Perhatikan data berikut ini : n CH3COOH = 0,1 mol n CH3COONa = 0,1 mol Ka = 1,8 x 10-5 jika ditambahkan 0,02 mol HCl, maka pH larutan yang dihasilkan adalah ….
n CH3COOH = 0,1 mol
n CH3COONa = 0,1 mol
Ka = 1,8 x 10-5
jika ditambahkan 0,02 mol HCl, maka pH larutan yang dihasilkan adalah ….
Jawaban: pH = 4,57
Larutan penyangga merupakan larutan yang mampu mempertahankan pH jika ditambahkan sedikit asam atau basa kuat dan penambahan air. Asam lemah jika ditambah oleh basa konjugasinya akan membentuk larutan penyangga asam.
Rumus untuk menghitung pH larutan penyangga asam adalah:
pH = -log [H+] = -log Ka x (mol asam/mol garam)
Larutan penyangga asam ketika ditambahkan asam kuat akan mengalami penurunan pH. Reaksi antara CH3COONa dengan HCl adalah:
CH3COONa + HCl → CH3COOH + NaCl + H2O
Reaksi dan mol yang terlibat dapat dilihat di lampiran.
Maka, pH akhir larutan adalah:
pH = -log Ka x (mol asam/mol garam)
pH = -log 1,8 x 10^-5 x (0,12 mol/0,08 mol)
pH = -log 2,7 x 10^-5
pH = 5 – log 2,7 = 5 – 0,43 = 4,57
Perhatikan tabel persamaan kimia untuk reaksi… Perhatikan tabel persamaan kimia untuk reaksi hidrolisis garam berikut ini! Pasangan data yang tepat untuk garam yang terhidrolisis adalah (A) 1 dan 2 (B) 1…
Disediakan 5 larutan berbeda dengan data sebagai… Disediakan 5 larutan berbeda dengan data sebagai berikut. pasangan larutan yang dapat membentuk larutan penyangga adalah .... A. 1) dan 2) B. 1) dan 5)…
Larutan CH3COONa dalam air bersifat basa. reaksi… Larutan CH3COONa dalam air bersifat basa. reaksi yang benar untuk menjelaskan hal tersebut adalah Jawaban: Reaksi yang bisa menjelaskan larutan bersifat basa adalah CH₃COO⁻(aq) +…
Tulislah sifat asam !basa dan netral dari garam… tulislah sifat asam !basa dan netral dari garam berikut CuSo4 Jawaban: asam Hidrolisis garam adalah penguraian garam menjadi ion-ion penyusunnya yang terjadi di dalam air.…
Pada percobaan titrasi CH3COOH dengan NaOH menurut… pada percobaan titrasi CH3COOH dengan NaOH menurut reaksi: CH3COOH + NaOH → CH3COONa + H2O sebanyak 25 ml larutan CH3COOH dititrasi, ternyata memerlukan 30ml larutan…
Larutan penyangga dengan pH = 3,167 dapat diperoleh… Larutan penyangga dengan pH = 3,167 dapat diperoleh melalui pencampuran larutan HF 0,05 M dengan larutan CaF2 0,05 M. Berapakah perbandingan volume kedua larutan tersebut…