ini adalah ... nama senyawa CH3 - O-CH2 - CH3 adalah ... A. metoksietana B. etoksipropana C. metoksipentana D. etoksietana E. metoksipropana…
- Berilah nama senyawa-senyawa molekul biner berikut! g. Xenon… Berilah nama senyawa-senyawa molekul biner berikut! g. Xenon trioksida Izin memperjelas ya kak, mungkin yang dimaksud adalah menentukan rumus kimia senyawa tersebut. Jadi, nama senyawa…
- Nama senyawa tersebut adalah .... Perhatikan rumus struktur senyawa berikut: Nama senyawa tersebut adalah .... a. asam pentaoat b. 3-metil butanal c. 3-metil-2-butanol d. asam-3-metil butanoat e. 3-metil-1-butanol Jawaban: Opsi…
- Senyawa termasuk deret CH3 - CH2 - CO– OH homolog .... Senyawa termasuk deret CH3 - CH2 - CO– OH homolog .... a. alkanol b. alkanal c. alkanon d. ester e. asam alkanoat Jawaban: Opsi jawaban…
- Berilah nama senyawa-senyawa ion poliatomik berikut! b.… Berilah nama senyawa-senyawa ion poliatomik berikut! b. Al(NO3)3 nama senyawa tersebut adalah aluminium nitrat. Agar lebih jelas, simak pembahasan berikut yaa :) Senyawa Al(NO3)3 merupakan…
- Diketahui beberapa data keelektronegatifan pada gambar… Diketahui beberapa data keelektronegatifan pada gambar dibawah ini. Senyawa yang yang bersifat paling polar adalah ... Jawaban yang benar adalah HF. Ikatan kovalen polar terjadi…
- Tuliskan persamaan reaksi antara zat-zat berikut! f. Logam… Tuliskan persamaan reaksi antara zat-zat berikut! f. Logam besi dengan asam klorida membentuk besi(II) klorida dan gas hidrogen persamaan reaksi logam besi dengan asam klorida…
- Periksalah apakah penamaan berikut sesuai atau tidak sesuai… Periksalah apakah penamaan berikut sesuai atau tidak sesuai dengan tata nama IUPAC. Jika tidak sesuai, tulislah nama IUPAC-nya dengan benar! a. 2-etil-3-metil-2-pentena Jawaban: Salah, nama…
- Berilah nama senyawa berikut P2O5 Berilah nama senyawa berikut P2O5 nama senyawa tersebut adalah difosfor pentaoksida. Agar lebih jelas, simak pembahasan berikut yaa :) Senyawa P2O5 merupakan senyawa kovalen biner…