Sebagai seorang pelajar, keikutsertaan kita dalam upaya bela negara dapat diwujudkan melalui ….
A. bergabung menjadi relawan dalam membantu korban bencana alam
B. bergabung dalam organisasi palang merah internasional
C. belajar dengan tekun
D. bergabung menjadi anggota TNI
E. menjadi pengurus OSIS
Jawaban yang benar adalah C. belajar dengan tekun
Yuk simak penjelasan di bawah ini!
Bela negara ialah sebuah perilaku yang dijiwai oleh kecintaannya terhadap NKRI. Semua warga negara memiliki hak dan kewajiban dalam bela negara, seperti halnya seorang pelajar. Sebagai seorang pelajar, keikutsertaan kita dalam upaya bela negara dapat diwujudkan melalui belajar dengan tekun.
Berdasarkan penjelasan tersebut, maka dapat disimpulkan bahwa sebagai seorang pelajar, keikutsertaan kita dalam upaya bela negara dapat diwujudkan melalui belajar dengan tekun.
Rekomendasi lainnya :
- Terbentuknya organisasi IMF atau dana moneter… Terbentuknya organisasi IMF atau dana moneter internasional ini tentu bukan tanpa tujuan. selain menjadi sumber dana bagi negara-negara anggota. salah satu tujuan didirikannya international monetary…
- Apa yang dimaksud dengan pencak silat apa yang dimaksud dengan pencak silat Jawabannya adalah suatu seni bela diri tradisional Indonesia yang memperhatikan seni keindahan gerakan dalam setiap jurusnya. Pencak silat berasal…
- Tuliskan 4 dasar hukum yang mengatur pembelaan Negara! Tuliskan 4 dasar hukum yang mengatur pembelaan Negara! Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah: - Undang-Undang Dasar Tahun 1945 Pasal 27 ayat (3) - Dan Pasal…
- Teori mutlak kerjasama ekonomi internasional teori mutlak kerjasama ekonomi internasional Jawaban yang benar adalah suatu negara bisa dikatakan memiliki keunggulan mutlak dibandingkan negara lain, ketika negara tersebut mampu menghasilkan barang…
- Bentuk perjuangan bangsa Indonesia sesudah tahun… Bentuk perjuangan bangsa Indonesia sesudah tahun 1908 adalah .... a. melalui organisasi, sifat kedaerahan, lebih dari seorang pemimpin b. bersifat nasional melalui organisasi dan beberapa…
- Menurut pendapatmu, apa semangat perjuangan yang… menurut pendapatmu, apa semangat perjuangan yang dapat diambil dari I Gusti Ngurah Rai? Jawabannya adalah semangat bela negara Pembahasan : I Gusti Ngurah Rai merupakan…
- Apa pengertian negara Indonesia ? apa pengertian negara Indonesia ? Jawaban yang benar adalah Indonesia ialah negara kepulauan terbesar di dunia. Bhinneka Tunggal Ika merupakan semboyan bangsa Indonesia, yang artinya…
- Terdapat tiga strata pendekatan pertahan negara yang… Terdapat tiga strata pendekatan pertahan negara yang didalamnya terdapat upaya menjaga kehidupan demokrasi politik dan ekonomi, hal tersebut merupakan bagian dari strata.... a. Strata penting…
- Terobosan yang berhasil dilakukan oleh Abdurrahman… Terobosan yang berhasil dilakukan oleh Abdurrahman Wachid terkait dengan upaya mengembangkan toleransi di Indonesia diwujudkan melalui Keppres Nomor 5 Tahun 2000 tentang.... Keppres Nomor 5…
- Berikut yang bukan merupakan dampak pada negara jika… berikut yang bukan merupakan dampak pada negara jika tidak mengadakan hubungan internasional adalah.. a.menimbulnya kecurigaan masyarakat internasional terhadap suatu negara b.menjadai negara yang disegani oleh…
- Undang undang yang menegaskan keikutsertaan warga… Undang undang yang menegaskan keikutsertaan warga negara dalam upaya pertahanan dan keamanan negara dapat diwujudkan melalui pendidikan pendahuluan bela negara adalah Pasal ... Undang undang…
- Jelaskan devisa sebagai alat vital negara dan… Jelaskan devisa sebagai alat vital negara dan sebagai pengukur ekonomi? Jawabannya, devisa sebagai alat vital mengandung arti devisa digunakan untuk memenuhi kepentingan masyarakat dalam suatu…
- Wilayah,letak,dan potensi yang di miliki negara… Wilayah,letak,dan potensi yang di miliki negara Indonesia menjadi alasan pentingnya upaya bela negara dari aspek? Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah pertahanan dan keamanan. Berikut ini…
- Pasal 1 pasal 30 ayat 1 dan 2 UUD NRI tahun 1945… Pasal 1 pasal 30 ayat 1 dan 2 UUD NRI tahun 1945 menyatakan bahwa setiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam usaha pertahanan…
- Setiap tahunnya seluruh siswa memilih ketua OSIS… setiap tahunnya seluruh siswa memilih ketua OSIS yang dipilih melalui kegiatan pemilihan ketua OSIS. upaya tersebut merupakan implementasi wawasan nusantara dalam kehidupan ... a. pertahanan…